Gaya Hidup , Pilihan Editor

Daftar Daerah Penghasil Kopi Terbaik di Indonesia, Diantaranya Telah Diakui Dunia

profile picture Riza Marzuki
Riza Marzuki
Daftar Daerah Penghasil Kopi Terbaik di Indonesia, Diantaranya Telah Diakui Dunia
Daftar Daerah Penghasil Kopi Terbaik di Indonesia, Diantaranya Telah Diakui Dunia
HARIANE - Daerah penghasil kopi terbaik di Indonesia dapat dilihat di laman ini. Dari berbagai penjuru dunia, ternyata Indonesia merupakan negara penghasil kopi terbaik dan terbanyak pada urutan keempat di dunia.
Daerah penghasil kopi terbaik di Indonesia ternyata menyebar ke berbagai daerah penjuru. Dan hasilnya pun sudah tidak diragukan lagi. Dengan kualitas yang baik serta menghasilkan dengan jumlah yang banyak.
Daerah penghasil kopi terbaik di Indonesia merupakan daerah yang memiliki iklim tropis. Karena hal tersebut, yang membuat tanaman kopi dapat dibudidayakan dengan baik. Dan dapat bertumbuh dengan subur serta berkualitas.
Daerah penghasil kopi terbaik di Indonesia, juga memperhatikan syarat agar tanaman kopi dapat dibudidayakan. Diantaranya yaitu, meliputi kondisi tanah, suhu, ketinggian, curah hujan dan kondisi angin. Jika tidak memenuhi syarat, kemungkinan hasil kopi kurang baik.
BACA JUGA : 5 Coffee Shop di Bogor yang Instagramable, Salah Satunya di Bawah Kaki Gunung Salak
Inilah daerah penghasil kopi terbaik di Indonesia, melansir dari akun Youtube Vicious 05:

1. Aceh

Daerah penghasil kopi terbaik di Indonesia pada urutan pertama adalah Aceh Gayo. Daerah tersebut sudah dikenal sebagai daerah penghasil kopi terbaik, yakni kopi Aceh Gayo.
Daerah Aceh memiliki ladang kopi sejak 1 abad yang lalu di dataran tinggi Gayo Aceh Tengah. International Conference on Coffee Science pada tahun 2010 mengakui bahwa kopi gayo merupakan kopi terbaik di dunia.

2. Mandailing

Daerah penghasil kopi terbaik di Indonesia pada urutan kedua adalah Sumatera Utara, tepatnya daerah Mandailing. Daerah tersebut sudah ada ladang kopi sejak tahun 1800 an, pada masa penjajahan.
Kopi di daerah Mandailing ini disukai banyak orang, dikarenakan baunya yang harum dan floral. Serta tingkat keasaman dari kopi ini termasuknya rendah, dan memiliki aspek rasa manis yang khas.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Pendaftaran PPK dan PPS Pilkada 2024 Kota Yogyakarta Resmi Dibuka

Pendaftaran PPK dan PPS Pilkada 2024 Kota Yogyakarta Resmi Dibuka

Kamis, 02 Mei 2024 19:21 WIB
Emas dan Nangka Muda Jadi Penyebab Inflasi di Kota Yogyakarta

Emas dan Nangka Muda Jadi Penyebab Inflasi di Kota Yogyakarta

Kamis, 02 Mei 2024 19:17 WIB
Gedung Baru DPRD Gunungkidul Ditargetkan Selesai Sebelum Pelantikan

Gedung Baru DPRD Gunungkidul Ditargetkan Selesai Sebelum Pelantikan

Kamis, 02 Mei 2024 18:35 WIB
Seorang Anak Tenggelam di Kali Ciliwung Jakarta Selatan, Tim SAR Lakukan Pencarian

Seorang Anak Tenggelam di Kali Ciliwung Jakarta Selatan, Tim SAR Lakukan Pencarian

Kamis, 02 Mei 2024 18:22 WIB
Apes, Ketahuan Hendak Maling di Piyungan Bantul, Pria Asal Boyolali Kabur Tinggalkan Motor

Apes, Ketahuan Hendak Maling di Piyungan Bantul, Pria Asal Boyolali Kabur Tinggalkan Motor

Kamis, 02 Mei 2024 17:51 WIB
Ditinggal Hajatan, 2 Rumah di Gunungkidul Ludes Terbakar

Ditinggal Hajatan, 2 Rumah di Gunungkidul Ludes Terbakar

Kamis, 02 Mei 2024 17:30 WIB
KPU Kota Yogyakarta: Belum Ada Pendaftar Calon Walikota Melalui Jalur Independen Hingga Saat ...

KPU Kota Yogyakarta: Belum Ada Pendaftar Calon Walikota Melalui Jalur Independen Hingga Saat ...

Kamis, 02 Mei 2024 17:21 WIB
Syarat Maju Pilkada Gunungkidul Jalur Independen, Bacabup Wajib Kantongi 45 Ribu KTP

Syarat Maju Pilkada Gunungkidul Jalur Independen, Bacabup Wajib Kantongi 45 Ribu KTP

Kamis, 02 Mei 2024 17:17 WIB
Ketua Umum PP Muhammadiyah Haedar Nashir Soroti Tantangan Besar Pendidikan Nasional Indonesia

Ketua Umum PP Muhammadiyah Haedar Nashir Soroti Tantangan Besar Pendidikan Nasional Indonesia

Kamis, 02 Mei 2024 16:14 WIB
Malam Ini! Polres Bantul Gelar Nobar Piala Asia 2024 Timnas Indonesia U-23 Vs ...

Malam Ini! Polres Bantul Gelar Nobar Piala Asia 2024 Timnas Indonesia U-23 Vs ...

Kamis, 02 Mei 2024 15:52 WIB