Gaya Hidup , Kesehatan
Nonton Film Horor Dapat Membakar Kalori, Bisakah Menurunkan Berat Badan?
Tim Red 3
Nonton film horor ternyata dapat membakar kalori. (Ilustrasi: Unsplah/Anastasia Nelen)
Apakah Bisa Menurunkan Berat Badan?
Menonton film horor disebutkan dapat membantu tubuh dalam membakar kalori. Lantas, apakah bisa menurunkan berat badan?
Meskipun bisa membakar kaori, rupanya ativitas ini bukanlah satu-satunya cara untuk menurunkan berat badan.
Sehingga, untuk menurunkan berat badan secara berkelanjutan, disarankan agar menjaga pola makan seimbang dan melakukan aktivitas fisik secara teratur.
Selain itu, untuk mendapatkan tubuh yang sehat dan bugar, menonton film horor juga tidak dapat menggantikan aktivitas olahraga.
Penting juga untuk diperhatikan bahwa seseorang dengan riwayat penyakit jantung atau rentan terhadap serangan panik sebaiknya berkonsultasi dengan ahli kesehatan sebelum nonton film horor secara intens. ****