Gaya Hidup , Wisata
Info Wisata Wot Batu Bandung Terbaru 2022: Lokasi, Tiket Masuk, dan Tips Berkunjung

Dyah Ayu Purwirasari
Info Wisata Wot Batu Bandung Terbaru 2022: Lokasi, Tiket Masuk, dan Tips Berkunjung
2. Lokasi Wot Batu Bandung
Lokasi Wot Batu Bandung ada di Jl. Bukit Pakar Timur No. 98#1, Ciburial, Cimenyan, Bandung. Jalur menuju lokasi cukup menanjak dari kawasan Dago, jalannya juga sedikit berliku khas jalan pegunungan. Bagi pengunjung yang ingin ke sana pastikan kendaraan dalam kondisi yang baik apalagi kawasan ini terkenal dengan lalu lintasnya yang cukup padat apalagi saat musim liburan.BACA JUGA : 6 Tempat Wisata di Kota Bandung yang Wajib Dikunjungi
3. Harga Tiket Masuk Wot Bandung

4. Tips Berkunjung ke Wot Batu Bandung
Ada beberapa info wisata Wot Batu Bandung yang sebaiknya diketahui oleh pengunjung sebelum datang ke tempat wisata terbaik di Bandung ini. Beberapa tips yang patut untuk diperhatikan adalah:a. Reservasi Tiket Terlebih Dahulu
Bagi wisatawan yang hendak ke Wot Batu sebaiknya lakukan reservasi tiket maksimal H-1 karena jumlah pengunjung yang dibatasi. Pilih akan melakukan kunjungan pagi atau sore sesuai dengan waktu kunjungan yang disediakan.b. Patuhi Aturan di Area Wot Batu
