Berita , Artikel

Cara Mencairkan Saldo BPJS Ketenagakerjaan Secara Online dan Offline, Dijamin Anti Ribet

profile picture Rini Agustin
Rini Agustin
Cara mencairkan saldo BPJS Ketenagakerjaan
Cara mencairkan saldo BPJS Ketenagakerjaan bisa secara online dan offline. (Foto: bpjsketenagakerjaan.go.id)

Cara mencairkan saldo BPJS Ketenagakerjaan kini bisa dilakukan secara online dan offline, sehingga para peserta yang berniat bisa segera mencairkan Jaminan Hari Tua (JHT) mereka dalam waktu dekat.

Hampir sama dengan cara mengecek saldo BPJS Ketenagakerjaan, pihak BPJS Ketenagakerjaan juga sudah memungkinkan cara mencairkan BPJS Ketenagakerjaan secara online lewat HP.

Cara mencairkan BPJS Ketenagakerjaan bisa dilakukan oleh pekerja yang mengundurkan diri, terdampak PHK, hingga pekerja yang telah berusia 56 tahun.

Kemudahan dalam pencairan saldo BPJS Ketenagakerjaan saat ini diharapkan bisa membantu para peserta untuk bisa mendapatkan hak mereka dengan lebih mudah dan cepat dari sebelumnya. 

Ingin mencairkan saldo BPJS Ketenagakerjaan dalam waktu dekat? Simak tata caranya berikut ini. 

Cara Mencairkan Saldo BPJS Ketenagakerjaan Secara Online

Cara mencairkan saldo BPJS Ketenagakerjaan
Cara mencairkan saldo BPJS Ketenagakerjaan online dengan website dan aplikasi. (Foto: lapakasik.bpjsketenagakerjaan.go.id)

1.    Mencairkan Saldo BPJS Ketenagakerjaan Melalui Aplikasi JMO

Bagi peserta yang memiliki saldo BPJS Ketenagakerjaan di bawah Rp 10 juta bisa mencairkannya secara online melalui aplikasi JMO.

Melansir dari laman BPJS Ketenagakerjaan, berikut cara mencairkan BPJS Ketenagakerjaan melalui aplikasi JMO:

•    Buka aplikasi JMO, kemudian pilih menu "Jaminan Hari Tua". 

•    Pada halaman Jaminan Hari Tua, pilih menu "Klaim JHT".

Ads Banner

BERITA TERKINI

Tren Coffee Shop Menjamur, Pemkab Sleman Dorong Produktivitas Kopi Merapi

Tren Coffee Shop Menjamur, Pemkab Sleman Dorong Produktivitas Kopi Merapi

Senin, 21 April 2025
Muncul Nama Kaliurang Pada Minuman Beralkohol, Pemkab Sleman Mensomasi Perusahaan

Muncul Nama Kaliurang Pada Minuman Beralkohol, Pemkab Sleman Mensomasi Perusahaan

Senin, 21 April 2025
Pengakuan Pelaku Penyerangan di Pom Jalan Parangtritis Bantul, Sempat Adu Tantang dengan Korban

Pengakuan Pelaku Penyerangan di Pom Jalan Parangtritis Bantul, Sempat Adu Tantang dengan Korban

Senin, 21 April 2025
Damkar Pekalongan Dapat Laporan Kebakaran Palsu, Pelapor Bisa Kena Pidana

Damkar Pekalongan Dapat Laporan Kebakaran Palsu, Pelapor Bisa Kena Pidana

Senin, 21 April 2025
Pemalakan di Toko Sembako Banjaran Bandung, Pembeli Diancam Pakai Sajam

Pemalakan di Toko Sembako Banjaran Bandung, Pembeli Diancam Pakai Sajam

Senin, 21 April 2025
Kakek di Bantul Nekat Curi Uang hingga Emas Perhiasan Milik Tetangganya, Alasannya Bikin ...

Kakek di Bantul Nekat Curi Uang hingga Emas Perhiasan Milik Tetangganya, Alasannya Bikin ...

Senin, 21 April 2025
Kecelakaan di Comal Baru Pemalang, Tronton Sasak Pemotor dan Terperosok ke Parit

Kecelakaan di Comal Baru Pemalang, Tronton Sasak Pemotor dan Terperosok ke Parit

Senin, 21 April 2025
Calon Jamaah Haji Gunungkidul Akan Jalani Vaksinasi Miningitis dan Polio

Calon Jamaah Haji Gunungkidul Akan Jalani Vaksinasi Miningitis dan Polio

Senin, 21 April 2025
Wow, Harga Emas Antam Hari ini Senin 21 April 2025 Naik Rp 15 ...

Wow, Harga Emas Antam Hari ini Senin 21 April 2025 Naik Rp 15 ...

Senin, 21 April 2025
Lagi, Sampah Sebanyak Satu Truk Dibuang Di Hutan Negara Gunungkidul

Lagi, Sampah Sebanyak Satu Truk Dibuang Di Hutan Negara Gunungkidul

Senin, 21 April 2025