Berita

Daftar Link Twibbon Hari Statistik 2023 Diperingati Setiap 26 September, Pilih Desain Sesuai Selera

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
link twibbon Hari Statistik Nasional 2023
Link twibbon Hari Statistik Nasional 2023 yang memiliki desain menarik untuk merayakan dan memperingati HSN. (Ilustrasi: Freepik/Freepik)

HARIANE - Berikut ini daftar link twibbon Hari Statistik Nasional 2023 dengan desain yang menarik dan cocok untuk dibagikan di sosial media.

Hari Statistik Nasional atau HSN diperingati setiap tanggal 26 September. HSN diperingati untuk memaknai pentingnya peran statistik bagi pembangunan bangsa, salah satunya sebagai acuan bagi pengambil kebijakan untuk mencapai kesejahteraan bangsa Indonesia.

Berbagai jenis kegiatan di sejumlah daerah akan dilaksanakan untuk merayakan serta memperingati Hari Nasional Statistik tahun 2023 ini.

Bagi masyarakat yang ingin berpartisipasi dalam perayaan Hari Statistik Nasional 2023 ini dapat dengan membagikan link twibbon yang telah disediakan di bawah ini.

Sejarah Hari Statistik Nasional

Dikutip dari laman resmi BPS Solo, Perserikatan Bangsa-Bangsa merekomendasikan agar setiap negara anggota melakukan sensus serentak.

Pemerintah Indonesia menetapkan Undang-undang Nomor 6 Tahun 1960 tentang sensus untuk menggantikan Keputusan Volkstelling tahun 1930.

Untuk memenuhi kebutuhan perencanaan pembangunan global, Pemerintah Indonesia mengundangkan Undang-Undang Nomor 7 Tahun 1960 tentang Statistik pada tanggal 26 September 1960, menggantikan Keputusan Statistiek Tahun 1934.

Undang-undang ini mengatur secara rinci tentang penyelenggaraan statistik dan penyelenggaraannya secara terpusat. Departemen Statistik.

Pada bulan Agustus 1996, Presiden Republik Indonesia menetapkan tanggal diundangkannya Undang-Undang Nomor 7 Tahun 1960 tentang Statistika sebagai “Hari Statistik Nasional”.

Pasalnya, lahirnya undang-undang ini menjadi titik tolak perjalanan BPS menuju kemandirian di bidang statistik yang hingga saat ini diatur berdasarkan sistem hukum kolonial.

Selanjutnya, pemerintah Indonesia menetapkan Undang-Undang Nomor 16 Tahun 1997 tentang Statistik, menggantikan Undang-Undang Nomor 6 dan 7 Tahun 1960.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Jumat, 22 November 2024 20:29 WIB
4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

Jumat, 22 November 2024 20:05 WIB
Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Jumat, 22 November 2024 19:44 WIB
Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Jumat, 22 November 2024 18:49 WIB
Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB