Berita

Jadwal Konser Guyon Waton Oktober 2023, 15 Titik Kota di Jawa Siap Ambyar

profile picture Jihan Rohadatul Aisy
Jihan Rohadatul Aisy
Jadwal Konser Guyon Waton Oktober 2023, 15 Titik Kota di Jawa Siap Ambyar
Informasi jadwal konser Guyon Waton Oktober 2023 yang akan manggung dalam 15 lokasi berbeda. (Foto: Instagram/nurcahyyo)

HARIANE – Berikut informasi jadwal konser Guyon Waton Oktober 2023 bakal hadir tersebar dalam 15 lokasi di Pulau Jawa.

Grup band dengan genre pop dangdut berbahasa jawa saat ini memang sedang naik daun digemari oleh penikmat musik.

Pembawaan yang ceria namun memiliki arti lirik sedih tentang asmara, sangat digandrungi oleh kawula muda. Maka tak heran, acara konser saat ini banyak mengundang penyanyi dangdut koplo.

Salah satunya Guyon Waton, grup asal Jogja ini berhasil mendulang kesuksesan di era gempuran sobat ambyar.

Namanya semakin terkenal setelah melantunkan lagu Sanes (bukan), hingga dalam unggahan video Youtube yang berkolaborasi bersama Denny Caknan berhasil mencapai 38 Juta penonton dalam kurun waktu 7 bulan.

Beranggotakan 7 personil, kini jadwal Guton Day sangat ditunggu-tunggu oleh seluruh warga Indonesia khususnya di Pulau Jawa.

Bagi pecinta lagu-lagu ngenes dan barisan patah hati, catat tanggalnya untuk menikmati kehadiran Guyon Waton yang bakal manggung di 15 kota berikut.

Melalui akun Instagram resmi @guyonwatonofficial, telah diunggah jadwal konser Guyon Waton yang akan mengisi kemeriahan acara musik di bulan Oktober ini.

Jadwal Konser Guyon Waton Oktober 2023, 15 Titik Kota di Jawa Siap Ambyar
Potret Bagus sang vokalis dalam grup band Guyon Waton. (Foto: Instagram/guyonwatonofficial)

Berikut jadwal konser Guyon Waton Oktober 2023

Ads Banner

BERITA TERKINI

Pertapaan Kembang Lampir dan Sejarah Berdirinya Kerajaan Mataram Islam di Jawa

Pertapaan Kembang Lampir dan Sejarah Berdirinya Kerajaan Mataram Islam di Jawa

Senin, 31 Maret 2025
Sejarah Hari Raya Idul Fitri : Kemenangan Perang Badar dan Perayaan Kaum Jahiliyah

Sejarah Hari Raya Idul Fitri : Kemenangan Perang Badar dan Perayaan Kaum Jahiliyah

Senin, 31 Maret 2025
Layanan Pengelolaan Sampah di Sleman Libur 2 Hari, Masyarakat Diimbau Kurangi Timbulan Sampah

Layanan Pengelolaan Sampah di Sleman Libur 2 Hari, Masyarakat Diimbau Kurangi Timbulan Sampah

Senin, 31 Maret 2025
Pemetaan Jalur Rawan, Pemudik dan Wisatawan Dilarang Melintas di Jalan Cinomati Bantul

Pemetaan Jalur Rawan, Pemudik dan Wisatawan Dilarang Melintas di Jalan Cinomati Bantul

Senin, 31 Maret 2025
Jelang Lebaran, Bupati Sleman Tinjau Pos Pengamanan dan Infrastruktur yang Rusak Akibat Longsor

Jelang Lebaran, Bupati Sleman Tinjau Pos Pengamanan dan Infrastruktur yang Rusak Akibat Longsor

Minggu, 30 Maret 2025
Libur Lebaran Tiba, Suraloka Interactive Zoo Hadirkan Zona Baru dengan Berbagai Spesies Hewan

Libur Lebaran Tiba, Suraloka Interactive Zoo Hadirkan Zona Baru dengan Berbagai Spesies Hewan

Minggu, 30 Maret 2025
Refleksi Idul Fitri 1446 H, Haedar Nashir Ingatkan Umat Muslim Tumbuhkan Jiwa Khalifatullah ...

Refleksi Idul Fitri 1446 H, Haedar Nashir Ingatkan Umat Muslim Tumbuhkan Jiwa Khalifatullah ...

Minggu, 30 Maret 2025
Seorang Warga Girimulyo Sempat Tertimbun Tanah Longsor Selama Satu Jam

Seorang Warga Girimulyo Sempat Tertimbun Tanah Longsor Selama Satu Jam

Minggu, 30 Maret 2025
Pemkab Kulon Progo Dorong Normalisasi Sungai Serang Segera Dilakukan

Pemkab Kulon Progo Dorong Normalisasi Sungai Serang Segera Dilakukan

Minggu, 30 Maret 2025
Antisipasi Gangguan Lalu Lintas Mudik, Personil Ganjal Ban Disiagakan di Tanjakan Slumprit Gunungkidul

Antisipasi Gangguan Lalu Lintas Mudik, Personil Ganjal Ban Disiagakan di Tanjakan Slumprit Gunungkidul

Minggu, 30 Maret 2025