Berita , Jabodetabek

Aksi Komplotan Curanmor Bersenjata Api di Jakarta, Warganet Mempertanyakan Peran Hukum di Indonesia

profile picture Rizki Muhammad Iqbal
Rizki Muhammad Iqbal
Aksi Komplotan Curanmor Bersenjata Api di Jakarta, Warganet Mempertanyakan Peran Hukum di Indonesia
Pistol dalam aksi komplotan curanmor bersenjata api di Jakarta. (Foto: Pixabay/Janmarcustrapp)

HARIANE - Aksi komplotan curanmor bersenjata api di Jakarta terjadi pada Minggu malam, 20 Agustus 2023. 

Peristiwa pencurian motor oleh pencuri bersenjata api ini terjadi di Kelapa Gading, Jakarta Utara.

Aksi komplotan curanmor bersenjata api memang sering terjadi di daerah Jakarta. Sebelumnya polisi pernah melakukan penyelidikan untuk mengungkap komplotan dengan kepemilikan senjata api secara ilegal.

Dilansir dari Media Hub Humas Polri, pada 16 Mei 2023 Polres Metro Jaya berhasil mengungkap komplotan curanmor bersenjata api berdasarkan keresahan masyarakat terkait maraknya pencurian motor.

Tidak berhenti di situ, kini terjadi lagi aksi komplotan curanmor bersenjata api di Jakarta, tepatnya di daerah Kelapa Gading.

Aksi Komplotan Curanmor Bersenjata Api di Jakarta Terekam CCTV

Aksi komplotan curanmor bersenjata api di Jakarta, warganet mempertanyakan peran hukum di Indonesia
CCTV yang merekam aksi komplotan curanmor bersenjata api di Jakarta pada Minggu malam, 20 Agustus 2023. (Foto: Instagram/@fakta.jakarta)

Informasi terkait komplotan curanmor bersenjata api ini dikabarkan oleh Instagram @fakta.jakarta melalui unggahan videonya.

Video tersebut menunjukkan CCTV yang merekam aksi komplotan curanmor bersenjata api tersebut pada malam hari.

"Komplotan spesialis pencurian kendaraan bermotor (curanmor) bersenjata api kembali beraksi. Kali ini terjadi kawasan Pegangsaan Dua, Kelapa Gading Jakut. Para pelaku berhasil menggondol 1 unit sepeda motor Beat cara distut," tulis keterangan caption pada unggahan video tersebut.

Dalam video terlihat dua orang yang berboncengan, kemudian salah seorang dari mereka turun untuk mengambil motor Beat yang sedang terparkir.

Motor itu diambil dengan cara distut, yakni mendorong motor menggunakan kaki. Tampak juga pistol atau senjata api yang sedang digenggam oleh salah satu di antara mereka berdua.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Segini Besaran Kompensasi yang Akan Diberikan Pemkab Gunungkidul untuk Ternak Mati

Segini Besaran Kompensasi yang Akan Diberikan Pemkab Gunungkidul untuk Ternak Mati

Sabtu, 26 April 2025
4 Santri Tewas dalam Insiden Tembok Tandon Air Ambrol di Ponpes Gontor Magelang

4 Santri Tewas dalam Insiden Tembok Tandon Air Ambrol di Ponpes Gontor Magelang

Sabtu, 26 April 2025
Mahasiswa Asal Surakarta Jatuh saat Panjat Tebing di Pantai Siung

Mahasiswa Asal Surakarta Jatuh saat Panjat Tebing di Pantai Siung

Sabtu, 26 April 2025
Terungkap! Ini Motif Ganda Pembunuhan Pria dalam Karung di Tangerang

Terungkap! Ini Motif Ganda Pembunuhan Pria dalam Karung di Tangerang

Sabtu, 26 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 26 April 2025 Turun Rp 21.000

Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 26 April 2025 Turun Rp 21.000

Sabtu, 26 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 26 April 2025 Turun Lagi

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 26 April 2025 Turun Lagi

Sabtu, 26 April 2025
Relokasi PKL Alun-alun Wonosari, Ini Lokasi yang Disiapkan Pemerintah

Relokasi PKL Alun-alun Wonosari, Ini Lokasi yang Disiapkan Pemerintah

Jumat, 25 April 2025
Bawa Lari Uang Setoran Untuk Main Judi, Pegawai Toko Roti di Jogja Diamankan ...

Bawa Lari Uang Setoran Untuk Main Judi, Pegawai Toko Roti di Jogja Diamankan ...

Jumat, 25 April 2025
Kebakaran Bengkel di Sleman, Begini Kronologinya

Kebakaran Bengkel di Sleman, Begini Kronologinya

Jumat, 25 April 2025
Gunungkidul Galakkan Gerakan Memandikan Sapi di Telaga

Gunungkidul Galakkan Gerakan Memandikan Sapi di Telaga

Jumat, 25 April 2025