Kesehatan

Dampak dari Penyakit GERD Jangka Panjang dan Jangka Pendek, Bisa Sebabkan Kanker!

profile picture Deslina Intan
Deslina Intan
Dampak dari Penyakit GERD Jangka Panjang dan Jangka Pendek, Bisa Sebabkan Kanker!
Dampak dari penyakit GERD jangka panjang dan jangka pendek ternyata sangat berbahaya. (Ilustrasi: Freepik/brgfx)
Mulas dengan rasa terbakar pada rongga dada dan perut bagian atas disebabkan oleh asam lambung yang keluar dari perut ke kerongkongan.
Meskipun begitu, tidak semua penderita penyakit ini menderita penyakit maag.
GERD sendiri tidak hanya terjadi pada orang dewasa, namun, juga bisa terjadi pada anak-anak.
Gejala yang biasa muncul pada anak-anak adalah batuk kering, kesulitan menelan, dan gejala seperti asma.
Tidak menutup kemungkinan bahwa penderita akan merasakan mual, sakit tenggorokan dan bau mulut.
Dilansi dari GI Alliance, penyakit yang disebabkan oleh naiknya asam lambung ke kerongkongan ini jika tidak segera ditangani akan menyebabkan efek jangka panjang yang berbahaya.
penyakit ini dapat menimbulkan penyakit lain seperti radang tenggorokan.
Asam lambung yang mengiritasi lapisan kerongkongan dapat menyebabkan kerusakan jangka panjang. Seiring berjalannya waktu, penderita bisa merasakan maag yangsangat menyakitkan.
Efek jangka panjang lainnya adalah pendarahan pada kerongkongan. Jika dibiarkan, pendarahan ini dapat menyebabkan anemia karena tubuh terus kehilangan darah.
Dampak jangka panjang yang meskipun jarang dialami adalah terjadinya komplikasi esophagitis yang serius.
Komplikasi ini terjadi ketika jaringan parut yang dikenal sebagai striktur mempersempit kerongkongan yang menyebabkan penderitanya kesulitan dalam menelan.
Penyempitan ini dapat diatasi dengan memasukkan endoskop ke kerongkongan dan mengembangkan balon untuk melebarkan saluran sehingga makanan bisa lewat.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Jumat, 18 April 2025
Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Jumat, 18 April 2025
Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Jumat, 18 April 2025
Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Kamis, 17 April 2025
Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Kamis, 17 April 2025
Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Kamis, 17 April 2025
Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Kamis, 17 April 2025
Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Kamis, 17 April 2025