Berita , Ekbis

Minyak Makan Merah Segera Diproduksi Secara Massal, Akan Dijual Lebih Murah dari MinyaKita

profile picture Hanna
Hanna
Minyak makan merah
Minyak makan merah diusulkan akan diproduksi secara massal sebagai pengganti minyak goreng. (Foto: Pemprov Sumut)

HARIANE - Minyak makan merah dikabarkan akan segera diproduksi secara massal seiring dengan adanya kenaikan harga CPO (Crude Palm Oil) internasional. Hadirnya minyak merah yang lebih terjangkau ini juga dapat menjadi solusi di tengah kelangkaan minyak dipasaran. Lantas apa saja keunggulan minyak kelapa sawit merah ini dibanding minyak goreng? Berikut informasi selengkapnya yang bisa disimak di bawah ini.

Usulan Minyak Makan Merah Sebagai Pengganti Minyak Goreng

Minyak Makan Merah
Usulan Wakil Ketua Komisi VI DPR RI Sarmuji terkait minyak makan merah untuk menjadi solusi kelangkaan minyak goreng di pasaran. (Foto: DPR RI)
Minggu, 26 Februari 2023 Wakil Ketua Komisi VI DPR RI Sarmuji menilai di tengah naiknya harga CPO internasional, pemerintah harus segera mengeluarkan subsidi minyak goreng yang lebih besar jika Minyakita masih dijual pada harga Rp 14.000. Sehingga Sarmuji pun mengusulkan agar PTPN Holding sebagai BUMN yang bergerak di bidang pengelolaan dan pemasaran hasil perkebunan, dapat memberikan opsi lain bagi masyarakat dengan menggunakan minyak sawit merah. Di mana minyak merah memiliki harga yang lebih terjangkau untuk konsumsi masyarakat. Hal tersebut tentunya juga dengan disertai kajian yang mendalam terkait kandungan dan keamanan minyak sawit merah yang merupakan produk minyak sawit mentah yang setelah proses penyulingan tidak melanjutkan ke proses-proses selanjutnya. Selain itu, berdasarkan kajian minyak sawit merah juga vitaminnya lebih banyak, kandungan gizinya lebih baik, dan rasanya tidak terlalu berbeda jauh dengan minyak-minyak konvensional. Sehingga dalam waktu dekat diprediksi akan terjadi migrasi barangkali dari minyak kita ke minyak sawit merah, sebab harganya yang jauh lebih murah daripada minyak kita.  Demikian informasi selengkapnya seputar minyak makan merah yang akan segera diproduksi secara masal agar bisa mengatasi proses kelangkaan minyak di pasaran.**** Baca artikel menarik lainnya di Harianesemarang.com.

1
Ads Banner

BERITA TERKINI

Jalan Baru Clongop Kembali Dibuka, Dishub Gunungkidul: Hanya untuk Kendaraan Pribadi

Jalan Baru Clongop Kembali Dibuka, Dishub Gunungkidul: Hanya untuk Kendaraan Pribadi

Selasa, 25 Maret 2025
Bupati Endah Minta Warga Pertimbangkan Tradisi Urbanisasi Usai Lebaran, Ini Alasannya

Bupati Endah Minta Warga Pertimbangkan Tradisi Urbanisasi Usai Lebaran, Ini Alasannya

Selasa, 25 Maret 2025
Harga Emas Antam Hari ini Selasa 25 Maret 2025 Turun Lagi, LM 5 ...

Harga Emas Antam Hari ini Selasa 25 Maret 2025 Turun Lagi, LM 5 ...

Selasa, 25 Maret 2025
Pria Tanpa Identitas Tewas Akibat Kecelakaan di Taman Siswa Jogja

Pria Tanpa Identitas Tewas Akibat Kecelakaan di Taman Siswa Jogja

Selasa, 25 Maret 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Selasa 25 Maret 2025 Turun! Cek Yuk

Harga Emas Perhiasan Hari ini Selasa 25 Maret 2025 Turun! Cek Yuk

Selasa, 25 Maret 2025
Rumah Warga Gunungkidul Dibobol Maling, Belasan Juta Rupiah Raib

Rumah Warga Gunungkidul Dibobol Maling, Belasan Juta Rupiah Raib

Selasa, 25 Maret 2025
Puluhan Penyandang Disabilitas dan Warga Kurang Mampu di Gunungkidul Dapat Bantuan Alat Bantu ...

Puluhan Penyandang Disabilitas dan Warga Kurang Mampu di Gunungkidul Dapat Bantuan Alat Bantu ...

Selasa, 25 Maret 2025
Dorong Produksi Pertanian, Kelompok Tani di Gunungkidul Dapat Bantuan Ratusan Alsistan

Dorong Produksi Pertanian, Kelompok Tani di Gunungkidul Dapat Bantuan Ratusan Alsistan

Selasa, 25 Maret 2025
Dua Remaja Ditangkap Racik dan Edarkan Bahan Peledak di Sewon Bantul, Pelaku Bisa ...

Dua Remaja Ditangkap Racik dan Edarkan Bahan Peledak di Sewon Bantul, Pelaku Bisa ...

Senin, 24 Maret 2025
Pemkab Kulon Progo Siap Jaga Kelancaran Arus Mudik dan Balik

Pemkab Kulon Progo Siap Jaga Kelancaran Arus Mudik dan Balik

Senin, 24 Maret 2025