Gaya Hidup

Drama Korea The Golden Spoon Raih Rating Tinggi di Episode Terbaru, Inilah 3 Alasan Mengapa Wajib untuk Ditonton

profile picture Happy Sefbrina Anugrah
Happy Sefbrina Anugrah
Drama Korea The Golden Spoon Raih Rating Tinggi di Episode Terbaru, Inilah 3 Alasan Mengapa Wajib untuk Ditonton
Drama Korea The Golden Spoon Raih Rating Tinggi di Episode Terbaru, Inilah 3 Alasan Mengapa Wajib untuk Ditonton
HARIANE – Drama Korea The Golden Spoon yang dibintangi oleh Yook Sungjae BTOB berhasil meraih rating tinggi di episode terbarunya.
Untuk mendapatkan rating tinggi, drama Korea The Golden Spoon harus bersaing ketat dengan One Dollar Lawyer.
Menurut informasi yang dirilis Nielsen Korea, drama Korea The Golden Spoon mencetak rating nasional pemirsa tertinggi pada Jumat, 14 Oktober 2022 dengan rata-rata 6,1%.
Hal tersebut kemudian mengundang sebuah pertanyaan apakah The Golden Spoon menarik ditonton untuk akhir pekan? Simak ulasan dibawah ini.
BACA JUGA :
3 Fakta Menarik Bad Prosecutor, Drama Korea Terbaru yang Dibintangi D.O EXO

Alasan Drama Korea The Golden Spoon Wajib Ditonton

Seperti diwartakan Soompi, ada beberapa alasan mengapa drama The Golden Spoon ini menjadi k-drama yang patut untuk ditonton.

1. Kembalinya Yook Sungjae BTOB di Dunia Akting

drama Korea The Golden Spoon
Yook Sungjae BTOB di drama Korea The Golden Spoon. (Foto: Instagram/mbcdrama_now)
The Golden Spoon, menjadi drama pertama Yook Sungjae dalam dua tahun terakhir setelah melakukan wajib militernya.
Pada drama sebelumnya, Yook Sungjae mampu membuat kesan tersendiri dengan kemampuan aktingnya dalam “Goblin,” “Reply 1994” dan “Who Are You”.
Oleh karena itu, transformasi Yook Sungjae di The Golden Spoon menjadi sangat dinanti penggemar apalagi ketika ia dikabarkan menjadi karakter utamanya.

2. Banyak Mengandung Makna Kehidupan

drama Korea The Golden Spoon
(Foto: Instagram/mbcdrama_now)
Ads Banner

BERITA TERKINI

Peringati Hari Bakti Dokter Indonesia, IDI Gelar Baksos Operasi Bibir Sumbing di Sleman

Peringati Hari Bakti Dokter Indonesia, IDI Gelar Baksos Operasi Bibir Sumbing di Sleman

Minggu, 19 Mei 2024 16:27 WIB
Dihantam Ombak, Kapal Nelayan Terbalik di Pantai Sepanjang

Dihantam Ombak, Kapal Nelayan Terbalik di Pantai Sepanjang

Minggu, 19 Mei 2024 16:24 WIB
Berlangsung Lebih Dari 5 Jam, Evakuasi Kapal Hilang Kontak Terkendala Cuaca Buruk

Berlangsung Lebih Dari 5 Jam, Evakuasi Kapal Hilang Kontak Terkendala Cuaca Buruk

Minggu, 19 Mei 2024 16:22 WIB
Pesawat Jatuh di BSD Tangsel, 1 Korban Tewas Terpental

Pesawat Jatuh di BSD Tangsel, 1 Korban Tewas Terpental

Minggu, 19 Mei 2024 16:20 WIB
Perahu Nelayan Pantai Sadeng yang Hilang Kontak Berhasil Ditemukan, Begini Kondisinya

Perahu Nelayan Pantai Sadeng yang Hilang Kontak Berhasil Ditemukan, Begini Kondisinya

Minggu, 19 Mei 2024 12:18 WIB
Pesan Menkes Budi: Dewan Pengawas Harus Kawal Tugas Direksi RS dan Jaga RS ...

Pesan Menkes Budi: Dewan Pengawas Harus Kawal Tugas Direksi RS dan Jaga RS ...

Minggu, 19 Mei 2024 09:41 WIB
Disambut Luhut, Elon Musk Tiba di Bali untuk Resmikan Starlink

Disambut Luhut, Elon Musk Tiba di Bali untuk Resmikan Starlink

Minggu, 19 Mei 2024 09:22 WIB
Jam Berangkat KRL Solo 19-21 Mei 2024, Keberangkatan Pertama dari Stasiun Palur

Jam Berangkat KRL Solo 19-21 Mei 2024, Keberangkatan Pertama dari Stasiun Palur

Minggu, 19 Mei 2024 09:19 WIB
Jadwal KRL Jogja 19-21 Mei 2024, Jam Berangkat dari 3 Stasiun

Jadwal KRL Jogja 19-21 Mei 2024, Jam Berangkat dari 3 Stasiun

Minggu, 19 Mei 2024 09:18 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 19 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 19 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Minggu, 19 Mei 2024 08:02 WIB