Berita

Jadwal SIM Keliling Jakarta Hari Ini 5 Januari 2024, Wilayah Jakarta Utara buka Sampai Pukul 2 Siang

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
Jadwal SIM Keliling Jakarta Hari Ini
Jadwal SIM Keliling Jakarta Hari Ini 5 Januari 2024 beserta jam operasionalnya. (Ilustrasi: Instagram/tmcpoldametro)

HARIANE - Di bawah ini akan disampaikan jadwal SIM keliling Jakarta hari ini, Jumat 5 Januari 2024, pelayanan ini berlangsung hingga pukul 14.00 WIB.

Masyarakat yang ingin memperpanjang SIM-nya hari ini harap segera datang ke lokasi yang akan disediakan karena jam operasional tidak berlangsung lama.

Pelayanan SIM akan disediakan di 5 wilayah kota di Provinsi DKI Jakarta, mulai dari Jakarta Pusat, Jakarta Timur, Jakarta Barat, Jakarta Utara dan Jakarta Selatan.

Terdapat persyaratan yang harus diperhatikan masyarakat agar dapat memperpanjang SIM A dan C nya,  diantaranya sebagai berikut:

1. Waktu pelayanan SIM dibuka pukul 08.00 WIB s.d 14.00 WIB.

2. SIM yang masih berlaku tidak melebihi masa berlakunya.

2. KTP asli atau SUKET (Surat keterangan pengganti KTP) yang masih berlaku berikut Fotocopy KTP/SUKET.

3. Pelayanan SIM keliling hanya melayani Perpanjangan SIM A dan C. 

4. Proses perpanjangan SIM dapat dilakukan 14 hari sebelum masa berlakunya habis

5. Membawa surat keterangan sehat dari dokter.

6. Membawa surat tes psikologi.

Lokasi SIM Keliling Jakarta Hari Ini

Ads Banner

BERITA TERKINI

Idul Adha 1445 H : Perhatikan Waktu Terbaik Sembelih Hewan Kurban

Idul Adha 1445 H : Perhatikan Waktu Terbaik Sembelih Hewan Kurban

Minggu, 16 Juni 2024 16:15 WIB
Ditemui Pj Walikota Jogja, Bupati Bantul Abdul Halim Sepakat Bantu Pemkot Atasi Persoalan ...

Ditemui Pj Walikota Jogja, Bupati Bantul Abdul Halim Sepakat Bantu Pemkot Atasi Persoalan ...

Minggu, 16 Juni 2024 15:44 WIB
KPU Gunungkidul Tetapkan TPS pada Pilkada 2024 Sebanyak 1.353 Lokasi

KPU Gunungkidul Tetapkan TPS pada Pilkada 2024 Sebanyak 1.353 Lokasi

Minggu, 16 Juni 2024 15:09 WIB
Didorong Sektor Pariwisata, Iklim Investasi di Gunungkidul Tumbuh Subur

Didorong Sektor Pariwisata, Iklim Investasi di Gunungkidul Tumbuh Subur

Minggu, 16 Juni 2024 12:29 WIB
Perhatikan! Inilah 6 Penyebab Hewan Kurban Tidak Sah

Perhatikan! Inilah 6 Penyebab Hewan Kurban Tidak Sah

Minggu, 16 Juni 2024 12:04 WIB
Doa Menyembelih Hewan Kurban Lengkap dengan Urutan Bacaan yang Dianjurkan

Doa Menyembelih Hewan Kurban Lengkap dengan Urutan Bacaan yang Dianjurkan

Minggu, 16 Juni 2024 11:27 WIB
KPU Sleman Jadikan Burung Punglor Sebagai Maskot Pilkada 2024

KPU Sleman Jadikan Burung Punglor Sebagai Maskot Pilkada 2024

Minggu, 16 Juni 2024 10:31 WIB
Ramalan Zodiak Besok Senin 17 Juni 2024 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, ...

Ramalan Zodiak Besok Senin 17 Juni 2024 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, ...

Minggu, 16 Juni 2024 09:26 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 16 Juni 2024 Naik atau Turun? Berikut ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 16 Juni 2024 Naik atau Turun? Berikut ...

Minggu, 16 Juni 2024 09:12 WIB
Sempat Melejit, Harga Emas Antam Hari ini Minggu 16 Juni 2024 Stabil

Sempat Melejit, Harga Emas Antam Hari ini Minggu 16 Juni 2024 Stabil

Minggu, 16 Juni 2024 09:12 WIB