Berita

Dampak Banjir Seoul 2022 Disebut Mirip Film Parasite, Ini Alasannya

profile picture Deslina Intan
Deslina Intan
Dampak Banjir Seoul 2022 Disebut Mirip Film Parasite, Ini Alasannya
Dampak banjir Seoul 2022 disebut mirip film Parasite. (Foto: Twitter/kalopsia25)
HARIANE - Dampak banjir Seoul 2022 telah menggemparkan seluruh dunia setelah terjadi pada 8 Agustus 2022.
Dampak banjir Seoul 2022 setidaknya sebabkan korban meninggal dunia hingga sembilan orang.
Tidak hanya itu, dampak banjir Seoul 2022 saat ini membuat sekitar 570 orang kehilangan tempat tinggal.

Dampak Banjir Seoul 2022 pada Tempat Tinggal Warga

BACA JUGA : Banjir Besar di Seoul 2022 Sebabkan Sejumlah Kendaraan Tenggelam sampai Memakan Korban Jiwa, Pemerintah Lakukan Upaya Ini
Banjir kali ini disebut-sebut menjadi banjir terparah dalam satu abad setelah menyebabkan setidaknya sembilan orang meninggal dunia dengan dua diantaranya merupakan warga China.
Dua orang warga China telah dikonfirmasi meninggal dunia karena longsor dan tersengat listrik.
Tiga korban lainnya tenggelam dalam apartemen bawah tanah yang terendam air.
Hal ini kembali mengingatkan orang-orang dengan salah satu adegan dalam film Parasite dimana keluarga harus kehilangan rumah mereka banjir yang merendam apartemen bawah tanah mereka.
Seorang gadis remaja berusia 15 tahun saat ini juga tengah dicari setelah hanyut ketika di perjalanan pulang pada Selasa, 9 Agustus 2022.
Curah hujan 525 milimeter yang melanda beberapa bagian Seoul pada Senin, 8 Agustus 2022 sebabkan banjir melanda jalanan hingga stasiun bawah tanah.
Pemanasan global kali ini diduga menjadi penyebab utama curah hujan parah dan akhirnya sebabkan bencana banjir yang membuat jalanan menjadi sungai dan area parkir menjadi kolam.
banjir seoul
Potret seorang pria yang terperangkap banjir. (Foto: Twitter/kalopsia25)
Ads Banner

BERITA TERKINI

Kebijakan Tarif Trump Buat Wall Street Terpeleset! Apple & Nvidia Jadi Korban

Kebijakan Tarif Trump Buat Wall Street Terpeleset! Apple & Nvidia Jadi Korban

Jumat, 04 April 2025
7 Program Unggulan Bupati Endah Baru Terealisasi Tahun Depan, Apa Saja?

7 Program Unggulan Bupati Endah Baru Terealisasi Tahun Depan, Apa Saja?

Jumat, 04 April 2025
Puluhan Ribu Wisatawan Masuk ke Gunungkidul, Berikut Obyek yang Ramai Dikunjungi

Puluhan Ribu Wisatawan Masuk ke Gunungkidul, Berikut Obyek yang Ramai Dikunjungi

Jumat, 04 April 2025
3 Wisatawan Tenggelam di Pantai Parangtritis, Satu Orang dalam Pencarian

3 Wisatawan Tenggelam di Pantai Parangtritis, Satu Orang dalam Pencarian

Jumat, 04 April 2025
Dibuka Hari ini, Festival Klangenan Bantul 2025 Hadirkan Ragam Kuliner dan Mainan Jadul

Dibuka Hari ini, Festival Klangenan Bantul 2025 Hadirkan Ragam Kuliner dan Mainan Jadul

Jumat, 04 April 2025
Perempatan Palbapang, Bantul: Mitos Pasangan Pengantin Wajib Tinggalkan Ayam

Perempatan Palbapang, Bantul: Mitos Pasangan Pengantin Wajib Tinggalkan Ayam

Jumat, 04 April 2025
Arus Balik, Volume Kendaraan Keluar dari Gunungkidul Mulai Meningkat

Arus Balik, Volume Kendaraan Keluar dari Gunungkidul Mulai Meningkat

Jumat, 04 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 4 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 4 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 04 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 4 April 2025 Naik Drastis, Cincin 18K ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 4 April 2025 Naik Drastis, Cincin 18K ...

Jumat, 04 April 2025
Sejarah Tellasan Topak, Tradisi Perayaan Masyarakat Madura Tiap 8 Syawal

Sejarah Tellasan Topak, Tradisi Perayaan Masyarakat Madura Tiap 8 Syawal

Jumat, 04 April 2025