Berita

PDIP Panggil Gibran Usai Bertemu Prabowo, Hasto: Sudah Diberi Nasehat

profile picture Tim Red 1
Tim Red 1
PDIP Panggil Gibran
Pertemuan Gibran-Prabowo di Solo. (Foto:Instagram/prabowo)

HARIANE - Akhirnya PDIP panggil Gibran pasca pertemuannya dengan Prabowo Subianto. 

Gibran menyambangi kantor DPP PDIP dan diterima langsung oleh Sekjen, Hasto Kristiyanto. 

Gibran datang dengan mengenakan baju merah berlogo banteng moncong putih pada Senin, 22 Mei 2023 siang. 

Hasto menjelaskan, selain membahas terkait pertemuan itu, PDIP panggil Gibran juga menjelang rakernas pada Juni mendatang. 

Pihaknya meminta kepada putra sulung Jokowi itu untuk memberikan masukan terkait pengentasan kemiskinan. 

Kemudian Hasto mengakui bahwa pertemuan Gibran dan Prabowo sebelumnya itu kemudian menimbulkan framing beragam. 

Termasuk juga dikaitkan dengan dukungan kepada cawapres tertentu. 

Terkait hal itu, Hasto memastikan bahwa Gibran telah memberikan klarifikasinya baik kepada partai maupun publik. 

"Ketika ada yang mem-framing pertemuan kemudian dipersepsikan terkait dukung mendukung capres, tadi sudah dilakukan penjelasan dengan sangat baik," sebutnya. 

Dijelaskan bahwa selain jadi kader partai, Gibran juga sebagai Wali Kota Solo. 

Namun begitu, Hasto menyebut bahwa sejumlah nasehat telah disampaikan saat PDIP panggil Gibran. 

Nasehat-nasehat itu datang dari Ketua Umum PDIP, Megawati Sukarno Putri. 

Ads Banner

BERITA TERKINI

Transaksi Sampai Belasan Juta, Lurah Bantul Sebut Ada 29 Korban Pungli Dukuh Gandekan

Transaksi Sampai Belasan Juta, Lurah Bantul Sebut Ada 29 Korban Pungli Dukuh Gandekan

Rabu, 16 April 2025
Lebih Rendah dari BLT, Gaji Guru Paud di Gunungkidul Akan Ditambah, Ini Nominalnya

Lebih Rendah dari BLT, Gaji Guru Paud di Gunungkidul Akan Ditambah, Ini Nominalnya

Rabu, 16 April 2025
Dukung Program Rumah Bersubsidi Wartawan, Ketua PWI Pusat: Tidak Ada Kaitannya Dengan Independensi ...

Dukung Program Rumah Bersubsidi Wartawan, Ketua PWI Pusat: Tidak Ada Kaitannya Dengan Independensi ...

Rabu, 16 April 2025
Tak Ada Timbunan Sampah, Pemkot Yogya Mulai Gulirkan Pengelolaan Sampah Secara Real Time

Tak Ada Timbunan Sampah, Pemkot Yogya Mulai Gulirkan Pengelolaan Sampah Secara Real Time

Rabu, 16 April 2025
Uang Palsu Beredar di Pasar, Ini Yang Dilakukan Polisi

Uang Palsu Beredar di Pasar, Ini Yang Dilakukan Polisi

Rabu, 16 April 2025
Perempuan Asal Semarang Nekat Ceburkan diri ke Laut Pantai Baru Srandakan Bantul, Ternyata ...

Perempuan Asal Semarang Nekat Ceburkan diri ke Laut Pantai Baru Srandakan Bantul, Ternyata ...

Rabu, 16 April 2025
Ditolak Warga karena Bau, Begini Tanggapan Peternak Babi di Plumutan Bambanglipuro

Ditolak Warga karena Bau, Begini Tanggapan Peternak Babi di Plumutan Bambanglipuro

Rabu, 16 April 2025
Modus Dokter Obgyn Garut saat Lecehkan Korbannya : Iming-iming USG Gratis

Modus Dokter Obgyn Garut saat Lecehkan Korbannya : Iming-iming USG Gratis

Rabu, 16 April 2025
Pasca Dipecat Atas Kasus Perselingkuhan, Pegawai di Gunungkidul Ajukan Banding

Pasca Dipecat Atas Kasus Perselingkuhan, Pegawai di Gunungkidul Ajukan Banding

Rabu, 16 April 2025
Puluhan Remaja Serang Pemukiman di Jatinegara, Warga Luka-Luka

Puluhan Remaja Serang Pemukiman di Jatinegara, Warga Luka-Luka

Rabu, 16 April 2025