Idul Fitri 1444H

Mengenal Tradisi Lebaran Baraan Riau Lengkap Rangkaian Kegiatan, Kearifan Lokal yang Masih Dilestarikan

profile picture Nabila Intan Aprilia
Nabila Intan Aprilia
Mengenal tradisi lebaran Baraan
Mengenal tradisi lebaran Baraan di Kabupaten Bengkalis, yang tetap dilestarikan untuk menjunjung silaturahmi. (Foto: Pexels/PNW Production)

HARIANE - Mengenal tradisi lebaran Baraan, dapat memberi gambaran bahwa kearifan lokal masih dilestarikan oleh masyarakat daerah.

Seperti yang diketahui Indonesia memiliki beragam suku, tradisi, budaya, bahasa, dan agama. Keberagaman tersebut kemudian menjadi bagian dari kehidupan bermasyarakat di setiap daerah yang patut dijaga dan dilestarikan.

Utamanya pada tradisi lebaran, yang diketahui masih banyak dilakukan di daerah-daerah, salah satunya Kabupaten Bengkalis, Riau.

Seperti yang diketahui bahwa setiap daerah memiliki tradisi turun-temurun.

Mengenai tradisi merupakan konsep kepercayan atau perilaku yang diturunkan dari generasi ke generasi dan berguna untuk membangun masa depan.

Sementara, di Kabupaten Bengkalis terdapat tradisi yakni Baraan yang masih dilakukan masyarakat setempat saat lebaran.

Mengenal tradisi lebaran Baraan di Bengkalis, Riau

Diwartakan laman Media Center Riau, Tradisi Baraan menjadi ciri tersendiri masyarakat Bengkalis saat Idul Fitri. Meskipun belum diketahui pasti penggagasan kegiatan ini, masyarakat tetap antusias melaksanakan Baraan.

Mengenal tradisi lebaran Baraan
Mengenal tradisi lebaran Baraan, sebuah kegiatan yang dilakukan setelah shalat Idul Fitri. (Foto: Unsplash/Mufid Majnun)

Baraan merupakan kegiatan saling kunjung antar tetangga secara bersama-sama, serta dilakukan saat masuk bulan Syawal tepatnya setelah shalat Idul Fitri.

Lebih rinci terkait rangkaian kegiatan yakni bermula setelah shalat Idul Fitri, masyarakat muslim di Bengkalis berkumpul di masjid atau musala setempat guna membaca tahlil dan berdoa untuk para arwah kaum muslimin dan muslimat.

Berlanjut acara saling kunjung ke rumah-rumah penduduk yang ada di kampung. Biasanya seluruh atau sebagian anggota keluarga ikut melakukan Baraan.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Kecelakaan di Jogja, Lansia Tewas Usai Tabrak Truk Parkir

Kecelakaan di Jogja, Lansia Tewas Usai Tabrak Truk Parkir

Sabtu, 05 April 2025
Pemancing Asal Semarang Jatuh dari Tebing di Pantai Gunungkidul

Pemancing Asal Semarang Jatuh dari Tebing di Pantai Gunungkidul

Sabtu, 05 April 2025
Kebijakan Tarif Trump Buat Wall Street Terpeleset! Apple & Nvidia Jadi Korban

Kebijakan Tarif Trump Buat Wall Street Terpeleset! Apple & Nvidia Jadi Korban

Jumat, 04 April 2025
7 Program Unggulan Bupati Endah Baru Terealisasi Tahun Depan, Apa Saja?

7 Program Unggulan Bupati Endah Baru Terealisasi Tahun Depan, Apa Saja?

Jumat, 04 April 2025
Puluhan Ribu Wisatawan Masuk ke Gunungkidul, Berikut Obyek yang Ramai Dikunjungi

Puluhan Ribu Wisatawan Masuk ke Gunungkidul, Berikut Obyek yang Ramai Dikunjungi

Jumat, 04 April 2025
3 Wisatawan Tenggelam di Pantai Parangtritis, Satu Orang dalam Pencarian

3 Wisatawan Tenggelam di Pantai Parangtritis, Satu Orang dalam Pencarian

Jumat, 04 April 2025
Dibuka Hari ini, Festival Klangenan Bantul 2025 Hadirkan Ragam Kuliner dan Mainan Jadul

Dibuka Hari ini, Festival Klangenan Bantul 2025 Hadirkan Ragam Kuliner dan Mainan Jadul

Jumat, 04 April 2025
Perempatan Palbapang, Bantul: Mitos Pasangan Pengantin Wajib Tinggalkan Ayam

Perempatan Palbapang, Bantul: Mitos Pasangan Pengantin Wajib Tinggalkan Ayam

Jumat, 04 April 2025
Arus Balik, Volume Kendaraan Keluar dari Gunungkidul Mulai Meningkat

Arus Balik, Volume Kendaraan Keluar dari Gunungkidul Mulai Meningkat

Jumat, 04 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 4 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 4 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 04 April 2025