Berita , Olahraga

Bayern Munchen dan Al Nassr Sepakati Transfer Mane Rp 612 Miliar, Akankah Duet Maut Bersama Ronaldo Tercipta?

profile picture Edmundus Roke Wea
Edmundus Roke Wea
Bayern Munchen dan Al Nassr Sepakati Transfer Mane
Bayern Munchen dan Al Nassr sepakati transfer Mane. (Foto:instagram/sadiomaneofficiel)

Jika proses kepindahannya ke Al Nassr sukses pada musim ini maka Mane terhitung hanya berada setahun di Allianz Arena.

Di Munchen performa Mane bisa dibilang kurang sebaik yang ditunjukkannya saat di Liverpool.

Padahal bagi Liverpudlian Mane sudah dianggap legend sebab selama enam tahun masa tinggalnya yang gemilang di Merseyside, Mane berhasil memberikan beberapa gelar bagi Liverpool.

Kapten Senegal ini hanya bermain dalam 38 pertandingan dalam musim Bundesliga Bayern yang menjadi juara, dengan mencetak 12 gol.

Mane juga terlibat dalam insiden cekcok dengan rekan setimnya, Leroy Sane, setelah pertandingan perempat final Liga Champions melawan Manchester City pada bulan April.

Insiden tersebut tampaknya merusak beberapa hubungannya dengan anggota skuad lainnya.

Ia dilaporkan meninju wajah Sane, dan meskipun meminta maaf segera setelahnya, namun insiden tersebut semakin memperkuat Mane untuk meninggalkan Munchen pada musim 2022/23 musim panas ini.

Saat ini Bayern Munchen dan Al Nassr sepakati transfer Mane dan selangkah lagi duet maut bersama Ronaldo akan tercipta di Liga Pro Arab. ****

Ads Banner

BERITA TERKINI

Bertemu Gubernur Jenderal Australia, Jokowi Ingin Perkuat Pengajaran Bahasa Indonesia

Bertemu Gubernur Jenderal Australia, Jokowi Ingin Perkuat Pengajaran Bahasa Indonesia

Jumat, 17 Mei 2024 16:57 WIB
Rekam Sejarah Irigasi Sekaligus Dongkrak Pariwisata, Pemkab Sleman Resmi Luncurkan Prangko Buk Renteng

Rekam Sejarah Irigasi Sekaligus Dongkrak Pariwisata, Pemkab Sleman Resmi Luncurkan Prangko Buk Renteng

Jumat, 17 Mei 2024 15:54 WIB
Polemik RUU Penyiaran, Fadli Zon: Masih Terbuka Masukan dari Masyarakat

Polemik RUU Penyiaran, Fadli Zon: Masih Terbuka Masukan dari Masyarakat

Jumat, 17 Mei 2024 15:48 WIB
Tunggakan PBB-P2 di Gunungkidul Mencapai Rp 23 Miliar

Tunggakan PBB-P2 di Gunungkidul Mencapai Rp 23 Miliar

Jumat, 17 Mei 2024 15:45 WIB
Polemik RUU Penyiaran, Wamen Kominfo: Kami Belum Menerima Drafnya Secara Resmi

Polemik RUU Penyiaran, Wamen Kominfo: Kami Belum Menerima Drafnya Secara Resmi

Jumat, 17 Mei 2024 15:43 WIB
Detik-detik Kebakaran di Pasar Karangkobar Banjarnegara, Damkar 4 Kabupaten Dikerahkan

Detik-detik Kebakaran di Pasar Karangkobar Banjarnegara, Damkar 4 Kabupaten Dikerahkan

Jumat, 17 Mei 2024 15:26 WIB
Muncul Larangan Study Tour, PHRI Gunungkidul : Respon Emosional Sesaat

Muncul Larangan Study Tour, PHRI Gunungkidul : Respon Emosional Sesaat

Jumat, 17 Mei 2024 13:16 WIB
5 Pelaku Begal Casis Bintara Dibekuk, 1 Tewas Ditembak di Dada Karena Melawan

5 Pelaku Begal Casis Bintara Dibekuk, 1 Tewas Ditembak di Dada Karena Melawan

Jumat, 17 Mei 2024 13:14 WIB
Dana Hibah Bawaslu Bantul Untuk Pilkada 2024 Capai Rp 13,5 Miliar, Ini Rincian ...

Dana Hibah Bawaslu Bantul Untuk Pilkada 2024 Capai Rp 13,5 Miliar, Ini Rincian ...

Jumat, 17 Mei 2024 10:46 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 17 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 17 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 17 Mei 2024 10:45 WIB