Berita , Jabodetabek

Gratis! Layanan Angkut Sampah Besar di Jakarta, Bisa Angkut Kasur dan Lemari Bekas

profile picture Sri Nuraeni
Sri Nuraeni
Gratis! Layanan Angkut Sampah Besar di Jakarta, Bisa Angkut Kasur dan Lemari Bekas
Gratis! Layanan Angkut Sampah Besar di Jakarta, Bisa Angkut Kasur dan Lemari Bekas
Barang yang bisa diangkut yaitu jenis barang rumah tangga seperti tempat tidur/kasur, rak, kabinet, lemari, troli, gerobak, kursi, sofa, bangku, meja makan, sepeda, mesin jahit, rongsokan kendaraan serta barang besar lainnya.

Syarat Menggunakan Layanan Angkut Sampah Besar di Jakarta

1. Diajukan perorangan (bukan instansi) dengan menunjukkan KTP DKI Jakarta
2. Dimensi barang maksimal 2x4x1,5 meter atau sudah dibongkar
3. Melakukan pendaftaran melalui laman https://lingkunganhidup.jakarta.go.id 
4. Menunggu verifikasi dan jadwal penjemputan
5. Mengantarkan barang ke lokasi penjemputan 
BACA JUGA :
Ayo Jadi Pahlawan dan Selamatkan Lingkungan Dari Sampah Rumah Tangga
Layanan angkut sampah ini dibuat sebagai upaya menekan jumlah sampah yang masuk ke TPS setiap harinya. Perlu diketahui bahwa ada 7.404 ton sampah perhari yang masuk ke TPST Bantar Gebang. Sementara itu hanya ada 21 ton sampah yang dikelola bank sampah perharinya.
Selain membuka layanan angkut sampah besar di Jakarta, Dinas Lingkungan Hidup DKI Jakarta juga menyediakan layanan pengolahan sampah lainnya seperti pengangkutan sampah elektronik (E-Waste), bank sampah, serta pendampingan pengolahan sampah. ****
Ads Banner

BERITA TERKINI

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Jumat, 22 November 2024 20:29 WIB
4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

Jumat, 22 November 2024 20:05 WIB
Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Jumat, 22 November 2024 19:44 WIB
Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Jumat, 22 November 2024 18:49 WIB
Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB