Berita , Jabar

Kebakaran di Karawang Hari Ini 31 Oktober 2022, Api Besar Melahap Hotel

profile picture Rizky Riawan Nursatria
Rizky Riawan Nursatria
Kebakaran di Karawang Hari Ini 31 Oktober 2022, Api Besar Melahap Hotel
Kebakaran di Karawang hari ini, 31 Oktober 2022 melanda sebuah Hotel. (Foto: Instagram/Halo Karawang)
HARIANE - Telah terjadi sebuah Kebakaran di Karawang hari ini, Senin, 31 Oktober 2022. Kebakaran tersebut berlokasi di Hotel Karawang Indah, Jalan Jenderal Ahmad Yani By Pass Nomor 28, Tanjungpura, Kecamatan Karawang Barat, Karawang, Jawa Barat.
Kebakaran di Karawang hari ini terjadi pada pukul 01.30 WIB dini hari saat aktivitas warga sedang terhenti dan beristirahat. Kabar adanya kebakaran membuat warga di sekitar Hotel berhamburan keluar dan berusaha menyelamatkan diri.
Menurut warta dari akun Instagram Halo Karawang, kebakaran di Karawang hari ini membuat sebagian bangunan Hotel dilahap Si Jago Merah. Beberapa tamu sempat keluar dari bangunan dan menyelamatkan diri, sementara pihak Hotel berusaha memadamkan api dan menunggu datangnya Pemadam Kebakaran.
"Dikabarkan telah terjadi kebakaran di Hotel Karawang Indah, Senin dini hari sekitar pukil 01.30 (31/10)," tulis akun Instagram Halo Karawang.
BACA JUGA : Kebakaran di Karawang Hari Ini 30 Oktober 2022, Api Besar Melahap Pemukiman Padat Penduduk di Purwasari

Kronologi Kebakaran di Karawang Hari Ini

Belum ada kepastian resmi dari pihak berwajib mengenai kronologi kebakaran di Karawang hari ini. Pihak Hotel juga belum memberikan keterangan terkait salah satu bangunan Hotel yang terbakar itu.
Video detik-detik terbakarnya bangunan Hotel terekam kamera netizen di sekitar lokasi kebakaran. Terlihat kepulan asap dan kobaran api di sebelah kanan bangunan mengeluarkan api, dan beberapa tamu keluar dan memadati area parkir Hotel.
Banyak yang bersimpati akibat terjadinya kebakaran tersebut. Belum ada laporan pasti terkait korban jiwa dan kerugian yang ditaksir oleh pihak Hotel Karawang Indah.
BACA JUGA : Viral! Aksi Pengeroyokan Siswa di Kota Karawang 21 Oktober 2022, Para Pelaku Gunakan Sajam Saat Beraksi Aniaya Korban
"Semoga gada korban," tulis akun Instagram @agungpriyanto27_
"Innalillahi.....," tulis akun Instagram @jantipudjianti.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Kakek Pencuri Uang dan Perhiasan Tetangga di Sedayu Bantul Ternyata Residivis Kasus Asusila

Kakek Pencuri Uang dan Perhiasan Tetangga di Sedayu Bantul Ternyata Residivis Kasus Asusila

Senin, 21 April 2025
Meninggal Dunia di Usia ke-88 Tahun, Haedar Nashir Kenang Sosok Paus Fransiskus

Meninggal Dunia di Usia ke-88 Tahun, Haedar Nashir Kenang Sosok Paus Fransiskus

Senin, 21 April 2025
Peringati Hari Kartini, Bupati Gunungkidul: Perempuan Tidak Boleh Takut Bersaing

Peringati Hari Kartini, Bupati Gunungkidul: Perempuan Tidak Boleh Takut Bersaing

Senin, 21 April 2025
Tren Coffee Shop Menjamur, Pemkab Sleman Dorong Produktivitas Kopi Merapi

Tren Coffee Shop Menjamur, Pemkab Sleman Dorong Produktivitas Kopi Merapi

Senin, 21 April 2025
Muncul Nama Kaliurang Pada Minuman Beralkohol, Pemkab Sleman Mensomasi Perusahaan

Muncul Nama Kaliurang Pada Minuman Beralkohol, Pemkab Sleman Mensomasi Perusahaan

Senin, 21 April 2025
Pengakuan Pelaku Penyerangan di Pom Jalan Parangtritis Bantul, Sempat Adu Tantang dengan Korban

Pengakuan Pelaku Penyerangan di Pom Jalan Parangtritis Bantul, Sempat Adu Tantang dengan Korban

Senin, 21 April 2025
Damkar Pekalongan Dapat Laporan Kebakaran Palsu, Pelapor Bisa Kena Pidana

Damkar Pekalongan Dapat Laporan Kebakaran Palsu, Pelapor Bisa Kena Pidana

Senin, 21 April 2025
Pemalakan di Toko Sembako Banjaran Bandung, Pembeli Diancam Pakai Sajam

Pemalakan di Toko Sembako Banjaran Bandung, Pembeli Diancam Pakai Sajam

Senin, 21 April 2025
Kakek di Bantul Nekat Curi Uang hingga Emas Perhiasan Milik Tetangganya, Alasannya Bikin ...

Kakek di Bantul Nekat Curi Uang hingga Emas Perhiasan Milik Tetangganya, Alasannya Bikin ...

Senin, 21 April 2025
Kecelakaan di Comal Baru Pemalang, Tronton Sasak Pemotor dan Terperosok ke Parit

Kecelakaan di Comal Baru Pemalang, Tronton Sasak Pemotor dan Terperosok ke Parit

Senin, 21 April 2025