Berita , Jabar

Guru Honorer di Bogor Dipecat Kepala Sekolah, Diduga Laporkan Pungli

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
Guru Honorer di Bogor Dipecat Kepala Sekolah, Diduga Laporkan Pungli
Viral video guru honorer di Bogor dipecat Kepala Sekolah karena diduga laporkan pungli. (Instagram/ndorobei.official)

HARIANE – Viral video seorang guru honorer di Bogor dipecat kepala sekolah yang berinisial NY pada Selasa, 12 September 2023.

Dalam video yang beredar, terlihat sejumlah wanita yang diduga terdiri dari guru dan orang tua murid serta sejumlah siswa SD tampak sedih dan menangis di depan guru tersebut.

Bahkan salah satu wanita dalam video tersebut sempat memeluk guru honorer yang bernama Mohamad Reza Ernanda, setelah mengucapkan sepenggal kata penyemangat.

Diduga, mereka sedih dan menangis lantaran mengetahui kabar guru honorer SDN Cibeureum 1 Bogor dipecat kepala sekolah.

Penyebab Guru Honorer di Bogor Dipecat Kepala Sekolah

Berdasarkan informasi yang dihimpun dari ndorobei.official, penyebab guru honorer di Bogor dipecat kepala sekolah lantaran diduga melaporkan adanya pungli.

Pada awalnya, Reza melapor tentang adanya dugaan pungli untuk kegiatan perpisahan. Para siswa kelas 6 diminta untuk membayar Rp 450 ribu per siswa, dengan rincian sebagai berikut :

-          Rp 100 ribu untuk acara perpisahan

-          Rp 150 ribu untuk cinderamata guru

-          Rp 150 ribu untuk biaya peralatan

-          Rp 50 ribu untuk konsumsi.

Tidak hanya siswa kelas 6 SD saja yang dimintai pungli. Berdasarkan keterangan dari Instagram tersebut, anak kelas 1 – 5 juga diminta untuk membayar sebesar Rp 100 ribu per siswa.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Jumat, 18 April 2025
Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Jumat, 18 April 2025
Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Kamis, 17 April 2025
Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Kamis, 17 April 2025
Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Kamis, 17 April 2025
Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Kamis, 17 April 2025
Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Kamis, 17 April 2025
Tertunduk Lesu, Begini Pengakuan Pelaku Pelecehan di Stasiun Tanah Abang

Tertunduk Lesu, Begini Pengakuan Pelaku Pelecehan di Stasiun Tanah Abang

Kamis, 17 April 2025
Sebulan Buron, Pelaku Penyerangan di Pom Jalan Parangtritis Berhasil Ditangkap

Sebulan Buron, Pelaku Penyerangan di Pom Jalan Parangtritis Berhasil Ditangkap

Kamis, 17 April 2025
Pria Asal Palembang Ditemukan Meninggal Dunia di Perairan Pantai Gunungkidul

Pria Asal Palembang Ditemukan Meninggal Dunia di Perairan Pantai Gunungkidul

Kamis, 17 April 2025