Berita , Jateng

Alasan Tiket Borobudur Naik Jadi Rp 750 Ribu, Dirut TWC: Terkikis Karena Gesekan Kaki

profile picture Tri Lestari
Tri Lestari
Alasan Tiket Borobudur Naik Jadi Rp 750 Ribu, Dirut TWC: Terkikis Karena Gesekan Kaki
Alasan tiket Borobudur naik jadi Rp 750 ribu disampaikan oleh Dirut TWC. (Foto: Instagram/Edy.Setijono)
HARIANE – Alasan tiket Borobudur naik jadi Rp 750 ribu berikut ini merupakan penjelasan dari Direktur Utama PT Taman Wisata Candi (TWC), Edy Setijono.
Penjelasan mengenai alasan tiket Borobudur naik jadi Rp 750 ribu ini diketahui dari unggahan dalam akun media sosial pribadi milik Edy Setijono.
Berikut informasi lengkap mengenai alasan tiket Borobudur naik jadi Rp 750 ribu berdasarkan pada unggahan tersebut.

Alasan Tiket Borobudur Naik Jadi Rp 750 Ribu

BACA JUGA : Tarif Baru Candi Borobudur untuk Wisatawan Domestik, Manca Negara dan Pelajar
Dalam akun media sosialnya, Dirut TWC terlihat mengunggah sebuah foto yang menampilkan kemegahan Candi Borobudur.
Dalam keterangan yang ia tulis pada unggahan tersebut, terdapat penjelasan mengenai Candi Borobudur yang didirikan Wangsa Syailendra.
Candhi Borobudur merupakan salah satu Candi Buddha terbesar di dunia dengan dimensi 123m x 123m adalah sebuah mahakarya arsitektural bangsa.
Candi Borobudur tidak ubahnya sebuah pertpustakaan yg besar (the big civilization library), penuh dengan ilmu pengetahuan yg perlu untuk dipelajari oleh generasi muda, agar kebesaran dan kejayaan nenek moyang kita bisa terus terjaga berdampingan dengan karya inovasi generasi enerus bangsa di kancah kemajuan peradaban dunia. Mari bersama menjaga Candi Borobudur kita,” tulisnya dalam unggahan tersebut.
Unggahan tersebut kemudian mendapatkan banyak komentar yang beragam dari netizen. Beberapa ada yang menyayangkan terkait kebijakan tiket Candi Borobudur yang naik menjadi Rp 750 ribu.
Menanggapi hal tersebut, Dirut TWC lantas memberikan penjelasan terkait kenaikan tarif tersebut.
Sebagai cagar budaya, candi Borobudur mulai terdampak akibat banyaknya jumlah wisatawan yang naik bangunan candi Borobudur. Terdapat penurunan bangunan serta lapisan batuan yang terkikis karena gesekan alas kaki.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Digelar di Hari Pertama Idul Fitri, Warga Antusias Berebut Gunungan saat Grebeg Syawal

Digelar di Hari Pertama Idul Fitri, Warga Antusias Berebut Gunungan saat Grebeg Syawal

Senin, 31 Maret 2025
Pertapaan Kembang Lampir dan Sejarah Berdirinya Kerajaan Mataram Islam di Jawa

Pertapaan Kembang Lampir dan Sejarah Berdirinya Kerajaan Mataram Islam di Jawa

Senin, 31 Maret 2025
Sejarah Hari Raya Idul Fitri : Kemenangan Perang Badar dan Perayaan Kaum Jahiliyah

Sejarah Hari Raya Idul Fitri : Kemenangan Perang Badar dan Perayaan Kaum Jahiliyah

Senin, 31 Maret 2025
Layanan Pengelolaan Sampah di Sleman Libur 2 Hari, Masyarakat Diimbau Kurangi Timbulan Sampah

Layanan Pengelolaan Sampah di Sleman Libur 2 Hari, Masyarakat Diimbau Kurangi Timbulan Sampah

Senin, 31 Maret 2025
Pemetaan Jalur Rawan, Pemudik dan Wisatawan Dilarang Melintas di Jalan Cinomati Bantul

Pemetaan Jalur Rawan, Pemudik dan Wisatawan Dilarang Melintas di Jalan Cinomati Bantul

Senin, 31 Maret 2025
Jelang Lebaran, Bupati Sleman Tinjau Pos Pengamanan dan Infrastruktur yang Rusak Akibat Longsor

Jelang Lebaran, Bupati Sleman Tinjau Pos Pengamanan dan Infrastruktur yang Rusak Akibat Longsor

Minggu, 30 Maret 2025
Libur Lebaran Tiba, Suraloka Interactive Zoo Hadirkan Zona Baru dengan Berbagai Spesies Hewan

Libur Lebaran Tiba, Suraloka Interactive Zoo Hadirkan Zona Baru dengan Berbagai Spesies Hewan

Minggu, 30 Maret 2025
Refleksi Idul Fitri 1446 H, Haedar Nashir Ingatkan Umat Muslim Tumbuhkan Jiwa Khalifatullah ...

Refleksi Idul Fitri 1446 H, Haedar Nashir Ingatkan Umat Muslim Tumbuhkan Jiwa Khalifatullah ...

Minggu, 30 Maret 2025
Seorang Warga Girimulyo Sempat Tertimbun Tanah Longsor Selama Satu Jam

Seorang Warga Girimulyo Sempat Tertimbun Tanah Longsor Selama Satu Jam

Minggu, 30 Maret 2025
Pemkab Kulon Progo Dorong Normalisasi Sungai Serang Segera Dilakukan

Pemkab Kulon Progo Dorong Normalisasi Sungai Serang Segera Dilakukan

Minggu, 30 Maret 2025