Budaya

Cerpen Zaki Zarung: Mas Guru Ahmad

profile picture Admin
Admin
Cerpen Zaki Zarung: Mas Guru Ahmad
Cerpen Zaki Zarung. (Ilustrasi: hariane.com)

Mas Guru Ahmad

Karya: Zaki Zarung
Ahmad mengayuh sepeda tua dengan semangat. Matanya berbinar. Sepanjang jalan tanpa disadari, dia tersenyum-senyum.
Jalanan aspal yang sudah bergelombang dan berlobang di sana sini tak memengaruhi laju sepedanya yang terseok dan ngronjal-ngronjal. Seolah jalanan itu mulus-mulus saja. Bahkan ban bocor pun baru ia sadari setelah sampai di parkiran Bank.
“Mas, ban sepedanya bocor ya?” sapa tukang parkir.
“MASYAALLAH,” seru Ahmad sambil menepok jidat.
Kok bisa ya, bocor di mana tadi? Pikirnya.
“Kena paku ternyata,” lanjut Ahmad menjawab tukang parkir setelah menemukan potongan paku mampir di dinding ban sepedanya.
Ia tidak segera menuju bengkel tambal ban di seberang jalan, tapi lebih dulu masuk bank. Ini saat yang dinanti-nanti olehnya setelah 2 tahun menunggu.
“Lima puluh juta ya, Mas,” sapa teller bank yang cantik itu setelah melihat slip pengambilan.
“Nggeh, mbak,” jawab Ahmad dengan mata masih berbinar, setengah menerawang jauh.
Teller itu memang cantik, tapi baginya, masih lebih cantik Fifah, calon istrinya. Sebenarnya masih berstatus kekasihnya. Sebab mereka belum juga tunangan atau mendapat restu orang tuanya.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Puluhan Juta Koin Bumi Mataram akan Dibawa ke Jakarta, Lambang Perlawanan Politisasi Hukum ...

Puluhan Juta Koin Bumi Mataram akan Dibawa ke Jakarta, Lambang Perlawanan Politisasi Hukum ...

Selasa, 22 Juli 2025
Selama 1,5 Jam, 37 Kendaraan Terjaring Razia di Jogja Karena Masa Berlaku KIR ...

Selama 1,5 Jam, 37 Kendaraan Terjaring Razia di Jogja Karena Masa Berlaku KIR ...

Selasa, 22 Juli 2025
Pemkot Sebut Tingkat Inflasi di Kota Yogyakarta Masih Terkendali, TPID Antisipasi Kenaikan Harga ...

Pemkot Sebut Tingkat Inflasi di Kota Yogyakarta Masih Terkendali, TPID Antisipasi Kenaikan Harga ...

Selasa, 22 Juli 2025
Ular Sanca Hebohkan Warga di Garongan Panjatan

Ular Sanca Hebohkan Warga di Garongan Panjatan

Selasa, 22 Juli 2025
Job Fair Kulon Progo 2025 Buka 2.028 Lowongan, Semua Layanan Gratis!

Job Fair Kulon Progo 2025 Buka 2.028 Lowongan, Semua Layanan Gratis!

Selasa, 22 Juli 2025
Akui Settingan, Kreator Video Asusila di Stadion Pakansari Bogor Minta Maaf

Akui Settingan, Kreator Video Asusila di Stadion Pakansari Bogor Minta Maaf

Selasa, 22 Juli 2025
22 Pejabat Pemimpin Tinggi Lingkungan Pemkab Sleman Dilantik, Ini Daftarnya

22 Pejabat Pemimpin Tinggi Lingkungan Pemkab Sleman Dilantik, Ini Daftarnya

Selasa, 22 Juli 2025
Nelangsanya Relawan PMI Bantul, Motor Raib Digondol Pencuri, Pelaku Sempat Terekam CCTV

Nelangsanya Relawan PMI Bantul, Motor Raib Digondol Pencuri, Pelaku Sempat Terekam CCTV

Selasa, 22 Juli 2025
Komitmen Kelola Hutan Secara Berkelanjutan, Muhammadiyah Kerja Sama dengan Kemenhut RI

Komitmen Kelola Hutan Secara Berkelanjutan, Muhammadiyah Kerja Sama dengan Kemenhut RI

Selasa, 22 Juli 2025
Tanah Ambles, Truk Muatan Buku Tercebur ke Sungai di Jatijajar Depok

Tanah Ambles, Truk Muatan Buku Tercebur ke Sungai di Jatijajar Depok

Selasa, 22 Juli 2025