Olahraga

NVL 2024: Nishida On Fire, Jepang Taklukkan Argentina 3-1 di Rio

profile picture Tim Red 2
Tim Red 2
NVL 2024: Nishida On Fire, Jepang Taklukkan Argentina 3-1 di Rio
Yuji Nishida yang tampil On-fire menjadi salah satu bintang kemengan Jepang atas Argentina di NVL 2024, Rio de Jaeniro. (Foto: NVL)

HARIANE - Jepang berhasil mengalahkan Argentina dengan skor 3-1 dalam pertandingan Volleyball Nations League (VNL) 2024 yang berlangsung di Rio de Janeiro, Rabu 22 Mei 2024.

Yuji Nishida tampil luar biasa dalam pertandingan ini dengan menyumbangkan 24 poin, membawa Jepang meraih kemenangan pertama mereka di VNL 2024.

Dalam pertandingan kali ini, Jepang sebenarnya kurang diunggulkan. Sebab, mereka tampil tanpa dua pemain bintangnya, Yuki Ishikawa dan Ran Takahashi.

Jalannya Pertandingan Argentina vs Jepang di VNL 2024

Pertandingan dimulai dengan Argentina yang tampil penuh semangat dan memimpin skor sejak awal. Meski Jepang berusaha mengejar, pertandingan berlangsung ketat hingga akhir set.

Pada poin-poin akhir, Argentina sempat unggul 24-23, namun Jepang berhasil menyamakan kedudukan menjadi 24-24.

Pertandingan memasuki deuce, dan dalam momen krusial ini, Argentina akhirnya memenangkan set pertama dengan skor 26-24 setelah bertarung sengit.

Pemain Jepang dan Argentina berduel untuk memenangkan permainan di atas ner. (Foto: NVL)

Jepang tampil lebih percaya diri di set kedua dan memimpin sejak awal.

Argentina berusaha keras mengejar, tetapi Jepang tetap memegang kendali permainan.

Di tengah set, pemain Argentina, Facundo Conte, mengalami cedera kepala dan harus keluar dari lapangan, membuat Argentina kehilangan salah satu pemain kunci mereka.

Meskipun sempat menyamakan kedudukan menjadi 22-22, Jepang kembali menunjukkan dominasinya dan memenangkan set kedua dengan skor 25-22.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Persiapan Penyelenggaraan Haji 2025 : Slot Penerbangan dan Pengaturan Hotel Jamaah

Persiapan Penyelenggaraan Haji 2025 : Slot Penerbangan dan Pengaturan Hotel Jamaah

Sabtu, 23 November 2024 13:21 WIB
Gelar Kampanye Terbuka, Heroe-Pena Ingin Galang Suara dari Generasi Muda

Gelar Kampanye Terbuka, Heroe-Pena Ingin Galang Suara dari Generasi Muda

Sabtu, 23 November 2024 12:28 WIB
Update Persiapan Haji 2025 : Proses Pengadaan Layanan Jamaan di Arab saudi Segera ...

Update Persiapan Haji 2025 : Proses Pengadaan Layanan Jamaan di Arab saudi Segera ...

Sabtu, 23 November 2024 12:25 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 23 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 23 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Sabtu, 23 November 2024 10:35 WIB
Melambung Tinggi! Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 23 November 2024 Naik Rp ...

Melambung Tinggi! Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 23 November 2024 Naik Rp ...

Sabtu, 23 November 2024 10:14 WIB
Jelang Pilkada 2024, Diskominfo Gunungkidul Siapkan Jaringan Internet di Sejumlah Titik Blank Spot

Jelang Pilkada 2024, Diskominfo Gunungkidul Siapkan Jaringan Internet di Sejumlah Titik Blank Spot

Sabtu, 23 November 2024 10:13 WIB
Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Jumat, 22 November 2024 20:29 WIB
4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

Jumat, 22 November 2024 20:05 WIB
Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Jumat, 22 November 2024 19:44 WIB
Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Jumat, 22 November 2024 18:49 WIB