Berita

Kim Garam Resmi Keluar dari LE SSERAFIM, Kasus Bullying Benar Terjadi?

profile picture Deslina Intan
Deslina Intan
Kim Garam Resmi Keluar dari LE SSERAFIM, Kasus Bullying Benar Terjadi?
Kim Garam resmi keluar dari LE SSERAFIM.(Foto: Twitter/le_sserafim)
Kasus perundungan ini sebelumnya telah di tindak lanjut oleh sekolah tempat idol 16 tahun ini mengenyam pendidikan.
Debut LE SSERAFIM yang dilakukan pada Mei 2022 lalu membuat korban merasa semakin tertekan karena adanya ancaman dari penggemar mantan anggota grup asuhan Source Music dan Hybe ini.
Dilansir dari Daum, korban perundungan yang bernama Yoo Eunseo telah mengalami kecemasan dan ketakutan yang luar biasa karena khawatir informasi pribadinya mungkin akan tersebar luas setelah kasus ini muncul ke publik.
Ramainya kontroversi ini membuat warganet menuntut agensi untuk mengeluarkan anggota yang terlibat kontroversi perundungan ini.
Setalah kontroversi ini ramai dibicarakan di berbagai sosial media, pihak agensi menyatakan bahwa Kim Garam akan hiatus sementara.
Kabar tersebut memunculkan amarah warganet karena menganggap agensi melindungi orang yang telah melakukan perundungan.
Walaupun telah menerima banyak kebencian dari berbagai pihak, idol kelahiran 2005 ini juga mempunyai penggemar yang membelanya dan masih tetap percaya bahwa ia tidak melakukan tindakan perundungan tersebut.
Kabar keluarnya Kim Garam dari grup saat ini telah disambut warganet yang menganggap akhirnya agensi telah mengambil keputusan yang tepat.
"Selamat, untuk Kim Garam telah menjadi K-pop idol tercepat yang dikeluarkan dari grup!" tulis akun staypler pada laman Twitter.
"Kim garam dari fearless jadi jobless." tulis akun 9oyan9i pada laman Twitter.
"Kim Garam saat ini telah menjadi idol dengan periode karir terpendek dalam sejarah kpop (17 hari)" tulis akun foxiesoojin pada laman Twitter.
Kabar Kim Garam resmi keluar dari LE SSERAFIM ramai dibicarakan hingga mengundang asumsi warganet bahwa kasus perundungan ini memang benar terjadi.****
Ads Banner

BERITA TERKINI

Zona Selatan Gunungkidul Mulai Panen Kacang Tanah, Petani Meraup Untung Hingga Puluhan Juta

Zona Selatan Gunungkidul Mulai Panen Kacang Tanah, Petani Meraup Untung Hingga Puluhan Juta

Minggu, 11 Mei 2025
Jemaah Haji Gelombang 1 Tiba di Makkah, Kemenag Sediakan Bus Shalawat

Jemaah Haji Gelombang 1 Tiba di Makkah, Kemenag Sediakan Bus Shalawat

Minggu, 11 Mei 2025
Update Operasional Haji 1446 H : Jemaah Bergeser dari Madinah ke Makkah Mulai ...

Update Operasional Haji 1446 H : Jemaah Bergeser dari Madinah ke Makkah Mulai ...

Minggu, 11 Mei 2025
Daftar dan Jadwal Penerbangan Jemaah Haji Berangkat 12 Mei 2025

Daftar dan Jadwal Penerbangan Jemaah Haji Berangkat 12 Mei 2025

Minggu, 11 Mei 2025
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 11 Mei 2025 Stabil, LM 10 Gram ...

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 11 Mei 2025 Stabil, LM 10 Gram ...

Minggu, 11 Mei 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 11 Mei 2025 Naik atau Turun Lagi? ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 11 Mei 2025 Naik atau Turun Lagi? ...

Minggu, 11 Mei 2025
Long Weekend, Kawasan Pantai Gunungkidul Mulai Dipadati Wisatawan

Long Weekend, Kawasan Pantai Gunungkidul Mulai Dipadati Wisatawan

Minggu, 11 Mei 2025
Soroti Riasan Paes Ageng Pernikahan Luna Maya, DPD HARPI DIY: Banyak Keluar dari ...

Soroti Riasan Paes Ageng Pernikahan Luna Maya, DPD HARPI DIY: Banyak Keluar dari ...

Sabtu, 10 Mei 2025
Gudang Tas di Kasihan Bantul Kebakaran, Kerugian Ditaksir Miliaran Rupiah

Gudang Tas di Kasihan Bantul Kebakaran, Kerugian Ditaksir Miliaran Rupiah

Sabtu, 10 Mei 2025
Cegah Kesialan, Bupati Endah Gelar Ruwatan

Cegah Kesialan, Bupati Endah Gelar Ruwatan

Sabtu, 10 Mei 2025