Berita , Jabodetabek

Atap Indoor Multifunction Stadium GBK Selesai, Erick Thohir : untuk Pertandingan Basket di Tahun 2023

profile picture Syarifatun
Syarifatun
Atap Indoor Multifunction Stadium GBK Selesai, Erick Thohir : untuk Pertandingan Basket di Tahun 2023
Atap Indoor Multifunction Stadium GBK Selesai, Erick Thohir : untuk Pertandingan Basket di Tahun 2023
HARIANE - Atap Indoor Multifunction Stadium GBK dikabarkan telah selesai dikerjakan pada proses pembangunan.
Hal itu disampaikan oleh Presiden Indonesia Joko Widodo pada Saat Mengadakan Pertemuan. Dirinya mengatakan bahwa atap Indoor Multifunction Stadium GBK telah selesai dalam pengerjaan.
Bahkan menurut informasi yang telah diperoleh dari berbagai sumber, selesainya pembangunan atap Indoor Multifunction Stadium GBK menandakan event besar akan segera dilangsungkan.
Berikut informasi terkait atap Indoor Multifunction Stadium GBK, yang telah rampung dari proses pembangunan.

Atap Indoor Multifunction Stadium GBK

Atap indoor multifunction stadium gbk
Peresmian Topping off indoor multifunction Stadium GBK oleh Presiden Jokowi.(Foto instgaram/Erick Thohir)
Melalui akun Instagram pribadinya @erickthohir, Menteri BUMN Erick Thohir membagikan sebuah video yang menunjukan Presiden Republik Indonesia yakni Joko Widodo yang sedang menyatakan pembangunan atap indoor multifunction Stadium GBK telah selesai.
BACA JUGA :
Ketua DPR RI Puan Maharani akan Bahas Ulang UU Cipta Kerja, Puan: Tunggu Surat dari Pemerintah
Bangunan tersebut merupakan salah satu fasilitas arena tertutup yang paling besar di Indonesia, yang diberi nama Stadion Gelora Bung Karno.
Pembangunan topping off indoor multifunction Stadium Gelora Bung Karno adalah suatu wujud negara dalam mengembangkan fasilitas bangunan tertutup yang nantinya digunakan untuk pengadaan acara atau event besar, yang dapat menampung ribuan orang.
Bahkan stadium ini nantinya dapat menampung sebanyak 16.250 penonton, serta dapat difungsikan untuk event olahraga, festival budaya, seni pertunjukan dan konser musik dengan kapasitas yang besar.
“Pada sore hari ini, topping off indoor multifunction stadium Gelora Bung Karno saya nyatakan telah selesai.” Ujar Presiden Joko Widodo, dilansir dari akun Instagram @erickthohir.

Piala Dunia Bola Basket Digelar di Stadium Gelora Bung Karno

Atap indor multifunction stadium gbk
Menteri BUMN dalam pengawasan pembangunan atap indoor multifunction Stadium GBK. (Foto instgaram/Erick Thohir)
Ads Banner

BERITA TERKINI

Tahun 2025, Kulon Progo Dapatkan Lima Kuota Transmigrasi

Tahun 2025, Kulon Progo Dapatkan Lima Kuota Transmigrasi

Jumat, 18 Juli 2025
Waspada, Hewan Cantik Tapi Bahaya Mulai Muncul di Pantai Kulon Progo

Waspada, Hewan Cantik Tapi Bahaya Mulai Muncul di Pantai Kulon Progo

Kamis, 17 Juli 2025
Transaksi Gunakan Uang Palsu di Sebuah Counter HP, 3 Warga Magelang Diamankan Polsek ...

Transaksi Gunakan Uang Palsu di Sebuah Counter HP, 3 Warga Magelang Diamankan Polsek ...

Kamis, 17 Juli 2025
Puro Pakualaman Kenalkan Budayanya ke Masyarakat Kulon Progo

Puro Pakualaman Kenalkan Budayanya ke Masyarakat Kulon Progo

Kamis, 17 Juli 2025
Dinas Perdagangan Gunungkidul Temukan Beras Premium Oplosan Dijual di Toko-Toko

Dinas Perdagangan Gunungkidul Temukan Beras Premium Oplosan Dijual di Toko-Toko

Kamis, 17 Juli 2025
Hasil Drawing Round 4 Kualifikasi Piala Dunia 2026, Indonesia Masuk Grup B Lawan ...

Hasil Drawing Round 4 Kualifikasi Piala Dunia 2026, Indonesia Masuk Grup B Lawan ...

Kamis, 17 Juli 2025
Siap-siap! PPG PAI 2025 Angkatan II Digelar Awal September

Siap-siap! PPG PAI 2025 Angkatan II Digelar Awal September

Kamis, 17 Juli 2025
Ini Peran SDP Warga Gunungkidul dalam Kasus Kredit Fiktif Rp569 Miliar

Ini Peran SDP Warga Gunungkidul dalam Kasus Kredit Fiktif Rp569 Miliar

Kamis, 17 Juli 2025
Sekolah Rakyat Mulai Difungsikan, Komisi D DPRD DIY Soroti Kurangnya Kesiapan Teknis

Sekolah Rakyat Mulai Difungsikan, Komisi D DPRD DIY Soroti Kurangnya Kesiapan Teknis

Kamis, 17 Juli 2025
Harga Emas Antam Hari ini Kamis 17 Juli 2025 Kembali Meroket

Harga Emas Antam Hari ini Kamis 17 Juli 2025 Kembali Meroket

Kamis, 17 Juli 2025