Berita , Nasional , Wisata , Artikel

Diskon Tarif Tol 2023, PUPR Terapkan Potongan Hingga 20 Persen

profile picture Annisaa' Salas Qurrota A'yun
Annisaa' Salas Qurrota A'yun
Diskon Tarif Tol 2023
PUPR terapkan diskon tarif tol 2023 sebagai cara menunjang persebaran arus mudik tahun ini. Potongan harga diberikan hingga puluhan persen. (Ilustrasi: Freepik/storyset)

HARIANE - Rencana penerapan diskon tarif tol 2023 kini resmi dilaksanakan dengan potongan mencapai 20 persen.

Berdasarkan informasi dari akun Instagram resmi Kementerian PUPR terdapat 5 ruas tol yang akan diberlakukan harga khusus.

Dari kelima ruas tersebut akan dibagi menjadi 3 ruas untuk Pulau Jawa dan 2 ruas di Pulau Sumatera.

Daftar Diskon Tarif Tol 2023

Berikut adalah data diskon tarif tol 2023 yang diberlakukan selama mudik tahun ini.

a) Ruas Jakarta - Cikampek

Potongan harga yang pertama direalisasikan oleh PT Jasa Marga dengan besaran sebanyak 20 persen.

Potongan ini akan berlaku untuk Tol Trans Jawa tepatnya di ruas Tol Jakarta - Cikampek pada 16 hingga 17 April 2023 dan 27 hingga 29 April 2023 dari Gerbang Tol Cikampek Utama ke arah Gerbang Tol Kalihirup Utama maupun sebaliknya.

b) Ruas Bakauheni - Terbanggi Besar

Diskon tarif tol 2023 yang kedua akan diberikan oleh PT Hutama Karya dengan besaran yang sama yaitu 20 persen.

Untuk potongan harga dari PT Hutama Karya akan diberlakukan bagi para pemudik yang hendak melewati Tol Trans Sumatera pada ruas Bakauheni - Terbanggi Besar.

Harga spesial ini akan berlaku pada 16 hingga 18 April 2023 serta 26 hingga 28 April 2023.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Puluhan Juta Koin Bumi Mataram akan Dibawa ke Jakarta, Lambang Perlawanan Politisasi Hukum ...

Puluhan Juta Koin Bumi Mataram akan Dibawa ke Jakarta, Lambang Perlawanan Politisasi Hukum ...

Selasa, 22 Juli 2025
Selama 1,5 Jam, 37 Kendaraan Terjaring Razia di Jogja Karena Masa Berlaku KIR ...

Selama 1,5 Jam, 37 Kendaraan Terjaring Razia di Jogja Karena Masa Berlaku KIR ...

Selasa, 22 Juli 2025
Pemkot Sebut Tingkat Inflasi di Kota Yogyakarta Masih Terkendali, TPID Antisipasi Kenaikan Harga ...

Pemkot Sebut Tingkat Inflasi di Kota Yogyakarta Masih Terkendali, TPID Antisipasi Kenaikan Harga ...

Selasa, 22 Juli 2025
Ular Sanca Hebohkan Warga di Garongan Panjatan

Ular Sanca Hebohkan Warga di Garongan Panjatan

Selasa, 22 Juli 2025
Job Fair Kulon Progo 2025 Buka 2.028 Lowongan, Semua Layanan Gratis!

Job Fair Kulon Progo 2025 Buka 2.028 Lowongan, Semua Layanan Gratis!

Selasa, 22 Juli 2025
Akui Settingan, Kreator Video Asusila di Stadion Pakansari Bogor Minta Maaf

Akui Settingan, Kreator Video Asusila di Stadion Pakansari Bogor Minta Maaf

Selasa, 22 Juli 2025
22 Pejabat Pemimpin Tinggi Lingkungan Pemkab Sleman Dilantik, Ini Daftarnya

22 Pejabat Pemimpin Tinggi Lingkungan Pemkab Sleman Dilantik, Ini Daftarnya

Selasa, 22 Juli 2025
Nelangsanya Relawan PMI Bantul, Motor Raib Digondol Pencuri, Pelaku Sempat Terekam CCTV

Nelangsanya Relawan PMI Bantul, Motor Raib Digondol Pencuri, Pelaku Sempat Terekam CCTV

Selasa, 22 Juli 2025
Komitmen Kelola Hutan Secara Berkelanjutan, Muhammadiyah Kerja Sama dengan Kemenhut RI

Komitmen Kelola Hutan Secara Berkelanjutan, Muhammadiyah Kerja Sama dengan Kemenhut RI

Selasa, 22 Juli 2025
Tanah Ambles, Truk Muatan Buku Tercebur ke Sungai di Jatijajar Depok

Tanah Ambles, Truk Muatan Buku Tercebur ke Sungai di Jatijajar Depok

Selasa, 22 Juli 2025