Berita , Nasional , Jabodetabek

Pabrik Narkoba di Jakarta Berhasil Dibongkar, 3 Orang Tersangka Masih DPO

profile picture Nadhirah
Nadhirah
Pabrik Narkoba di Jakarta
Pabrik narkoba di Jakarta berhasil dibongkar Polri. (Foto: Instagram/ divisihumaspolri)

HARIANE - Sebuah pabrik narkoba di Jakarta berhasil dibongkar oleh Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri).

Tak hanya itu saja, Polri pun berhasil mengamankan barang bukti pabrik narkoba di Jakarta yang berjumlah besar tersebut.

Terlepas dari itu, pihak kepolisian masih sedang dalam tahap mencari tiga orang yang terlibat juga dalam kasus pabrik narkoba di Jakarta ini.

Untuk mengetahui lebih lanjut terkait dengan total barang bukti pabrik narkoba di Jakarta yang berhasil diamankan, cek informasi berikut.

Pabrik Narkoba di Jakarta Berhasil Dibongkar

Pabrik Narkoba di Jakarta
Berikut barang bukti yang ditemukan di pabrik narkoba di Jakarta.
(Foto: Instagram/ divisihumaspolri)

Dihimpun dari akun Instagram resmi Divisi Humas Polri, Polri memberi kabar terkait dengan adanya pabrik narkoba di ibukota.

Kabar tersebut yakni mengenai Polri melalui jajaran Dittipidnarkoba Bareskrim (Direktorat Tindak Pidana Narkoba Badan Reserse Kriminal) berhasil mengungkapkan sebuah tempat produksi sabu.

Lokasi tepat dari pabrik narkoba tersebut yaitu ada di Apartemen Vittoria Residence, Jakarta Barat.

Di TKP (Tempat Kejadian Perkara), polisi berhasil mengamankan sejumlah barang bukti seperti 425 gram sabu siap edar, 12,36 kg bahan baku sabu, dan 218 mililiter sabu cair.

Ads Banner

BERITA TERKINI

100 Slop Rokok Jemaah Haji Disita Bea Cukai Arab Saudi, Begini Kronologinya

100 Slop Rokok Jemaah Haji Disita Bea Cukai Arab Saudi, Begini Kronologinya

Kamis, 15 Mei 2025
Harga Emas Antam Hari ini Kamis 15 Mei 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Antam Hari ini Kamis 15 Mei 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Kamis, 15 Mei 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 15 Mei 2025, Naik atau Turun?

Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 15 Mei 2025, Naik atau Turun?

Kamis, 15 Mei 2025
Pemkab Sleman dan Kejaksaan Negeri Tingkatkan Sinergi Pelayanan di Bidang Hukum

Pemkab Sleman dan Kejaksaan Negeri Tingkatkan Sinergi Pelayanan di Bidang Hukum

Rabu, 14 Mei 2025
Mudahkan Layanan Kependudukan, Disdukcapil Kota Yogyakarta Luncurkan Mesin ADM di Rejowinangun

Mudahkan Layanan Kependudukan, Disdukcapil Kota Yogyakarta Luncurkan Mesin ADM di Rejowinangun

Rabu, 14 Mei 2025
Puluhan Siswa Gunungkidul Daftarkan Diri ke Sekolah Rakyat, Bagaimana Hasilnya ?

Puluhan Siswa Gunungkidul Daftarkan Diri ke Sekolah Rakyat, Bagaimana Hasilnya ?

Rabu, 14 Mei 2025
Rombongan Calon Jamaah Haji Asal Gunungkidul Berangkat 21 Mei, Bagaimana Alur Keberangkatannya?

Rombongan Calon Jamaah Haji Asal Gunungkidul Berangkat 21 Mei, Bagaimana Alur Keberangkatannya?

Rabu, 14 Mei 2025
Tabrakan Mobil Vs Motor di Jalan Dr Wahidin Semarang, Sopir Kabur Tinggalkan Kendaraan

Tabrakan Mobil Vs Motor di Jalan Dr Wahidin Semarang, Sopir Kabur Tinggalkan Kendaraan

Rabu, 14 Mei 2025
Kronologi Peristiwa Pelemparan Batu di Kasihan Bantul, 3 Korban Lapor ke Polisi

Kronologi Peristiwa Pelemparan Batu di Kasihan Bantul, 3 Korban Lapor ke Polisi

Rabu, 14 Mei 2025
Niat Matikan Saklar Pompa Air, Pria di Kasihan Bantul Malah Jatuh ke Sumur

Niat Matikan Saklar Pompa Air, Pria di Kasihan Bantul Malah Jatuh ke Sumur

Rabu, 14 Mei 2025