Berita , Jatim

Lokasi Jember Build Tech Carnival Expo 2023 1-3 Desember 2023, Ini Area Parkirnya

profile picture Elza Nidhaulfa Albab
Elza Nidhaulfa Albab
Jember Build Tech Carnival Expo 2023
Info Lokasi Jember Build Tech Carnival Expo 2023. (Foto: Freepik/Freepik)

HARIANE - Satlantas Polres Jember merilis informasi denah lokasi Jember Build Tech Carnival Expo 2023 di Alun-Alun Jember yang akan digelar selama tiga hari mulai 1-3 Desember 2023.

Acara tersebut dijadwalkan berlangsung mulai pukul 09.00 WIB hingga selesai. Alun-Alun Jember beralamat di Kaliwates, Jl. PB Sudirman, Kec. Patrang, Kabupaten Jember, Jawa Timur.

"Kepada seluruh pengguna jalan dan peserta kegiatan agar tetap tertib dan mematuhi arahan dari petugas di lokasi kegiatan agar tidak terjadi kemacetan," tulis unggahan Polres Jember.

Lokasi Jember Build Tech Carnival

Jember Build Tech Carnival Expo 2023
Informasi area parkir dalam rangka pelaksanaan acara Jember Build Tech Carnival tahun 2023. (Foto: Instagram/@SatlantasJember)

Informasi tersebut dirilis oleh Polres Jember melalui akun Instagramnya, acara Jember Build Tech Carnival dilaksanakan di Alun-Alun Jember pada tanggal 1-3 Desember 2023 mulai pukul 09.00 WIB hingga selesai.

"Ada info nih terkait JEMBER BUILD TECH CARNIVAL EXPO di Alun-alun Jember pada tanggal 1 - 3 Desember 2023," tulis Polres Jember dalam unggahannya.

Sehubungan dengan pelaksanaan kegiatan tersebut, Polres Jember mengimbau agar pengguna jalan dan peserta mengetahui agenda kegiatan hari ini beserta lokasi dan area parkir kendaraan.

Berikut ini adalah lima kantong parkir yang disediakan:

1. Parkir dalam Pemkab

2. Jalan Kartini hingga Jami' Lama sisi kiri
3. Taman Palm depan masjid Jami'
4. Depan Pendopo
5. Dewi Sartika

Polres Jember mengimbau kepada seluruh peserta agar memarkirkan kendaraannya di tempat yang telah disediakan dan tidak ada pengalihan arus lalu lintas situasional.

"Diimbau kepada seluruh peserta agar parkir di tempat yang telah disediakan dan tidak ada pengalihan arus lalin (lalu lintas) situasional," tulis Polres jember.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB
Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Kamis, 21 November 2024 18:38 WIB
PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

Kamis, 21 November 2024 18:00 WIB
Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Kamis, 21 November 2024 17:50 WIB
Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Kamis, 21 November 2024 17:40 WIB
Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Kamis, 21 November 2024 17:15 WIB