Berita , Nasional , Artikel , Pilihan Editor

Pabrik Baterai di Batang Akan Serap 20 Ribu Karyawan, Anak SMK Berpeluang dalam Persiapan SDM

profile picture Feni Amelia
Feni Amelia
Pabrik Baterai di Batang Akan Serap 20 Ribu Karyawan, Anak SMK Berpeluang dalam Persiapan SDM
Pabrik Baterai di Batang Akan Serap 20 Ribu Karyawan, Anak SMK Berpeluang dalam Persiapan SDM
HARIANE - Pabrik baterai di Batang resmi dibangun oleh perusahaan teknologi asal Korea, LG Energy Solution.
Pembangunan pabrik baterai di Batang merupakan bentuk investasi perusahaan LG Energy Solution.
LG Energy Solution membangun pabrik baterai di Batang dengan menghabiskan Rp 9,8 miliar US Dollar atau sekitar Rp 142 triliun.
Pabrik baterai di Batang ini dapat dikatakan sebagai proyek investasi terbesar se-Asia Tenggara.
BACA JUGA : Expo Dubai 2020, Pemprov DKI Jakarta Tawarkan Beragam Proyek Investasi ke Uni Emirat Arab
Dilansir dari laman resmi Provinsi Jawa Tengah, peresmian pembangunan pabrik baterai di Batang dihadiri oleh Presiden Joko Widodo, Rabu, 8 Juni 2022.
Tidak hanya itu, Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo, pun turut hadir bersama sejumlah menteri kabinet Indonesia Maju.
Dalam peresmian tersebut, Presiden Jokowi mengungkapkan bahwa investasi perusahaan LG Energy Solution merupakan investasi pertama di dunia, lantaran mengintegrasikan produksi kendaraan listrik.
Dengan adanya investasi tersebut, proyek pabrik baterai nantinya akan mampu menyerap sekitar 20 ribu karyawan.
"Investasi LG ini merupakan investasi pertama di dunia, yang mengintegrasikan produksi kendaraan listrik dari hulu sampai hilir. Total investasinya Rp 142 triliun dan yang paling saya senang, ini akan menyerap 20.000 karyawan," ucap Presiden Jokowi.
Sejumlah karyawan hingga ribuan tersebut tentu akan membuka lapangan pekerjaan yang lebih luas, sehingga proyek pabrik LG dapat membantu masyarakat di Indonesia.
Di samping itu, Indonesia sebagai negara penghasil Nikel terbesar di dunia nantinya akan menjadi produsen utama atas berbagai produk barang berbasis Nikel.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Gaji Pamong Kalurahan di Gunungkidul Naik Rp 70 Ribu

Gaji Pamong Kalurahan di Gunungkidul Naik Rp 70 Ribu

Sabtu, 18 Januari 2025 17:45 WIB
Tabrakan Motor vs Sepeda Listrik di Demak Memakan Korban Jiwa, Begini Kronologinya

Tabrakan Motor vs Sepeda Listrik di Demak Memakan Korban Jiwa, Begini Kronologinya

Sabtu, 18 Januari 2025 16:16 WIB
Kabar Gembira! Jamaah Indonesia Tak Menempati Mina Jadid saat Puncak Haji

Kabar Gembira! Jamaah Indonesia Tak Menempati Mina Jadid saat Puncak Haji

Sabtu, 18 Januari 2025 15:20 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Sabtu, 18 Januari 2025 10:36 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Turun, Berikut Rinciannya

Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Turun, Berikut Rinciannya

Sabtu, 18 Januari 2025 10:35 WIB
DLH Cabut Laporan, Pelaku Pencurian Kayu di Gunungkidul Dibebaskan

DLH Cabut Laporan, Pelaku Pencurian Kayu di Gunungkidul Dibebaskan

Sabtu, 18 Januari 2025 08:22 WIB
Garuda Pertiwi Melangkah Mantap Menuju Piala Asia Futsal Wanita 2025, Siap rebut Juara ...

Garuda Pertiwi Melangkah Mantap Menuju Piala Asia Futsal Wanita 2025, Siap rebut Juara ...

Jumat, 17 Januari 2025 21:54 WIB
Hasil Kualifikasi Piala Asia Futsal Wanita 2025: Indonesia Cukur India 6-0

Hasil Kualifikasi Piala Asia Futsal Wanita 2025: Indonesia Cukur India 6-0

Jumat, 17 Januari 2025 18:42 WIB
Pelaku Pencurian Kayu di Gunungkidul Ajukan Permohonan, Polisi Tangguhkan Penahanan

Pelaku Pencurian Kayu di Gunungkidul Ajukan Permohonan, Polisi Tangguhkan Penahanan

Jumat, 17 Januari 2025 16:55 WIB
Guru Besar UGM Setujui Usulan Program MBG Pakai Dana Zakat, Asalkan Akuntanbilitasnya Tetap ...

Guru Besar UGM Setujui Usulan Program MBG Pakai Dana Zakat, Asalkan Akuntanbilitasnya Tetap ...

Jumat, 17 Januari 2025 15:54 WIB