Berita , D.I Yogyakarta

Kebakaran di Malioboro, Sebuah Toko Lumpia Seberang Eks Hotel Mutiara Terlalap Api

profile picture Edmundus Roke Wea
Edmundus Roke Wea
Kebakaran di Malioboro
Kebakaran di Malioboro, sebuah toko lumpia terlalap api. (Ilustrasi:freepik/azerbaijan_stocker)

HARIANE - Telah terjadi kebakaran di Malioboro Kota Yogyakarta pada Senin 10 Juli 2023 sekitar pukul 00:20 WIB.

Kebakaran tersebut menyebabkan sebuah toko Lumpia dekat eks hotel Mutiara di Jalan Malioboo terlalap api.

Tim Damkar Kota Yogyakarta dan Sleman kemudian diturunkan guna memadamkan api dan mengamankan lokasi.

Kebakaran di Malioboro, Lumpia Malioboro Terlalap Api

Peristiwa kebakaran di Malioboro terjadi pada Toko Lumpia Malioboro. (Foto:instagram/Merapi Uncover)

Berdasarkan informasi yang dihimpun dari Merapi Uncover, kebakaran tersebut terjadi pada Senin 10 Juli 2023 dini hari.

Peristiwa kebakaran tersebut menyebabkan Lumpia Malioboro yang berada di seberang eks hotel Mutiara dekat Halte Malioboro 2 terlalap api.

Tim Pemadam kebakaran kota Yogyakarta dan Sleman kemudian turun ke lokasi terjadinya peristiwa kebakaran tersebut untuk memadamkan api.

Dalam unggahan video tersebut memperlihatkan petugas Damkar mengerahkan mobil Damkar dan beberapa petugas dari kemananan serta warga berada di lokasi kebakaran.

Kebakaran tersebut menjadi tontonan warga sekitar yang kaget dengan informasi mengenai kebakaran tersebut.

Hal tersebut menyebabkan kondisi Jalan Malioboro saat kejadian menjadi cukup ramai dan macet.

Sementara itu setelah ditelusuri penyebab utama kebakaran Lumpia Malioboro adalah akibat kompor yang lupa dimatikan.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Gunungkidul Galakkan Gerakan Memandikan Sapi di Telaga

Gunungkidul Galakkan Gerakan Memandikan Sapi di Telaga

Jumat, 25 April 2025
Pemkab Gunungkidul Lakukan Kick Off Jumat Bersih Gunungkidul Bebas Sampah

Pemkab Gunungkidul Lakukan Kick Off Jumat Bersih Gunungkidul Bebas Sampah

Jumat, 25 April 2025
Terima Gelar KMT H Pangarsohadiprojo, Bupati Sleman Komitmen Jaga Amanah dalam Melayani Masyarakat

Terima Gelar KMT H Pangarsohadiprojo, Bupati Sleman Komitmen Jaga Amanah dalam Melayani Masyarakat

Jumat, 25 April 2025
Tumpukan Sampah Misterius Muncul di Pantai Dewaruci Sanden Bantul, Panewu: Kiriman dari Pasar ...

Tumpukan Sampah Misterius Muncul di Pantai Dewaruci Sanden Bantul, Panewu: Kiriman dari Pasar ...

Jumat, 25 April 2025
Belum Optimal, Bupati Bantul Minta DLH Segera Perbaiki Fasilitas TPST Modalan

Belum Optimal, Bupati Bantul Minta DLH Segera Perbaiki Fasilitas TPST Modalan

Jumat, 25 April 2025
Pembangunan Gedung DPRD DIY Baru Dimulai Hari Ini, Gunakan Anggaran Rp293 Miliar

Pembangunan Gedung DPRD DIY Baru Dimulai Hari Ini, Gunakan Anggaran Rp293 Miliar

Jumat, 25 April 2025
Kabar Gembira! ASN dan Masyarakat di Kabupaten Bantul Bisa Cek Kesehatan Gratis

Kabar Gembira! ASN dan Masyarakat di Kabupaten Bantul Bisa Cek Kesehatan Gratis

Jumat, 25 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 25 April 2025, Naik atau Turun Lagi?

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 25 April 2025, Naik atau Turun Lagi?

Jumat, 25 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 25 April 2025 Berapa? Berikut Rincian Lengkapnya

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 25 April 2025 Berapa? Berikut Rincian Lengkapnya

Jumat, 25 April 2025
Wacana Penerapan E-Ijazah, Gunungkidul Kapan ?

Wacana Penerapan E-Ijazah, Gunungkidul Kapan ?

Kamis, 24 April 2025