Wisata

9 Rekomendasi Wisata Religi di Jogja, Menunjukan Keberagaman Agama yang Unik

profile picture Hanna
Hanna
Wisata religi di Jogja
Masjid Gedhe Mataram Kotagede, salah satu wisata religi di Jogja. (Foto: Kemendikbud)
Wisata religi di Yogyakarta
Masjid Gedhe Kauman Yogyakarta. (Foto: Kemendikbud)

Masjid Gedhe Kauman atau yang dikenal sebagai Masjid Agung Keraton ini sudah dibangun sejak masa pemerintahan Hamengkubuwono I. 

Masjid yang memiliki ornamen klasik ini berdiri megah di Alun-alun Keraton bagian utara Yogyakarta.

Selain itu, Masjid tersebut juga sudah termasuk kedalam salah satu bangunan cagar budaya nasional.

6. Gua Maria Tritis

Selanjutnya tempat wisata rohani katolik di Jogja yang cukup unik dan berbeda dari yang lainnya adalah Gua Maria Tritis.

Gua Maria Titis yang berlokasi di daerah Paliyan, Gunungkidul tersebut merupakan goa alami lengkap dengan stalaktit dan stalagmit. 

Sehingga pada saat mengunjungi Gua Maria Tritis, pengunjung bisa melaksanakan ibadah sambil mendengarkan cicit kelelawar dan air yang menetes di dalam goa.

7. Klenteng Gondomanan

Salah satu peninggalan etnis Tionghoa di Yogyakarta yang terkenal adalah Klenteng Buddha Prabha atau Klenteng Gondomanan.

Klenteng yang memiliki nilai spiritual dan sejarah penting bagi perkembangan budaya Tionghoa di Yogyakarta tersebut tepatnya berlokasi di daerah Gondomanan Jl. Brigjen Katamso Nomor 3.

Di mana untuk mengunjungi Klenteng ini, bagi pengunjung yang beretnis Tionghoa atau beragam Buddha bisa melakukan kegiatan keagamaan atau untuk pengunjung dari agama lainnya juga dapat berkunjung untuk menikmati keindahan arsitekturnya.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Tak Ada Timbunan Sampah, Pemkot Yogya Mulai Gulirkan Pengelolaan Sampah Secara Real Time

Tak Ada Timbunan Sampah, Pemkot Yogya Mulai Gulirkan Pengelolaan Sampah Secara Real Time

Rabu, 16 April 2025
Uang Palsu Beredar di Pasar, Ini Yang Dilakukan Polisi

Uang Palsu Beredar di Pasar, Ini Yang Dilakukan Polisi

Rabu, 16 April 2025
Perempuan Asal Semarang Nekat Ceburkan diri ke Laut Pantai Baru Srandakan Bantul, Ternyata ...

Perempuan Asal Semarang Nekat Ceburkan diri ke Laut Pantai Baru Srandakan Bantul, Ternyata ...

Rabu, 16 April 2025
Ditolak Warga karena Bau, Begini Tanggapan Peternak Babi di Plumutan Bambanglipuro

Ditolak Warga karena Bau, Begini Tanggapan Peternak Babi di Plumutan Bambanglipuro

Rabu, 16 April 2025
Modus Dokter Obgyn Garut saat Lecehkan Korbannya : Iming-iming USG Gratis

Modus Dokter Obgyn Garut saat Lecehkan Korbannya : Iming-iming USG Gratis

Rabu, 16 April 2025
Pasca Dipecat Atas Kasus Perselingkuhan, Pegawai di Gunungkidul Ajukan Banding

Pasca Dipecat Atas Kasus Perselingkuhan, Pegawai di Gunungkidul Ajukan Banding

Rabu, 16 April 2025
Puluhan Remaja Serang Pemukiman di Jatinegara, Warga Luka-Luka

Puluhan Remaja Serang Pemukiman di Jatinegara, Warga Luka-Luka

Rabu, 16 April 2025
Hati-hati! Uang Palsu Beredar di Pasar Playen Gunungkidul

Hati-hati! Uang Palsu Beredar di Pasar Playen Gunungkidul

Rabu, 16 April 2025
Lecehkan Pasien saat USG, Oknum Dokter Obgyn di Garut Ditangkap Polisi

Lecehkan Pasien saat USG, Oknum Dokter Obgyn di Garut Ditangkap Polisi

Rabu, 16 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Rabu 16 April 2025 Naik Rp 20 Ribu, ...

Harga Emas Antam Hari ini Rabu 16 April 2025 Naik Rp 20 Ribu, ...

Rabu, 16 April 2025