Berita

Kominfo Ancam Blokir PSE yang Tidak Daftar Ulang, Termasuk Google dan Facebook?

profile picture Feni Amelia
Feni Amelia
Kominfo Ancam Blokir PSE yang Tidak Daftar Ulang, Termasuk Google dan Facebook?
Kominfo Ancam Blokir PSE yang Tidak Daftar Ulang, Termasuk Google dan Facebook?
HARIANE - Kebijakan baru mengenai Kementerian Kominfo ancam blokir PSE yang tidak daftar ulang menjadi bahan perbincangan publik.
Wacana Kementerian Kominfo ancam blokir PSE yang tidak melakukan pendaftaran ulang diumumkan pada siaran pers, Senin, 27 Juni 2022.
Kementerian Kominfo ancam blokir PSE jika PSE tersebut tidak mendaftar ulang hingga melebihi batas akhir pendaftaran yang telah ditentukan.
Dengan adanya kebijakan Kementerian Kominfo ancam blokir PSE tersebut dianggap sebagai upaya pemerintah Indonesia dalam melindungi masyarakat sebagai konsumen.
BACA JUGA : Kominfo Gandeng Google untuk Beasiswa Sertifikasi IT, Siapkan 5.000 untuk IT Support dan Data Analytics

Kominfo Ancam Blokir PSE yang Tidak Daftar Ulang

Dilansir dari laman resmi Kementerian Komunikasi dan Informatika RI, Kominfo telah mengadakan Konferensi Pers Perkembangan dan Penjelasan Lanjutan terkait Kewajiban Pendaftaran PSE Lingkup Privat.
Siaran pers tersebut diadakan di Media Center Kementerian Kominfo, Jakarta Pusat, pada Senin, 27 Juni 2022.
Dalam siaran pers tersebut, Kominfo meminta kepada Penyelenggara Sistem Elektronik (PSE) lingkup privat untuk segera melakukan pendaftaran ulang, baik PSE domestik maupun global yang beroperasi di Indonesia.
Pendaftaran ulang oleh seluruh PSE tersebut dianggap sebagai upaya pemerintah dalam melindungi masyarakat sebagai konsumen pengguna PSE Lingkup Privat dan juga menjaga ruang digital Indonesia.
Direktur Jenderal Aplikasi Informatika Kementerian Kominfo, Semuel Abrijani Pangerapan, menyampaikan bahwa hingga kini terdapat 4.634 PSE yang terdaftar di Kementerian Kominfo.
Sebanyak empat ribu PSE tersebut meliputi 4.559 PSE domestik dan 75 PSE global.
Ads Banner

BERITA TERKINI

KPU DIY Buka Pendaftaran PPK dan PPS untuk Pilkada 2024, Ini Syarat dan ...

KPU DIY Buka Pendaftaran PPK dan PPS untuk Pilkada 2024, Ini Syarat dan ...

Kamis, 25 April 2024 21:42 WIB
Penemuan Jasad Wanita Dalam Koper di Cikarang Bekasi, Polisi : Utuh Tapi Ada ...

Penemuan Jasad Wanita Dalam Koper di Cikarang Bekasi, Polisi : Utuh Tapi Ada ...

Kamis, 25 April 2024 21:41 WIB
Harga Beras Lampaui HET, Berikut Penjelasan Pengamat Ekonomi FEB UGM

Harga Beras Lampaui HET, Berikut Penjelasan Pengamat Ekonomi FEB UGM

Kamis, 25 April 2024 20:41 WIB
Dinkes Kota Yogya Temukan 70 Kasus Flu Singapura Tersebar Hampir di Semua Kemantren

Dinkes Kota Yogya Temukan 70 Kasus Flu Singapura Tersebar Hampir di Semua Kemantren

Kamis, 25 April 2024 20:03 WIB
Ramalan Zodiak Jumat 26 April 2024 Lengkap, Aries Lebih Termotivasi, Kesehatan Cancer Meningkat

Ramalan Zodiak Jumat 26 April 2024 Lengkap, Aries Lebih Termotivasi, Kesehatan Cancer Meningkat

Kamis, 25 April 2024 19:27 WIB
Butuh 2 Hari Pencari, Kakek Tenggelam di Sungai Serayu Banjarnegara Ditemukan Meninggal Dunia

Butuh 2 Hari Pencari, Kakek Tenggelam di Sungai Serayu Banjarnegara Ditemukan Meninggal Dunia

Kamis, 25 April 2024 19:23 WIB
Cegah Kampanye Berbentuk Bansos di Pilkada 2024, KPU DIY Akan Rancang Aturan Baru

Cegah Kampanye Berbentuk Bansos di Pilkada 2024, KPU DIY Akan Rancang Aturan Baru

Kamis, 25 April 2024 18:21 WIB
Siap-siap Bunyi Sirine Serentak, Peringati HKBN BPBD DIY Bakal Gelar Simulasi Bencana Diberbagai ...

Siap-siap Bunyi Sirine Serentak, Peringati HKBN BPBD DIY Bakal Gelar Simulasi Bencana Diberbagai ...

Kamis, 25 April 2024 17:29 WIB
Imbas TPA Piyungan Ditutup, BPBD DIY Mewaspadai Potensi Banjir Akibat Lonjakan Sampah

Imbas TPA Piyungan Ditutup, BPBD DIY Mewaspadai Potensi Banjir Akibat Lonjakan Sampah

Kamis, 25 April 2024 17:20 WIB
Dilirik Banyak Partai Besar Jadi Cabup Bantul, Begini Respon Tegas Soimah

Dilirik Banyak Partai Besar Jadi Cabup Bantul, Begini Respon Tegas Soimah

Kamis, 25 April 2024 17:14 WIB