Berita , Pendidikan , Nasional , D.I Yogyakarta , Ekbis

Keren! SMA Muhammadiyah 1 Yogyakarta Jadi Tuan Rumah National Cooperative Summit 2023, Hadirkan Expo #BanggaKoperasi

profile picture Meilisa Jibrani
Meilisa Jibrani
SMA Muhammadiyah 1 Yogyakarta jadi tuan rumah National Cooperative Summit 2023, SMA Muhi Jogja
SMA Muhammadiyah 1 Yogyakarta jadi tuan rumah National Cooperative Summit 2023 yang dibuka pada 20 Juli 2023. (Foto: Istimewa)

HARIANE - SMA Muhammadiyah 1 Yogyakarta jadi tuan rumah National Cooperative Summit 2023 yang dibuka pada Kamis, 20 Juli 2023. 

SMA Muhammadiyah 1 Yogyakarta (SMA Muhi Jogja) jadi tuan rumah National Cooperative Summit 2023 dan menghadirkan expo ekonomi bisnis mulai tanggal 20 - 22 Juli 2023. 

Acara expo ekonomi bisnis di SMA Muhi Jogja ini mengambil tagline  #BanggaKoperasi dan #Indonesiamaju. 

SMA Muhammadiyah 1 Yogyakarta Jadi Tuan Rumah National Cooperative Summit 2023, Hadirkan Expo Ekonomi Bisnis

National Cooperative Summit 2023 ini diresmikan pada Kamis, 20 Juli 2023 pukul 09.30 WIB, bertempat di SMA Muhammadiyah 1 Yogyakarta. 

Peresmian acara nasional tersebut turut dihadiri oleh  Sekretaris Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian RI, Susiwijono Moegiarso, ME. dan Deputi Bidang Koordinasi Revolusi Mental, Pemajuan Kebudayaan dan Prestasi Olahraga Kementerian Koordinator PMK, Didik Suhardi Ph.D.

Pengesahan National Cooperative Summit 2023 dengan pemotongan pita oleh Sekretaris Kementerian Bidang Ekonomi RI. (Foto: Istimewa) 

Acara secara sah dibuka ditandai dengan pemotongan pita oleh Susiwijono Moegiarso, ME selaku Sekretaris Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian RI.

Kegiatan ini diikuti oleh total 17 unit koperasi berprestasi se-Indonesia. Koperasi As - Sakinah milih SMA Muhammadiyah 1 Yogyakarta menjadi salah satu pesertanya. 

National Cooperative Summit 2023 ini juga menghadirkan berbagai expo menarik yang telah dihadiri sekitar 1300 orang. 

Ads Banner

BERITA TERKINI

Polisi Ciduk Pria Viral yang Bayar Semaunya di Warteg Jakpus, 1 Orang Masih ...

Polisi Ciduk Pria Viral yang Bayar Semaunya di Warteg Jakpus, 1 Orang Masih ...

Senin, 06 Mei 2024 13:20 WIB
Viral Monyet Ekor Panjang Puncak Gunung Merapi Turun ke Pemukiman karena Panas Suhu

Viral Monyet Ekor Panjang Puncak Gunung Merapi Turun ke Pemukiman karena Panas Suhu

Senin, 06 Mei 2024 12:31 WIB
Libur Panjang, Polisi Terapkan Ganjil Genap di Puncak pada 8 – 12 Mei ...

Libur Panjang, Polisi Terapkan Ganjil Genap di Puncak pada 8 – 12 Mei ...

Senin, 06 Mei 2024 12:17 WIB
Istri Bupati Bantul Periode 2016-2021 Suharsono Ungkap Penyakit Almarhum Sebelum Meninggal Dunia

Istri Bupati Bantul Periode 2016-2021 Suharsono Ungkap Penyakit Almarhum Sebelum Meninggal Dunia

Senin, 06 Mei 2024 12:16 WIB
Penjual Minuman Di Acara Pengajian Nyaris Tergigit Ular Weling

Penjual Minuman Di Acara Pengajian Nyaris Tergigit Ular Weling

Senin, 06 Mei 2024 11:02 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Senin 6 Mei 2024 Turun Tipis, Cek Sebelum ...

Harga Emas Antam Hari ini Senin 6 Mei 2024 Turun Tipis, Cek Sebelum ...

Senin, 06 Mei 2024 10:59 WIB
Jadwal KRL Tangerang Duri 6-10 Mei 2024, Beroperasi dari Pagi Hingga Malam

Jadwal KRL Tangerang Duri 6-10 Mei 2024, Beroperasi dari Pagi Hingga Malam

Senin, 06 Mei 2024 10:50 WIB
Jadwal SIM Keliling Sukabumi Mei 2024, Tanggal 6-12 Minggu Ini

Jadwal SIM Keliling Sukabumi Mei 2024, Tanggal 6-12 Minggu Ini

Senin, 06 Mei 2024 10:49 WIB
Jadwal SIM Keliling Kota Bandung Mei 2024, Khusus Minggu Ini

Jadwal SIM Keliling Kota Bandung Mei 2024, Khusus Minggu Ini

Senin, 06 Mei 2024 10:48 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Senin 6 Mei 2024 Naik atau Turun? Cincin ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Senin 6 Mei 2024 Naik atau Turun? Cincin ...

Senin, 06 Mei 2024 10:47 WIB