Berita , D.I Yogyakarta

Kepala Dispertaru DIY Jadi Tersangka Kasus TKD Condongcatur, Kejati Beberkan Nominal Uang yang Diterima dari Robinson Saalino

profile picture Wahyu Turi
Wahyu Turi
Kepala dispertaru DIY jadi tersangka
Kepala Dispertaru DIY terima uang milyaran dari Robinson. (Foto: Istmewa)

Proyek itu diantaranya proyek Tambak Boyo Condongcatur dan Jogja Eco Wisata di Candi Binangun, sehingga Robinson merasa takut proyek usahanya terganggu, termasuk proyek Ambarukmo Green Hills di atas TKD Caturtunggal.

Berkaitan dengan itu, selanjutnya Robinson memberikan gratifikasi kepada tersangka antara lain berupa dua bidang tanah yang berlokasi di Purwomartani, Kalasan, Sleman sekitar tahun 2022 dengan luas sekitar 600 m2 dan 800 m2 seharga Rp. 4,52 milyar dari saksi Sujudi yang saat ini terhadap tanah tersebut sudah bersertifikat hak milik atas nama tersangka.

Uang yang diserahkan secara tunai maupun transfer ke rekening bank atas nama tersangka Krido Suprayitno.

Selain itu Robinson mengisi ATM BRI atas nama Dian Novy Kristianti dari rekening BRI nomor 767501010080531 secara bertahap yang mencapai saldo Rp 211.603.640,20.

Oleh tersangka, uang tersebut digunakan untuk kepentingan pribadinya, sehingga saldo terakhir per tanggal 07-07-2023 hanya tinggal sejumlah Rp 3.506,20.

Dengan bukti-bukti yang diperoleh Kejati, perbuatan tersangka telah merugikan keuangan negara berkaitan dengan TKD Caturtunggal sebesar Rp. 2.952.002.940.

Dan dari penerimaan gratifikasi itu, total uang yang dikantongi tersangka sebesar Rp. 4.731.603.640.

Hasil gratifikasi yang diperoleh tersangka disebut Ponco masih bersifat sementara, sebab penyidik dari Kejati DIY sendiri masih terus melakukan penelusuran terkait hal itu.****

Ads Banner

BERITA TERKINI

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB