Berita , Nasional , Pilihan Editor

Penambahan Anggaran Pemilu 2024 Disetujui, DPR : Jangan Ada Korban Jiwa Lagi

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
Penambahan Anggaran Pemilu 2024 Disetujui, DPR : Jangan Ada Korban Jiwa Lagi
Penambahan Anggaran Pemilu 2024 Disetujui, DPR : Jangan Ada Korban Jiwa Lagi
HARIANE – Usulan penambahan anggaran Pemilu 2024 telah disetujui dalam rapat dengar pendapat Komisi II DPR RI bersama KPU dan Bawaslu.
Penambahan anggaran Pemilu 2024 disetujui berdasarkan peristiwa memilukan yang pernah terjadi pada Pemilu 2019 silam yang memakan korban jiwa.
Lantas seberapa besar penambahan anggaran Pemilu 2024 yang disetujui tersebut? Berikut ulasan selengkapnya.

Penambahan Anggaran Pemilu 2024 Mencapai Angka Fantastis

Persiapan pesta demokrasi yang akan diselenggarakan pada tahun 2024 mendatang telah dilakukan jauh-jauh hari.
Selain menyiapkan berbagai rencana untuk penyelenggaraan Pemilu 2024 yang bersih, DPR bersama dengan KPU dan Bawaslu juga telah membahas anggaran yang dibutuhkan.
Dilansir dari laman resmi DPR RI, Komisi II DPR RI pada Selasa, 21 September 2022 telah menyetujui rencana penambahan anggaran Pemilu 2024.
BACA JUGA : Persiapan Pengawasan Pemilu 2024 di Luar Negeri Dimulai Dilakukan, Bawaslu dan Kemenlu Lakukan Audiensi
Wakil Ketua Komisi II DPR RI Junimart Girsang menegaskan, penambahan anggaran Komisi Pemilihan Umum RI (KPU) dan Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu RI) disetujui setelah melakukan pembahasan yang mendalam.
Apalagi pada Pemilu tahun 2019 yang lalu, telah terjadi banyak peristiwa memilukan hingga menelan korban jiwa yang jumlahnya tidak sedikit.
Sebagai tambahan, pada Pemilu 2019 yang lalu total ada 894 petugas yang meninggal dunia dan 5.175 petugas yang jatuh sakit akibat kelelahan.
Dengan adanya kenaikan anggaran, diharapkan bisa menutup risiko petugas Pemilu 2024 jatuh sakit atau bahkan meninggal dunia akibat kelelahan saat bertugas.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Gawat! Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 5 April 2025 Terjun Bebas

Gawat! Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 5 April 2025 Terjun Bebas

Sabtu, 05 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 5 April 2025 Naik atau Turun? Berikut ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 5 April 2025 Naik atau Turun? Berikut ...

Sabtu, 05 April 2025
Kecelakaan di Jogja, Lansia Tewas Usai Tabrak Truk Parkir

Kecelakaan di Jogja, Lansia Tewas Usai Tabrak Truk Parkir

Sabtu, 05 April 2025
Pemancing Asal Semarang Jatuh dari Tebing di Pantai Gunungkidul

Pemancing Asal Semarang Jatuh dari Tebing di Pantai Gunungkidul

Sabtu, 05 April 2025
Kebijakan Tarif Trump Buat Wall Street Terpeleset! Apple & Nvidia Jadi Korban

Kebijakan Tarif Trump Buat Wall Street Terpeleset! Apple & Nvidia Jadi Korban

Jumat, 04 April 2025
7 Program Unggulan Bupati Endah Baru Terealisasi Tahun Depan, Apa Saja?

7 Program Unggulan Bupati Endah Baru Terealisasi Tahun Depan, Apa Saja?

Jumat, 04 April 2025
Puluhan Ribu Wisatawan Masuk ke Gunungkidul, Berikut Obyek yang Ramai Dikunjungi

Puluhan Ribu Wisatawan Masuk ke Gunungkidul, Berikut Obyek yang Ramai Dikunjungi

Jumat, 04 April 2025
3 Wisatawan Tenggelam di Pantai Parangtritis, Satu Orang dalam Pencarian

3 Wisatawan Tenggelam di Pantai Parangtritis, Satu Orang dalam Pencarian

Jumat, 04 April 2025
Dibuka Hari ini, Festival Klangenan Bantul 2025 Hadirkan Ragam Kuliner dan Mainan Jadul

Dibuka Hari ini, Festival Klangenan Bantul 2025 Hadirkan Ragam Kuliner dan Mainan Jadul

Jumat, 04 April 2025
Perempatan Palbapang, Bantul: Mitos Pasangan Pengantin Wajib Tinggalkan Ayam

Perempatan Palbapang, Bantul: Mitos Pasangan Pengantin Wajib Tinggalkan Ayam

Jumat, 04 April 2025