Olahraga

Jadwal Siaran Langsung Timnas Futsal Indonesia Vs Arab Saudi di Kualifikasi Piala Asia 2024

profile picture Edmundus Roke Wea
Edmundus Roke Wea
Jadwal Siaran Langsung Timnas Futsal Indonesia Vs Arab Saudi
Jadwal siaran langsung timnas futsal Indonesia Vs Arab Saudi. (Foto: Instagram/timnasfutsal)

HARIANE - Berikut jadwal siaran langsung timnas futsal Indonesia Vs Arab Saudi dalam ajang kualifikasi Piala Asia 2024.

Laga ketiga anak asuh Marcos Sorato tersebut rencananya akan di gelar di Green Hall, Damam, Arab Saudi, Rabu malam 11 Oktober 2023.

Laga tersebut sekaligus menjadi laga penentu bagi kedua negara untuk bisa melaju ke putaran Final.

Jadwal Siaran Langsung Timnas Futsal Indonesia Vs Arab Saudi

Evan Soumilena, pivot Timnas Futsal Indonesia. (Foto: Instagram/evanmovic19)

Timnas Futsal Indonesia akan melakoni laga penentu kualifikasi Piala Asia 2024 melawan tuan rumah Arab Saudi malam nanti di Green Hall, Damam, Arab Saudi.

Laga tersebut merupakan laga ketiga setelah pada laga pertama berhasil membantai Macau dengan skor 12-0, dan pada laga kedua bermain imbang 7-7 melawan Afghanistan.

Saat ini Evan dkk menempati posisi pertama Grup B dengan 4 poin unggul selilish gol atas Afghanistan yang memiliki poin sama.

Sementara lawan Indonesia nanti, Arab Saudi menempati posisi ketiga dengan 3 poin sementara Macau berada di posisi juru kunci.

Hasil imbang sebenarnya sudah cukup bagi Indonesia untuk melaju ke putaran final, namun jika kalah Evan dkk bisa saja gagal melaju ke putaran berikut.

Timnas Futsal Indonesia diharapkan bisa menang pada laga nanti, sebab selain memastikan untuk melaju ke putaran final, juga sekaligus mempertegas Indonesia sebagai salah satu yang terkuat di daratan Asia.

Peluang Indonesia melaju ke putaran final sangat besar, sebab di atas kertas Indonesia diprediksi bisa mengalahkan tuan rumah Arab Saudi.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Kebakaran Rumah di Jalan Kedung Rukem Surabaya Tewaskan Ayah dan Anak

Kebakaran Rumah di Jalan Kedung Rukem Surabaya Tewaskan Ayah dan Anak

Kamis, 17 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 17 April 2025 Makin Mahal, Cek Disini ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 17 April 2025 Makin Mahal, Cek Disini ...

Kamis, 17 April 2025
Dukuh Gandekan Bantul Absen Ngantor Usai Didemo Warga Gara-gara Kasus Pungli PTSL

Dukuh Gandekan Bantul Absen Ngantor Usai Didemo Warga Gara-gara Kasus Pungli PTSL

Kamis, 17 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Kamis 17 April 2025 Meroket, Naik Rp 32 ...

Harga Emas Antam Hari ini Kamis 17 April 2025 Meroket, Naik Rp 32 ...

Kamis, 17 April 2025
Transaksi Sampai Belasan Juta, Lurah Bantul Sebut Ada 29 Korban Pungli Dukuh Gandekan

Transaksi Sampai Belasan Juta, Lurah Bantul Sebut Ada 29 Korban Pungli Dukuh Gandekan

Rabu, 16 April 2025
Lebih Rendah dari BLT, Gaji Guru Paud di Gunungkidul Akan Ditambah, Ini Nominalnya

Lebih Rendah dari BLT, Gaji Guru Paud di Gunungkidul Akan Ditambah, Ini Nominalnya

Rabu, 16 April 2025
Dukung Program Rumah Bersubsidi Wartawan, Ketua PWI Pusat: Tidak Ada Kaitannya Dengan Independensi ...

Dukung Program Rumah Bersubsidi Wartawan, Ketua PWI Pusat: Tidak Ada Kaitannya Dengan Independensi ...

Rabu, 16 April 2025
Tak Ada Timbunan Sampah, Pemkot Yogya Mulai Gulirkan Pengelolaan Sampah Secara Real Time

Tak Ada Timbunan Sampah, Pemkot Yogya Mulai Gulirkan Pengelolaan Sampah Secara Real Time

Rabu, 16 April 2025
Uang Palsu Beredar di Pasar, Ini Yang Dilakukan Polisi

Uang Palsu Beredar di Pasar, Ini Yang Dilakukan Polisi

Rabu, 16 April 2025
Perempuan Asal Semarang Nekat Ceburkan diri ke Laut Pantai Baru Srandakan Bantul, Ternyata ...

Perempuan Asal Semarang Nekat Ceburkan diri ke Laut Pantai Baru Srandakan Bantul, Ternyata ...

Rabu, 16 April 2025