Berita , Jateng

Kecelakaan di Semarang Hari Ini 8 Juli 2023, Sebuah Truk Terguling Diduga Alami Rem Blong

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
Kecelakaan di Semarang hari ini
Kecelakaan di Semarang hari ini 8 Juli 2023. (Ilustrasi: Freepik/fxquadro)

HARIANE - Terjadi sebuah kecelakaan di Semarang hari ini yang melibatkan sebuah truk besar menabrak trotoar hingga pagar.

Kecelakaan tersebut terekam sebuah kamera CCTV yang berada di sebuah bangunan tepat truk tersebut tergulling.

Peristiwa naas itu terjadi pada hari ini Sabtu 8 juli 2023 pukul 13.47 WIB di turunan Kawasan Industri Tambakaji (KTI) Semarang Jawa Tengah.

Beruntungnya tak ada korban lain yang ditabrak truk tersebut.

Detik-detik Kecelakaan di Semarang Hari Ini 8 Juli 2023

Kecelakaan di Semarang hari ini
Sebuah truk terguling akibat mengalami rem blong. (Foto: Instagram/kejadianseputarsemarang)

Dilansir dari sebuah akun Instagram @kejadianseputarsemarang yang menunjukkan sebuah insiden kecelakaan di Semarang hari ini 8 Juli 2023.

"Detik-detik kecelakaan lantaran diduga truk mengalami rem blong di turunan kawasan Industri Takbakaji (KTI) Kota Semarang," tulis akun tersebut pada keterangan sebuah video yang telah diunggahnya.

Peristiwa tersebut merupakan sebuah kecelakaan tunggal yang dialami truk besar dengan dugaan mengalami rem blong.

Berdasarkan video CCTV yang telah diunggah, terpantau kondisi jalanan begitu ramai oleh beberapa kendaraan yang berlalu-lalang.

Beberapa kendaraan besar pun terlihat melintasi jalanan tersebut. Terlihat sebuah truk besar melaju dengan kecepatan tinggi dari arah turunan di Kawasan Industri Takbakaji.

Karena diduga mengalami rek blong maka truk tidak dapat berhenti pada kecepatan tinggi. Akhirnya, truk memotong dua jalanan hingga menerobos pembatas jalan dan menabrak pagar suatu bangunan.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Umumkan Instagramnya Kembali Normal, Ridwan Kamil Malah Digeruduk Netizen

Umumkan Instagramnya Kembali Normal, Ridwan Kamil Malah Digeruduk Netizen

Sabtu, 12 April 2025
Angkat Isu Konservasi Lewat Jepretan Foto, Seniman Anang Batas Pamerkan Karya Bertajuk Nest ...

Angkat Isu Konservasi Lewat Jepretan Foto, Seniman Anang Batas Pamerkan Karya Bertajuk Nest ...

Sabtu, 12 April 2025
Muncul Wabah Antraks di Gunungkidul, Begini Kata Sekda DIY

Muncul Wabah Antraks di Gunungkidul, Begini Kata Sekda DIY

Sabtu, 12 April 2025
Viral Video Tawuran di Jalan Menur Semarang Hari ini, Warga Temukan Bercak Darah ...

Viral Video Tawuran di Jalan Menur Semarang Hari ini, Warga Temukan Bercak Darah ...

Sabtu, 12 April 2025
TIDAR DIY Satu Suara Dukung Rahayu Saraswati Pimpin TIDAR Nasional

TIDAR DIY Satu Suara Dukung Rahayu Saraswati Pimpin TIDAR Nasional

Sabtu, 12 April 2025
Antraks Kembali Muncul, Aktivitas Pasar Hewan Di Gunungkidul Masih Ramai

Antraks Kembali Muncul, Aktivitas Pasar Hewan Di Gunungkidul Masih Ramai

Sabtu, 12 April 2025
Adu Banteng Bus Vs Mobil di Tol Bojong Pekalongan, 2 Kendaraan Ringsek Parah

Adu Banteng Bus Vs Mobil di Tol Bojong Pekalongan, 2 Kendaraan Ringsek Parah

Sabtu, 12 April 2025
Prediksi Musim Kemarau di DIY, Begini Penjelasan BMKG

Prediksi Musim Kemarau di DIY, Begini Penjelasan BMKG

Sabtu, 12 April 2025
Mantap! Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 12 April 2025 Naik Rp 15 ...

Mantap! Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 12 April 2025 Naik Rp 15 ...

Sabtu, 12 April 2025
Wow! Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 12 April 2025 Meroket Tajam

Wow! Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 12 April 2025 Meroket Tajam

Sabtu, 12 April 2025