Berita , Jateng , Pilihan Editor

Jogja Darurat Klitih, Beredar Kabar Hoax Klitih Ada di Kabupaten Klaten

profile picture Yuni Sita Kusrini
Yuni Sita Kusrini
Jogja Darurat Klitih, Beredar Kabar Hoax Klitih Ada di Kabupaten Klaten
Jogja Darurat Klitih, Beredar Kabar Hoax Klitih Ada di Kabupaten Klaten
HARIANE – Kabar tidak benar mengenai adanya kilitih di Kabupaten Klaten beredar setelah akhir-akhir ini Jogja darurat klitih.
Jogja darurat klitih beberapa kali menjadi perhatian karena aksi klitih di Kota Yogyakarta tersebut berulang dan menurut banyak warganet belum mendapat perhatian dari pihak yang berwajib menindak.
Aksi klitih terakhir merenggut nyawa seorang remaja yang diserang ketika hendak membeli sahur merupakan.
Kemudian muncul lagi keresahan masyarakat dan banyak warganet yang ingin bersuara bahwa saat ini Jogja darurat klitih.
Dikutip dari unggahan akun Instagram resmi Kepolisian Resort (Polres) Klaten (polres_klaten) mengenai berita hoax adanya klitih di Kota Klaten dari grup Facebook pada Sabtu, 9 April 2022.
BACA JUGA : 4 Remaja Pelaku Klitih Jogja Berhasil Diamankan Polisi di Banguntapan, Barang Bukti Berupa Knok dan Gir yang Diikat Sabuk

Kabar hoax klitih setelah maraknya Jogja darurat klitih

Unggahan dalam bentuk video tersebut menunjukkan screenshot sebuah postingan dengan akun Facebook yang bernama Putri Angkasa di grup KABAR KLATEN.
info penting !!
Untuk seluruh masyarakat khususnya jln kepoh ketimur arah ke juwiring pedan tepatnya wilayah dukuh trasan berkeliaran klitih..
Baru saja bentrok dengan saya dan mereka lari dgn menyeret sajam (pedang) di  aspal lari  ke arah juwiring
Himbauan untuk masyarakat luas agar lebih berhati2..
Ads Banner

BERITA TERKINI

Usai Resmi Melapor, Keempat Korban Pelecehan Seksual di Gunungkidul Jalani Visum

Usai Resmi Melapor, Keempat Korban Pelecehan Seksual di Gunungkidul Jalani Visum

Sabtu, 27 Juli 2024 06:14 WIB
Respons Kemenkes Soal Masih Ada Orang Tua yang Enggan Anaknya Diimunisasi Polio pada ...

Respons Kemenkes Soal Masih Ada Orang Tua yang Enggan Anaknya Diimunisasi Polio pada ...

Jumat, 26 Juli 2024 23:29 WIB
Kotabaru Ceria Kembali Digelar, Dimeriahkan Berbagai Kegiatan Kesenian Hingga Bazar di Pedestrian Jalan ...

Kotabaru Ceria Kembali Digelar, Dimeriahkan Berbagai Kegiatan Kesenian Hingga Bazar di Pedestrian Jalan ...

Jumat, 26 Juli 2024 23:07 WIB
Jadwal KRL Bogor Manggarai 27-31 Juli 2024, Cek Jam Berangkat Hari Ini

Jadwal KRL Bogor Manggarai 27-31 Juli 2024, Cek Jam Berangkat Hari Ini

Jumat, 26 Juli 2024 22:31 WIB
Inspiratif! Anak Pengrajin Bambu asal Buleleng Bali Diterima Kuliah Gratis di UGM

Inspiratif! Anak Pengrajin Bambu asal Buleleng Bali Diterima Kuliah Gratis di UGM

Jumat, 26 Juli 2024 21:45 WIB
Peringatan Gelombang Tinggi di Perairan Tanjung Priok, Waspada Tanggal 26 - 28 Juli ...

Peringatan Gelombang Tinggi di Perairan Tanjung Priok, Waspada Tanggal 26 - 28 Juli ...

Jumat, 26 Juli 2024 21:45 WIB
PIN Polio Tahap 2 Berlangsung, Orang Tua Enggan Anaknya Diberi Imunisasi Tambahan, Kenapa?

PIN Polio Tahap 2 Berlangsung, Orang Tua Enggan Anaknya Diberi Imunisasi Tambahan, Kenapa?

Jumat, 26 Juli 2024 21:44 WIB
Hore! Disdukcapil Buka Layanan di BCE, Perekaman E-KTP Sambil Jalan-jalan

Hore! Disdukcapil Buka Layanan di BCE, Perekaman E-KTP Sambil Jalan-jalan

Jumat, 26 Juli 2024 19:08 WIB
Per Juni 2024, DP3AP2KB Kota Yogyakarta Mencatat Puluhan Kekerasan yang Terjadi Pada Anak

Per Juni 2024, DP3AP2KB Kota Yogyakarta Mencatat Puluhan Kekerasan yang Terjadi Pada Anak

Jumat, 26 Juli 2024 18:10 WIB
Kasus Tewasnya Mahasiswa Unisa, JPW Desak Polisi Tangkap Pelaku Pembawa Sajam

Kasus Tewasnya Mahasiswa Unisa, JPW Desak Polisi Tangkap Pelaku Pembawa Sajam

Jumat, 26 Juli 2024 14:09 WIB