Berita , Jatim

Pembagian Daging Kurban di Jember Tanpa Plastik pada Idul Adha 2022, Bupati Sarankan Penggantinya

profile picture Tri Lestari
Tri Lestari
Pembagian Daging Kurban di Jember Tanpa Plastik pada Idul Adha 2022, Bupati Sarankan Penggantinya
Pembagian daging kurban di Jember tanpa plastik. (Foto: Pemkab Jember)
HARIANE – Pembagian daging kurban di Jember tanpa plastik merupakan imbauan dari Pemerintah Kabupaten Jember, Provinsi Jawa Timur.
Pembagian daging kurban di Jember tanpa plastik ini tertuang dalam imbauan pelaksanaan Hari Raya Idul Adha 2022 di Kabupaten Jember.
Berikut informasi lengkap mengenai imbauan pembagian daging kurban di Jember tanpa plastik berdasarkan pada keterangan tersebut.

Pembagian Daging Kurban di Jember Tanpa Plastik

BACA JUGA : Santri Jember Ikuti FASI XI di Palembang, Bupati Jember: Kami yang Jelas Bangga
Dilansir dari laman resmi Pemerintah Kabupaten Jember, dapat diketahui bahwa Bupati Jember Hendy Siswanto mengumumkan aturan pembagian daging kurban pada Idul Adha 2022 yang akan segera diselenggarakan.
Pengumuman tersebut termuat dalam Surat Edaran Bupati Jember Nomor 800/1356/35.09.318/2022 tentang Imbauan Pelaksanaan Hari Raya Idul Adha Tanpa Sampah Plastik.
Dalam surat edaran tersebut, termuat larangan penggunaan kantong plastik sebagai media pendistribusian daging kurban.
Imbauan tersebut dimaksudkan agar tidak menimbulkan tumpukan sampah plastik selepas Hari Raya Idul Adha, mengingat banyaknya jumlah masyarakat yang akan menerima daging kurban.
Bupati Jember, Hendy Siswanto dalam keterangannya menyarankan media lain yang bisa digunakan untuk tempat daging kurban.
“Saya meminta kepada seluruh warga muslim di Kabupaten Jember agar menggunakan daun jati saja atau besek bambu sebagai tempat daging kurban, jangan gunakan kantong plasting yang blog lingkungan,” ucapnya.
Seperti diketahui bahwa daun jati dan besek bambu merupakan bahan yang alami dan ramah terhadap lingkungan karena mudah terurai.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Ini Akibatnya Jika mengirim Hewan Tanpa Dokumen Melalui Bandara

Ini Akibatnya Jika mengirim Hewan Tanpa Dokumen Melalui Bandara

Senin, 28 April 2025
Diduga Jadi Korban Tabrak Lari di Jalan Jogja-Wonosari, Pemotor Cidera Kepala Berat

Diduga Jadi Korban Tabrak Lari di Jalan Jogja-Wonosari, Pemotor Cidera Kepala Berat

Senin, 28 April 2025
Korban Tenggelam Sungai Progo Berhasil Ditemukan

Korban Tenggelam Sungai Progo Berhasil Ditemukan

Senin, 28 April 2025
Pemerintah Kalurahan Didorong Lakukan Reformasi

Pemerintah Kalurahan Didorong Lakukan Reformasi

Senin, 28 April 2025
Penampakan Kantor Notaris di Kasus Mafia Tanah Mbah Tupon, Tutup-Temuan Surat Permintaan Pengembalian ...

Penampakan Kantor Notaris di Kasus Mafia Tanah Mbah Tupon, Tutup-Temuan Surat Permintaan Pengembalian ...

Senin, 28 April 2025
Warga Sedayu Korban Tenggelam di Sungai Progo Bantul Ditemukan Tak Bernyawa

Warga Sedayu Korban Tenggelam di Sungai Progo Bantul Ditemukan Tak Bernyawa

Senin, 28 April 2025
Satresnarkoba Polresta Yogyakarta Tangkap 10 Tersangka Kasus Narkoba Selama Sebulan

Satresnarkoba Polresta Yogyakarta Tangkap 10 Tersangka Kasus Narkoba Selama Sebulan

Senin, 28 April 2025
Timbulkan Bau Tak Sedap, Warga Tolak Perluasan ITF Pasar Niten Bantul

Timbulkan Bau Tak Sedap, Warga Tolak Perluasan ITF Pasar Niten Bantul

Senin, 28 April 2025
Puluhan Pelajar Gunungkidul Daftarkan Diri Jadi Calon Siswa Sekolah Rakyat

Puluhan Pelajar Gunungkidul Daftarkan Diri Jadi Calon Siswa Sekolah Rakyat

Senin, 28 April 2025
Beda Pengakuan, Begini Kata Orang yang Sempat Akan Bantu Mbah Tupon Pisah Sertifikat ...

Beda Pengakuan, Begini Kata Orang yang Sempat Akan Bantu Mbah Tupon Pisah Sertifikat ...

Senin, 28 April 2025