Berita , Gaya Hidup

Akses Lokasi Konser Muda Mudi Fest di Bekasi 4-5 November 2023, Tersedia 5 Rute Pilihan

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
akses lokasi konser Muda Mudi Fest di Bekasi
Akses lokasi konser Muda Mudi Fest di Bekasi untuk para penonton yang masih bingung menuju ke lokasi konser. (Foto: Instagram/mudamudifest01)

HARIANE - Berikut ini akan informasikan terkait akses lokasi konser Muda Mudi Fest di Bekasi yang bisa dipilih oleh para penonton.

Tersedia 5 rute untuk dipilih para penonton menuju lokasi konser Muda Mudi Fest, mulai dari rute kendaraan umum hingga kendaraan pribadi.

Diketahui sebelumnya Konser musik satu ini akan digelar pada tanggal 4-5 November 2023 di Transera Waterpark Bekasi. 

Konser musik ini juga akan menghadirkan 10 artis spektakuler, diantaranya yaitu ada JKT48, Soegi Bornean, Idgitaf, Goliath, Koplo Panturas, NDX AKA, The Changcuters, Mr Jono Joni, Suara Kayu dan Jokies.

Buat yang bingung mau naik kendaraan apa ke lokasi konser boleh disimak di bawah ini 5 rute pilihan yang memudahkan para penonton.

Akses Lokasi Konser Muda Mudi Fest di Bekasi

Dikutip dari akun Instagram Muda Mudi Fest, telah dilampirkan perihal akses lokasi konser Muda Mudi Fest di Bekasi sebagai informan kepada penonton yang masih bingung bagaimana menuju lokasi menggunakan kendaraan umum.

Berikut ini 5 rute yang bisa dipilih para penonton menuju lokasi konser musik Muda Mudi Fest:

1. Rute Angkutan Umum - Angker

- Naik KRL dari arah Bekasi, Bogor, atau Jakarta

- Kemudian turun di Stasiun Kranji atau Stasiun Bekasi,

- Lanjut naik ojek atau taksi sekitar 15 menit untuk sampai di parkiran selatan Transera.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Minggu, 20 April 2025
Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Minggu, 20 April 2025
Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Minggu, 20 April 2025
Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Minggu, 20 April 2025
Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Minggu, 20 April 2025
Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Minggu, 20 April 2025
Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Minggu, 20 April 2025
Duh! Sopir Bus Nekat Intip Dan Rekam Wisatawan saat Mandi di Pantai Drini

Duh! Sopir Bus Nekat Intip Dan Rekam Wisatawan saat Mandi di Pantai Drini

Minggu, 20 April 2025
4 Unit Bangunan di Cipaku Bogor Ludes Terbakar, Begini Kronologinya

4 Unit Bangunan di Cipaku Bogor Ludes Terbakar, Begini Kronologinya

Minggu, 20 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 20 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 20 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Minggu, 20 April 2025