Pendidikan , Pilihan Editor

Apakah Magang Wajib Untuk Mahasiswa? Simak Jawabannya dengan 6 Manfaat Magang di bawah Ini

profile picture Fadila Nur
Fadila Nur
Apakah Magang Wajib Untuk Mahasiswa? Simak Jawabannya dengan 6 Manfaat Magang di bawah Ini
Apakah Magang Wajib Untuk Mahasiswa? Simak Jawabannya dengan 6 Manfaat Magang di bawah Ini
Dengan melakukan magang, mahasiswa tidak akan merasa terkejut dengan dunia kerja yang sesungguhnya.

2. Bisa Mempraktekkan Ilmu yang Dipelajari

Apakah Magang Wajib Untuk Mahasiswa
(Foto: Pexels)

Saat melakukan magang, mahasiswa dituntut untuk dapat mengaplikasikan ilmu yang telah ia dapat di bangku perkuliahan sesuai dengan bidang pekerjaan yang menyediakan magang.
Selain itu, dengan melakukan magang maka mahasiswa dapat menambah ilmunya di dalam bekerja.

3. Menambah Networking atau Relasi Profesional

Apakah Magang Wajib Untuk Mahasiswa
(Foto: Pexels)
Dengan mengikuti magang, mahasiswa dapat mengenal orang baru. Dari sana mahasiswa dapat menjalin relasi dengan orang-orang di perusahaan.
Mungkin setelah lulus hal ini akan bermanfaat bagi mahasiswa untuk mendapatkan pekerjaan.

4. Memahami Etika Pekerjaan

Apakah Magang Wajib Untuk Mahasiswa
(Foto: Pexels)
Mungkin di bangku perkuliahan mahasiswa tidak diajarkan begitu detail tentang etika pekerjaan seperti etika saat berhadapan dengan atasan, etika berhadapan dengan sesama karyawan, dan lain sebagainya.
Namun saat mengikuti magang mahasiswa akan mengenal etika pekerjaan dan bisa menerapkannya dalam bekerja.
Hal ini sangat berguna bagi mahasiswa yang akan bekerja setelah lulus.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Dongkrak Potensi Pariwisata, Pemkab Sleman Selenggarakan Gebyar Potensi Sleman Barat

Dongkrak Potensi Pariwisata, Pemkab Sleman Selenggarakan Gebyar Potensi Sleman Barat

Sabtu, 07 September 2024 19:39 WIB
Komplotan Maling Traktor Diamankan Polisi, Pelaku Beraksi Sejak Februari 2024

Komplotan Maling Traktor Diamankan Polisi, Pelaku Beraksi Sejak Februari 2024

Sabtu, 07 September 2024 19:35 WIB
Polda DIY Amankan 18 Tersangka Atas Kasus Penyalahgunaan Narkoba

Polda DIY Amankan 18 Tersangka Atas Kasus Penyalahgunaan Narkoba

Sabtu, 07 September 2024 19:08 WIB
Aksi Heroiknya Viral, Aiptu Agus Supriyatna Dapat Hadiah dari Kapolri

Aksi Heroiknya Viral, Aiptu Agus Supriyatna Dapat Hadiah dari Kapolri

Sabtu, 07 September 2024 15:50 WIB
Gempa M 4,9 Gianyar Bali Hari ini, Suara Gemuruh Hingga Atap Rumah Runtuh

Gempa M 4,9 Gianyar Bali Hari ini, Suara Gemuruh Hingga Atap Rumah Runtuh

Sabtu, 07 September 2024 14:40 WIB
Cerita Mahfud MD Naik Jet Pribadi JK : Singgung Kaesang Hingga KPK

Cerita Mahfud MD Naik Jet Pribadi JK : Singgung Kaesang Hingga KPK

Sabtu, 07 September 2024 12:47 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 7 September 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 7 September 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Sabtu, 07 September 2024 10:19 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 7 September 2024 Turun Rp 9 Ribu ...

Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 7 September 2024 Turun Rp 9 Ribu ...

Sabtu, 07 September 2024 10:09 WIB
Curi Burung Milik Tetangga, Seorang Residivis Kembali Masuk Bui

Curi Burung Milik Tetangga, Seorang Residivis Kembali Masuk Bui

Sabtu, 07 September 2024 00:00 WIB
Sabet Driver Ojol Gunakan Celurit, Pemuda Asal Kasihan Bantul Diamankan Polisi

Sabet Driver Ojol Gunakan Celurit, Pemuda Asal Kasihan Bantul Diamankan Polisi

Jumat, 06 September 2024 23:58 WIB