Berita , Jatim

Jadwal Konser Musik Pekan Raya Jatim 2023, Hadirkan Guyon Waton Hingga NDX AKA

profile picture Jihan Rohadatul Aisy
Jihan Rohadatul Aisy
Jadwal Konser Musik Pekan Raya Jatim 2023, Hadirkan Guyon Waton Hingga NDX AKA
Jadwal konser musik Pekan Raya Jatim 2023, salah satunya hadir Guyon Waton. (Foto: Instagram/prj.sby)

HARIANE – Berikut informasi jadwal konser musik Pekan Raya Jatim 2023, dimeriahkan oleh band koplo Guyon Waton hingga NDX AKA.

Dalam rangka memeringati Hari Ulang Tahun Provinsi Jawa Timur ke 78 tahun, Pemprov Jatim bakal menghadirkan konser musik Pekan Raya Jatim mulai tanggal 14 – 22 Oktober 2023.

Setelah sukses dengan Jatim Fair tahun lalu, kali ini PRJ akan tetap berlokasi di Grand City Convex Surabaya dengan diisi oleh berbagai band yang sedang naik daun.

Tak hanya konser musik, dalam PRJ-Surabaya ini sekaligus menjadi ajang promosi mengenalkan produk unggulan dari UMKM setempat.

Seluruh pengisi acara konser musik akan direncanakan naik panggung mulai pukul 19.30 WIB hingga selesai.

Melalui akun event organizer @pekangembiraria, berikut informasi jadwal acara beserta harga tiket yang berlaku.

Jadwal Konser Musik Pekan Raya Jatim 2023, Hadirkan Guyon Waton Hingga NDX AKA
Guyon Waton akan hadir di hari kedua konser musik Pekan Raya Jatim 2023. (Foto: Instagram/guyonwatonofficial)

Jadwal konser musik Pekan Raya Jatim 2023

Sabtu, 14 Oktober 2023 : 

  • Jono dan Joni
  • Debu Jalanan
Ads Banner

BERITA TERKINI

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Jumat, 22 November 2024 20:29 WIB
4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

Jumat, 22 November 2024 20:05 WIB
Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Jumat, 22 November 2024 19:44 WIB
Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Jumat, 22 November 2024 18:49 WIB
Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB