Idul Fitri 1444H

Makanan Sehat Untuk Menurunkan Berat Badan Setelah Perayaan Idul Fitri

profile picture Indar Mirani
Indar Mirani
makanan sehat untuk menurunkan berat badan
Berikut ini makanan sehat untuk menurunkan berat badan (foto: Pexels/Ketut Subiyanto)

HARIANE - Setelah lebaran, banyak orang mencari makanan sehat untuk menurunkan berat badan.

Penyebabnya adalah saat momen lebaran hampir kebanyakan orang hanya melakukan aktivitasnya di dalam rumah. Hal tersebut akan membuat tubuh kurang bergerak.

Selain itu, ditambah lagi dengan sajian menu makanan khas Lebaran yang selalu menggiurkan sehingga berat badan cepat naik setelah lebaran

Berikut ini adalah makanan sehat untuk menurunkan berat badan

1. Pilih air atau jus hijau

Laman The Health Site menyebutkan, karena ini adalah musim panas, sangat penting untuk menjaga tingkat hidrasi. Pada perayaan Idul Fitri banyak sekali hidangan dan minuman manis. 

Sebagai gantinya, dapat mengganti minuman berkalori tinggi dengan air atau buah segar dan jus sayuran. Hal ini dapat membantu meningkatkan pencernaan dan akan meningkatkan penurunan berat badan.

2. Sarapan manis

Dilansir dari laman Times of India , jadi, daripada makan manisan tradisional, makanlah 3-4 kurma. Bisa juga makan apel, melon atau pepaya, yang tidak hanya akan memuaskan rasa lapar tetapi juga mengatasi rasa manis.

3. Jaga diri tetap terhidrasi

Karena ini adalah musim panas dan juga sedang dalam program penurunan berat badan, jangan lupa untuk tetap terhidrasi.  

Mengkonsumsi air yang cukup membantu menurunkan berat badan dan membuat tetap sehat.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB
Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Kamis, 21 November 2024 18:38 WIB
PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

Kamis, 21 November 2024 18:00 WIB
Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Kamis, 21 November 2024 17:50 WIB
Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Kamis, 21 November 2024 17:40 WIB
Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Kamis, 21 November 2024 17:15 WIB