Gaya Hidup , Hobi

Film Naruto Live Action Sedang Diproduksi Lebih Original Sesuai Versi Asli, Kapan Bisa Tayang?

profile picture Edmundus Roke Wea
Edmundus Roke Wea
Film Naruto Live Action Sedang Diproduksi Lebih Original Sesuai Versi Asli, Kapan Bisa Tayang?
Film Naruto live action sedang diproduksi. (Foto: Twitter/kishimotomasshi)

"Tujuanku adalah untuk bekerja erat dengan Kishimoto untuk mengembangkan naskah yang akan membuatnya senang untuk dihidupkan. Lagi pula, siapa yang lebih memahami dunia Naruto selain penciptanya sendiri?", kata Gracey.

Penulisan naskah film Naruto versi live action oleh Tasha Huo tersebut pun sudah selesai tahun 2023 ini. 

Sementara penulis asli Naruto Masashi Kishimoto dalam Instagramnya membenarkan bahwa Tasha Huo telah menyelesaikan draft naskah Naruto.

"BIG NEWS ALERT ? A NARUTO LIVE ACTION MOVIE is in development by 

@Lionsgate‼️Tasha Huo, who wrote The Witcher on Netflix, has completed a new script draft! Who’s excited?," tulis Kishimoto.

Dilaporkan bahwa proses perkembangan pembuatan film Naruto live action saat ini sudah sangat signifikan.

Sementara para pameran film Naruto versi live action tersebut masih belum diumumkan. Banyak hambatan yang membuat proses produksi film tersebut terbilang cukup lama.

Film Naruto versi manusia diperkirakan akan bisa ditonton di layar lebar setidaknya menunggu 2 hingga 3 tahun.

Meskipun tergolong lama namun para penggemar Naruto akan menyaksikan film live action Naruto yang kental dengan cerita asli dari penulis sebenarnya Masashi Kishimoto.

Oleh karana itu untuk menampilkan cerita film Naruto live action yang lebih orisinal dibutuhkan waktu yang tidak sebentar untuk menyesuaikan naskah dengan penulis asli. ****

Baca artikel menarik lainnya di Harianejogja.com

Ads Banner

BERITA TERKINI

Status Siaga Darurat Bencana di Gunungkidul Kembali Diperpanjang, Ini Alasannya

Status Siaga Darurat Bencana di Gunungkidul Kembali Diperpanjang, Ini Alasannya

Minggu, 06 April 2025
Tak Ada Kejelasan, Keluarga Korban Tabrak Lari di Semarang Tuntut Keadilan

Tak Ada Kejelasan, Keluarga Korban Tabrak Lari di Semarang Tuntut Keadilan

Minggu, 06 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 6 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 6 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Minggu, 06 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 6 April 2025, Mulai Naik atau Turun ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 6 April 2025, Mulai Naik atau Turun ...

Minggu, 06 April 2025
Menelisik Jejak Manusia  Masa Prasejarah di Goa Broholo

Menelisik Jejak Manusia  Masa Prasejarah di Goa Broholo

Minggu, 06 April 2025
Polres Kulon Progo Siap Amankan Libur Lebaran

Polres Kulon Progo Siap Amankan Libur Lebaran

Minggu, 06 April 2025
Bocah 5 Tahun di Tangsel Hilang, Diduga Hanyut di Kali Pondok Aren

Bocah 5 Tahun di Tangsel Hilang, Diduga Hanyut di Kali Pondok Aren

Minggu, 06 April 2025
Arus Balik Lebaran 2025, Flag Off One Way Nasional Diterapkan 6 April

Arus Balik Lebaran 2025, Flag Off One Way Nasional Diterapkan 6 April

Minggu, 06 April 2025
Ratusan Penumpang Program Mudik Gratis Arus Balik Kemenhub Diberangkatkan dari Terminal Giwangan

Ratusan Penumpang Program Mudik Gratis Arus Balik Kemenhub Diberangkatkan dari Terminal Giwangan

Sabtu, 05 April 2025
Arus Balik Lebaran, Daop 6 Yogyakarta Berangkatkan 30.197 Penumpang dari Stasiun di Jogja

Arus Balik Lebaran, Daop 6 Yogyakarta Berangkatkan 30.197 Penumpang dari Stasiun di Jogja

Sabtu, 05 April 2025