Berita , Gaya Hidup

Harga Tiket Konser One Ok Rock di Jakarta, Dijual Mulai 10 Juni 2023

profile picture Tim Red 4
Tim Red 4
Harga Tiket Konser One Ok Rock di Jakarta
Harga Tiket Konser One Ok Rock di Jakarta resmi diumumkan oleh promotor, dibanderol mulai Rp 1,2 juta. (Foto: Instagram/oneokrockofficial)

HARIANE – Harga tiket konser One Ok Rock di Jakarta telah diumumkan secara resmi oleh promotor pada Jumat, 2 Juni 2023.

Tiket OOR di Jakarta akan dijual mulai Sabtu, 10 Juni 2023 hanya melalui situs online yang sudah ditetapkan oleh penyelenggara.

Bagi penggemar yang sebelumnya masih mengantongi tiket konser OOR di Jakarta yang lama, penyelenggara akan memberikan pemberitahuan soal nomor kursi atau penempatan kategori yang terbaru.

Harga tiket konser yang akan digelar apda 29 September 2023 ini ternyata lebih mahal cukup signifikan dibandingkan konser 2020 lalu yang harus ditunda.

Daftar Harga Tiket Konser One Ok Rock di Jakarta dan Cara Beli

Harga Tiket Konser One Ok Rock di Jakarta
One Ok Rock kembali tur Asia setelah sempat tersendat karena pandemi Covid-19. (Foto: Instagram/oneokrockofficial)

SoundRhythm selaku promotor tur Asia One Ok Rock di Jakarta akhirnya mengumumkan harga tiket dan juga peta seat plan melalui akun Instagram.

Harga tiket yang paling murah dibanderol sebesar Rp 1.200.000 dan paling mahal adalah Rp 2.700.000.

Konser yang diadakan di Beach City International Stadium, Taman Impian Jaya Ancol ini dibagi menjadi dua jenis yaitu festival standing dan juga tribun dengan kurni bernomor.

Berikut adalah detail selengkapnya soal harga masing-masing kategori:

Ads Banner

BERITA TERKINI

Ditinggal Lihat Google Maps, Sebuah Mobil di Gunungkidul Masuk Parit

Ditinggal Lihat Google Maps, Sebuah Mobil di Gunungkidul Masuk Parit

Minggu, 11 Mei 2025
Tragis! Duel Maut Tewaskan Pelajar di Pleret Bantul

Tragis! Duel Maut Tewaskan Pelajar di Pleret Bantul

Minggu, 11 Mei 2025
Jelang Idul Adha, Ini Tips Memilih Hewan Kurban

Jelang Idul Adha, Ini Tips Memilih Hewan Kurban

Minggu, 11 Mei 2025
Pantai Gunungkidul Masih Jadi Primadona untuk Mengisi Liburan

Pantai Gunungkidul Masih Jadi Primadona untuk Mengisi Liburan

Minggu, 11 Mei 2025
Jalur Pantai Gunungkidul Macet Hingga 4 Kilometer, Penumpang Pilih Jalan Kaki

Jalur Pantai Gunungkidul Macet Hingga 4 Kilometer, Penumpang Pilih Jalan Kaki

Minggu, 11 Mei 2025
Zona Selatan Gunungkidul Mulai Panen Kacang Tanah, Petani Meraup Untung Hingga Puluhan Juta

Zona Selatan Gunungkidul Mulai Panen Kacang Tanah, Petani Meraup Untung Hingga Puluhan Juta

Minggu, 11 Mei 2025
Jemaah Haji Gelombang 1 Tiba di Makkah, Kemenag Sediakan Bus Shalawat

Jemaah Haji Gelombang 1 Tiba di Makkah, Kemenag Sediakan Bus Shalawat

Minggu, 11 Mei 2025
Update Operasional Haji 1446 H : Jemaah Bergeser dari Madinah ke Makkah Mulai ...

Update Operasional Haji 1446 H : Jemaah Bergeser dari Madinah ke Makkah Mulai ...

Minggu, 11 Mei 2025
Daftar dan Jadwal Penerbangan Jemaah Haji Berangkat 12 Mei 2025

Daftar dan Jadwal Penerbangan Jemaah Haji Berangkat 12 Mei 2025

Minggu, 11 Mei 2025
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 11 Mei 2025 Stabil, LM 10 Gram ...

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 11 Mei 2025 Stabil, LM 10 Gram ...

Minggu, 11 Mei 2025