Gaya Hidup

Intip Pernikahan Kevin Sanjaya dan Valencia Tanoesoedibjo, ini Desainer dan Detail Gaun Mempelai Wanita

profile picture Nabila Intan Aprilia
Nabila Intan Aprilia
Pernikahan Kevin Sanjaya dan Valencia Tanoesoedibjo
Saat pernikahan Kevin Sanjaya dan Valencia Tanoesoedibjo, tampak Hary Tanoesoedibjo mendampingi putrinya menuju altar pernikahan. (Foto: Twitter/Hary_Tanoe)

HARIANE – Pernikahan Kevin Sanjaya dan Valencia Tanoesoedibjo resmi dilaksanakan, hal ini berhasil menarik perhatian publik.

Kevin Sanjaya sah mempersunting Valencia Tanoesoedibjo di Le Meurice, Paris, Prancis pada Kamis, 23 Maret 2023.

Pada momen pernikahan, kebahagiaan tidak hanya menyelimuti kedua mempelai, para anggota keluarga dan tamu undangan lain juga turut merasakan senang sekaligus haru.

Pada upacara pernikahan, tampak Hary Tanoesoedibjo mengantarkan Valencia Tanoesoedibjo untuk bertemu mempelai pria.

Membawa mempelai wanita (putri kami Valencia) untuk bertemu dengan mempelai pria (Kevin) pada upacara pernikahan suci mereka.” Keterangan pada akun Twitter @Hary_Tanoe.

Keterangan tersebut diikuti oleh beberapa foto momen ketika Hary mendampingi Valencia menuju altar pernikahan. Terlihat dekorasi mewah tetapi elegan didominasi warna emas menghiasi ruangan acara. 

Momen istimewa tersebut tampak intimate karena hanya terlihat rekan dan kerabat dekat keduanya yang hadir.

Pernikahan Kevin Sanjaya dan Valencia Tanoesoedibjo: detail gaun dan desainer

Pernikahan Kevin Sanjaya dan Valencia Tanoesoedibjo
Saat pernikahan Kevin Sanjaya dan Valencia Tanoesoedibjo, tampak kedua mempelai tampil dengan pakaian menawan. (Foto: Twitter/caramelscroffle)

Pemain bulu tangkis Indonesia, Kevin Sanjaya Sukamuljo melangsungkan pernikahan bersama Valencia dengan tema intimate serta elegan.

Pada momen pernikahan Kevin Sanjaya dan Valencia Tanoesoedibjo tidak hanya dekorasi ruangannya yang mencuri perhatian, tapi gaun keduanya juga menjadi sorotan netizen.

Kedua pasangan tersebut tampak elegan dengan pakaian yang dikenakan. Kevin Sanjaya menggunakan setelan jas berwarna putih dan dasi kupu-kupu, sementara Valencia Tanoesoedibjo mengenakan gaun elegan berwarna putih hingga membuatnya semakin anggun.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Korban Tenggelam Sungai Progo Berhasil Ditemukan

Korban Tenggelam Sungai Progo Berhasil Ditemukan

Senin, 28 April 2025
Pemerintah Kalurahan Didorong Lakukan Reformasi

Pemerintah Kalurahan Didorong Lakukan Reformasi

Senin, 28 April 2025
Penampakan Kantor Notaris di Kasus Mafia Tanah Mbah Tupon, Tutup-Temuan Surat Permintaan Pengembalian ...

Penampakan Kantor Notaris di Kasus Mafia Tanah Mbah Tupon, Tutup-Temuan Surat Permintaan Pengembalian ...

Senin, 28 April 2025
Warga Sedayu Korban Tenggelam di Sungai Progo Bantul Ditemukan Tak Bernyawa

Warga Sedayu Korban Tenggelam di Sungai Progo Bantul Ditemukan Tak Bernyawa

Senin, 28 April 2025
Satresnarkoba Polresta Yogyakarta Tangkap 10 Tersangka Kasus Narkoba Selama Sebulan

Satresnarkoba Polresta Yogyakarta Tangkap 10 Tersangka Kasus Narkoba Selama Sebulan

Senin, 28 April 2025
Timbulkan Bau Tak Sedap, Warga Tolak Perluasan ITF Pasar Niten Bantul

Timbulkan Bau Tak Sedap, Warga Tolak Perluasan ITF Pasar Niten Bantul

Senin, 28 April 2025
Puluhan Pelajar Gunungkidul Daftarkan Diri Jadi Calon Siswa Sekolah Rakyat

Puluhan Pelajar Gunungkidul Daftarkan Diri Jadi Calon Siswa Sekolah Rakyat

Senin, 28 April 2025
Beda Pengakuan, Begini Kata Orang yang Sempat Akan Bantu Mbah Tupon Pisah Sertifikat ...

Beda Pengakuan, Begini Kata Orang yang Sempat Akan Bantu Mbah Tupon Pisah Sertifikat ...

Senin, 28 April 2025
Ditinggal ke Luar Kota, Emas dan Uang Tunai Warga Gunungkidul Raib

Ditinggal ke Luar Kota, Emas dan Uang Tunai Warga Gunungkidul Raib

Senin, 28 April 2025
Namanya Dicatut Kasus Tanah Milik Mbah Tupon, Begini Kata Eks DPRD Bantul

Namanya Dicatut Kasus Tanah Milik Mbah Tupon, Begini Kata Eks DPRD Bantul

Senin, 28 April 2025