Berita , Artikel

Jokowi Singgung Pilih Pemimpin 2024 Harus Tepat, Waketum Demokrat: Biar Rakyat yang Menentukan

profile picture Feni Amelia
Feni Amelia
Jokowi singgung pilih pemimpin 2024 harus tepat
Presiden Jokowi singgung pilih pemimpin 2024 harus tepat di acara Musra. (Foto: Instagram/jokowi)

HARIANE - Presiden RI Jokowi singgung pilih pemimpin 2024 harus tepat dan penuh kehati-hatian dalam acara Musyawarah Rakyat pada Minggu, 14 Mei 2023 lalu di Istora Senayan, Jakarta. 

Presiden Jokowi menganjurkan kepada masyarakat untuk tidak tergesa-gesa dalam memilih pemimpin 2024 kelak.

Pasalnya, menurut Jokowi, keputusan akhir dipilihnya seorang pemimpin akan berlaku mutlak dan tidak dapat digantikan.

Pernyataan presiden yang menegaskan agar masyarakat tidak salah pilih pemimpin 2024 itupun mendapat komentar dari Wakil Ketua Umum Partai Demokrat, Benny K. Harman.

Pernyataan Jokowi Singgung Pilih Pemimpin 2023 Harus Tepat

Dalam akun Twitter Joko Widodo, presiden menyampaikan bahwa Indonesia akan mengalami bonus demografi pada tahun 2030-an.

Saat Indonesia mengalami bonus demografi, negara berpeluang menjadi negara maju pada tahun tersebut.

"Peluang kita menjadi negara maju itu ada dalam 13 tahun ke depan," ujar Jokowi.

Karena hal inilah Jokowi menyampaikan perlunya kehati-hatian dalam memilih pemimpin 2024.

Menurut pernyataan Jokowi, kekeliruan masyarakat dalam memilih pemimpin akan menghilangkan kesempatan Indonesia menjadi negara maju.

"Oleh sebab itu, sekali lagi, memilih pemimpin di tahun 2024 ini sangat krusial sangat penting sekali, harus tepat dan benar," tegas Jokowi.

Lebih lanjut, Presiden Jokowi juga menambahkan bahwa seorang pemimpin harus berani mengambil risiko untuk kepentingan bangsa dan negara.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Keberadaan Kapal Hilang Kontak Masih Belum Ditemukan, Petugas Terus Mencari Hingga Malam Hari

Keberadaan Kapal Hilang Kontak Masih Belum Ditemukan, Petugas Terus Mencari Hingga Malam Hari

Minggu, 19 Mei 2024 00:00 WIB
Pilkada Gunungkidul, 12 Orang Berebut Tiket dari Partai Gerindra

Pilkada Gunungkidul, 12 Orang Berebut Tiket dari Partai Gerindra

Sabtu, 18 Mei 2024 23:24 WIB
BMKG Rilis Peringatan Banjir Rob di Pesisir Utara Jakarta 21-29 Mei 2024

BMKG Rilis Peringatan Banjir Rob di Pesisir Utara Jakarta 21-29 Mei 2024

Sabtu, 18 Mei 2024 22:13 WIB
Update Kasus Bullying Siswi SMP di Depok, Polisi Periksa 14 Saksi

Update Kasus Bullying Siswi SMP di Depok, Polisi Periksa 14 Saksi

Sabtu, 18 Mei 2024 21:27 WIB
Gereja Kristen Jawa Wonosari Gelar Kirab Pisungsung Undhuh-Undhuh, Wujud Toleransi Antar Umat Beragama

Gereja Kristen Jawa Wonosari Gelar Kirab Pisungsung Undhuh-Undhuh, Wujud Toleransi Antar Umat Beragama

Sabtu, 18 Mei 2024 18:29 WIB
Hamili Siswi SMP Hingga Aborsi, Seorang Ibu Laporkan Pacar Anaknya ke Polda DIY

Hamili Siswi SMP Hingga Aborsi, Seorang Ibu Laporkan Pacar Anaknya ke Polda DIY

Sabtu, 18 Mei 2024 15:38 WIB
Cemburu Istrinya Selingkuh, Seorang Pria Dilaporkan ke Polsek Cangkringan

Cemburu Istrinya Selingkuh, Seorang Pria Dilaporkan ke Polsek Cangkringan

Sabtu, 18 Mei 2024 15:36 WIB
Hotel di Tebing Tinggi Terbakar, Seorang Kakek 75 Tahun Terjebak

Hotel di Tebing Tinggi Terbakar, Seorang Kakek 75 Tahun Terjebak

Sabtu, 18 Mei 2024 15:35 WIB
Viral Video Bullying Siswi SMP di Depok, Korban Minta Tolong Tapi Ditertawakan

Viral Video Bullying Siswi SMP di Depok, Korban Minta Tolong Tapi Ditertawakan

Sabtu, 18 Mei 2024 15:33 WIB
Hilang Kontak, Perahu Nelayan Pantai Sadeng dalam Pencarian

Hilang Kontak, Perahu Nelayan Pantai Sadeng dalam Pencarian

Sabtu, 18 Mei 2024 14:58 WIB