Berita
Lomba Foto BULOG 2023 Berhadiah Puluhan Juta Rupiah, Ini Cara Daftarnya
Annisaa' Salas Qurrota A'yun
Lomba foto BULOG 2023 hadir untuk masyarakat dalam rangka HUT BULOG ke-56 tahun. (Foto: Instagram/perum.bulog)
4. Peserta wajib follow akun Instagram @perum.bulog dan @pangankita_official.
5. Peserta eksternal membuat posting foto di feed akun Instagram milik peserta dan menambahkan:
a. Tag akun @perum.bulog dan @pangankita_official.
b. Nama fotografer.
c. Judul foto.
BACA JUGA: DPR RI Selenggarakan Lomba Orasi Nasional 2023, Tunjukkan Kehebatan Dan Suarakan Keresahan
d. Caption foto yang menarik.
e. Tagar #HUT56BULOG #bulogphotocompetition2023 #sinergikuatBULOGhebat #menujukedaulatanpangan
Jadwal Pelaksanaan Lomba Foto BULOG
Lomba foto ini akan dilaksanakan dengan jadwal seperti di bawah:
a. Periode pengiriman foto : 6 sampai dengan 30 April 2023.
b. Penjurian : 4 hingga 5 Mei 2023.
c. Pengumuman pemenang : 10 Mei 2023.