Gaya Hidup , Artikel , Pilihan Editor

9 Barang Wajib Dibawa Saat Menonton Konser Musik Selain Tiket Masuk, Agar Konser Tetap Nyaman dan Aman

profile picture Ichsan Muttaqin
Ichsan Muttaqin
9 Barang Wajib Dibawa Saat Menonton Konser Musik Selain Tiket Masuk, Agar Konser Tetap Nyaman dan Aman
9 Barang Wajib Dibawa Saat Menonton Konser Musik Selain Tiket Masuk, Agar Konser Tetap Nyaman dan Aman
HARIANE – Terdapat beberapa barang wajib dibawa saat menonton konser musik, tentunya selain tiket masuk venue.
Barang wajib dibawa saat menonton konser musik ini akan sangat membantu dan membuat pengalaman menonton konser menjadi aman dan nyaman.
Tiket merupakan hal yang paling penting untuk dibawa, namun ada barang wajib dibawa saat menonton konser musik lainnya yang tidak boleh ketinggalan.
Jika ingin menghadiri konser, apalagi yang baru pertama kali menonton konser, berikut rangkuman barang wajib dibawa saat menonton konser musik.
BACA JUGA : Info Harga Tiket Konser Westlife Indonesia 2022, Tambah Pertunjukan di Bogor, Surabaya, dan Jogja

Barang Wajib Dibawa Saat Menonton Konser Musik

Dilansir dari laman The Krazemag, berikut adalah barang wajib dibawa saat menonton konser musik.

1. Tas yang Aman

Barang wajib dibawa saat menonton konser musik
Barang wajib dibawa saat menonton konser musik, tas yang aman. (Foto: freepik.com)
Meskipun ingin terlihat keren saat menonton konser, perlu diperhatikan juga tas yang akan dipakai.
Karena suasana konser yang ramai sangat memungkinkan terjadinya pencurian dan pencopetan.
Maka dari itu, perlu membawa tas yang tertutup dan jangan lengah terhadap barang berharga yang dibawa, seperti dompet dan ponsel.

2. Power Bank

Barang wajib dibawa saat menonton konser musik
Barang wajib dibawa saat menonton konser musik, power bank. (Foto: pexels.com)
Ads Banner

BERITA TERKINI

Relokasi PKL Alun-alun Wonosari, Ini Lokasi yang Disiapkan Pemerintah

Relokasi PKL Alun-alun Wonosari, Ini Lokasi yang Disiapkan Pemerintah

Jumat, 25 April 2025
Bawa Lari Uang Setoran Untuk Main Judi, Pegawai Toko Roti di Jogja Diamankan ...

Bawa Lari Uang Setoran Untuk Main Judi, Pegawai Toko Roti di Jogja Diamankan ...

Jumat, 25 April 2025
Kebakaran Bengkel di Sleman, Begini Kronologinya

Kebakaran Bengkel di Sleman, Begini Kronologinya

Jumat, 25 April 2025
Gunungkidul Galakkan Gerakan Memandikan Sapi di Telaga

Gunungkidul Galakkan Gerakan Memandikan Sapi di Telaga

Jumat, 25 April 2025
Pemkab Gunungkidul Lakukan Kick Off Jumat Bersih Gunungkidul Bebas Sampah

Pemkab Gunungkidul Lakukan Kick Off Jumat Bersih Gunungkidul Bebas Sampah

Jumat, 25 April 2025
Terima Gelar KMT H Pangarsohadiprojo, Bupati Sleman Komitmen Jaga Amanah dalam Melayani Masyarakat

Terima Gelar KMT H Pangarsohadiprojo, Bupati Sleman Komitmen Jaga Amanah dalam Melayani Masyarakat

Jumat, 25 April 2025
Tumpukan Sampah Misterius Muncul di Pantai Dewaruci Sanden Bantul, Panewu: Kiriman dari Pasar ...

Tumpukan Sampah Misterius Muncul di Pantai Dewaruci Sanden Bantul, Panewu: Kiriman dari Pasar ...

Jumat, 25 April 2025
Belum Optimal, Bupati Bantul Minta DLH Segera Perbaiki Fasilitas TPST Modalan

Belum Optimal, Bupati Bantul Minta DLH Segera Perbaiki Fasilitas TPST Modalan

Jumat, 25 April 2025
Pembangunan Gedung DPRD DIY Baru Dimulai Hari Ini, Gunakan Anggaran Rp293 Miliar

Pembangunan Gedung DPRD DIY Baru Dimulai Hari Ini, Gunakan Anggaran Rp293 Miliar

Jumat, 25 April 2025
Kabar Gembira! ASN dan Masyarakat di Kabupaten Bantul Bisa Cek Kesehatan Gratis

Kabar Gembira! ASN dan Masyarakat di Kabupaten Bantul Bisa Cek Kesehatan Gratis

Jumat, 25 April 2025