Olahraga

Hingga Pekan ke-5 BRI Liga 1, Gustavo Almeida Jadi Satu-satunya Pencetak Gol bagi Arema FC

profile picture Ahmad Faizal
Ahmad Faizal
Gustavo Almeida
Gustavo Almeida topskor sementara BRI Liga 1 2023/2024 (Foto : Instagram/gustavo__70)

HARIANE - Arema FC yang kini terpuruk di papan bawah klasemen menciptakan pemain topskor, Gustavo Almeida mampu mengemas 7 gol sampai pekan ke-5 BRI Liga 1 2023/2024.

Pemain kelahiran Sao Paolo, Gustavo Almeida dos Santos kini menjadi boomber menyeramkan singo edan di Liga 1.

Tak ayal Gustavo Almeida menempati posisi puncak daftar top skor sementara dengan koleksi 7 gol dari 4 penampilan.

Keempat laga yang dilalui Gustavo menungguli striker-striker lainya seperti Alex Martins (5 gol), Fernando Rodriguez (4 gol), dan Carlos Fortes (3 gol) di BRI Liga 1 sampai pekan ke 5 ini.

Gustavo Almeida Pencetak Gol Arema FC Satu - satunya

Gustavo Almeida
Debut Gustavo catatkan hattrick saat melawan Persib (Foto : Instagram/aremafcofficial)

Gustavo Almeida merupakan striker bernomor punggung 70 Arema FC yang didatangkan dari tim Negeri Sembilan Malaysia musim ini.

Dilansir dari Instagram liga1hub, ia menjadi pencetak gol satu-satunya Arema FC dan sekaligus top skor sementara.

Dalam debut perdananya Gustavo tampil apik dengan mencetak hattrick ke gawang Persib Bandung sehingga skor berakhir imbang 3-3.

Di laga keduanya mampu menyumbang 2 gol ke gawang Persik Kediri, namun dengan 2 golnya tetap takluk dari Persik dengan skor 5-2.

Laga ketiga dan keempat, Arema FC mampu mencetak gol masing masing satu gol dari Gustavo Almeida dan juga belum bisa mengantarkan tim singo edan meraih kemenangan pertamanya.

Menjadi satu-satunya pemain Arema FC yang bisa membobol gawang lawan, tentu singo edan memiliki banyak PR di lini depan.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 25 April 2025, Naik atau Turun Lagi?

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 25 April 2025, Naik atau Turun Lagi?

Jumat, 25 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 25 April 2025 Berapa? Berikut Rincian Lengkapnya

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 25 April 2025 Berapa? Berikut Rincian Lengkapnya

Jumat, 25 April 2025
Wacana Penerapan E-Ijazah, Gunungkidul Kapan ?

Wacana Penerapan E-Ijazah, Gunungkidul Kapan ?

Kamis, 24 April 2025
Besok Terakhir, 394 Jemaah Haji Reguler 2025 Ada yang Belum Lunas

Besok Terakhir, 394 Jemaah Haji Reguler 2025 Ada yang Belum Lunas

Kamis, 24 April 2025
Ditetapkan Jadi Tersangka Peredaran Uang Palsu, DA Tak Lagi Menjabat Pengurus DPC PAN ...

Ditetapkan Jadi Tersangka Peredaran Uang Palsu, DA Tak Lagi Menjabat Pengurus DPC PAN ...

Kamis, 24 April 2025
Kasus Peredaran Uang Palsu di Sleman, Begini Modus Operandinya

Kasus Peredaran Uang Palsu di Sleman, Begini Modus Operandinya

Kamis, 24 April 2025
Tiga Pengedar Uang Palsu di Jogja Diamankan, Polisi Kejar Supplier

Tiga Pengedar Uang Palsu di Jogja Diamankan, Polisi Kejar Supplier

Kamis, 24 April 2025
Anggotanya Terjerat Kasus Pengedaran Uang Palsu, Ketua DPC PAN Bantul: Tidak Ada Kaitannya ...

Anggotanya Terjerat Kasus Pengedaran Uang Palsu, Ketua DPC PAN Bantul: Tidak Ada Kaitannya ...

Kamis, 24 April 2025
Muncul Miras Merek Parangtritis, Pemkab Bantul Layangkan Somasi ke Produsen

Muncul Miras Merek Parangtritis, Pemkab Bantul Layangkan Somasi ke Produsen

Kamis, 24 April 2025
Kabar Duka, Tokoh Ikonik Raminten Meninggal Dunia di Usia 75 Tahun

Kabar Duka, Tokoh Ikonik Raminten Meninggal Dunia di Usia 75 Tahun

Kamis, 24 April 2025