Berita

Mahasiswi Indonesia Ditemukan Tewas di Jepang, Diduga Dibunuh Pacarnya

profile picture Tim Red 2
Tim Red 2
Mahasiswi Indonesia Ditemukan Tewas di Jepang, Diduga Dibunuh Pacarnya
Seorang Mahasiswi Indonesia di Jepang diduga menjadi korban pembunuhan yang dilakukan pacarnya. (Ilustrasi : Unsplash/ Adrien Bruneau)

HARIANE - Seorang Mahasiswi Indonesia, Joshi Putri Chahyani (23) ditemukan tewas di sebuah apartemen di Bunkyo-cho, Kota Maebashi, Gunma Prefektur, Jepang pada Selasa 22 Agustus 2023 lalu. 

Kepastian tentang identitas korban sebagai mahasiswi Indonesia ini telah dikonfirmasi Kepolisian setempat. 

Dilansir dari NHK, korban merupakan seorang wanita 23 tahun yang merupakan mahasiswa internasional asal Indonesia bernama Joshi Putri Chahyani. 

Menurut polisi, Joshi datang ke Jepang pada bulan April tahun 2023 ini untuk menjalani studi di jurusan bahasa Jepang.

Berdasar hasil menyelidikan, sebelum ditemukan tewas di apartemen di Kota Maebashi, Joshi ternyata telah menghilang sejak pertengahan bulan Agustus ini.

Fakta hilangnya Joshi serta tempat penemuan jenazah korban membuat pihak kepolisian mencurigai bahwa kematiannya tidak wajar. 

Kepolisian Jepang lantas melakukan penyelidikan lebih dalam untuk mengungkap penyebab kematian korban.

Seorang Warga Negara Indonesia (WNI) di Jepang pengguna akun Twitter @sisthaaaaa menyebut jika Joshi diduga dibunuh oleh pacarnya yang merupakan warga Jepang.

Menurutnya, berdasarkan pemberitaan di Jepang, pacar korban pernah diduga terlibat kasus sama pada tahun2017.

Saat itu, mantan pacar dari pria Jepang itu ditemukan meninggal dengan bekas cekikan di lehernya.

Polisi Jepang Tahan Seorang Pria 40 Tahun

Dilansir dari Newsdig, Kepolisian Jepang akhirnya menahan seorang pria yang diduga terlibat dalam kasus kematian Joshi.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB
Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Kamis, 21 November 2024 18:38 WIB
PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

Kamis, 21 November 2024 18:00 WIB
Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Kamis, 21 November 2024 17:50 WIB
Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Kamis, 21 November 2024 17:40 WIB
Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Kamis, 21 November 2024 17:15 WIB