Berita , Jabodetabek

Pencuri Pakaian Dalam Wanita di Pela Mampang Bikin Geger Warga, Netizen: Buat Penglaris?

profile picture Rizky Riawan Nursatria
Rizky Riawan Nursatria
Pencuri Pakaian Dalam Wanita di Pela Mampang Bikin Geger Warga, Netizen: Buat Penglaris?
Seorang pencuri pakaian dalam wanita di Pela Mampang, Jakarta Selatan tertangkap kamera warga sedang beraksi. (Foto: Instagram/Jakartaku)
HARIANE - Seorang pencuri pakaian dalam wanita di Pela Mampang, Jakarta Selatan membuat geger warga sekitar. Sebuah video aksi pencurian beredar Sabtu, 11 Juni 2022 yang berlokasi di Jalan Bangka Raya, Pela Mampang, Jakarta Selatan.
Pencuri pakian dalam wanita di Pela Mampang membuat resah warga sekitar. Aksinya tersebut terekam kamera warga yang curiga dengan gerak-gerik pelaku di daerah sekitar Jalan Bangka Raya.
Dilansir dari akun Instagram Jakartaku, diduga angka raya Gg Satria, pencuri pakaian dalam wanita di Pela Mampang beraksi saat sepi aktivitas. Pelaku yang menggunakan jaket hitam terlihat sedang mengambil pakaian dalam dari sebuah jemuran.
"Maling CD wanita di daerah Bangka raya Gg Satria, pela mampang jak Sel direkam oleh warga setempat," tulis akun Instagram Jakartaku, Sabtu, 11 Juni 2022.
BACA JUGA : Viral! Tawuran Pelajar di Wilayah RSUD Depok Kembali Terjadi, Para Pelaku Gunakan Celurit Besar

Dugaan netizen pada pencuri pakaian dalam wanita di Pela Mampang

Insiden tersebut viral di media sosial sehari setelahnya, Minggu, 12 Juni 2022. Beberapa akun Instagram mengunggah ulang kejadian pencurian pakaian dalam wanita di daerah Jakarta Selatan tersebut.
Dilansir dari akun Instagram Lensa Berita Jakarta, pencuri pakaian dalam wanita di Pela Mampang menggunakan motor bebek atau matic. Pelaku tidak menyadari aksinya terekam kamera warga setempat yang telah curiga.
Netizen menduga banyak faktor serta motif alasan mencuri pakaian dalam milik wanita. Banyak yang berspekulasi bahwa pakaian dalam tersebut akan digunakan sebagai penglaris dagangan atau ilmu hitam untuk mencari uang.
"Buat penglaris makanan kalo ga salah???!!," tulis akun Instagram @endyomkhuncen.
BACA JUGA : Insiden Motor Terlindas Truk di Marunda Cilincing, 1 Korban Tewas di Tempat
"Nyolong celana dalam wanita rata" buat pelaris tetangganya temen gw noh prnh kaya gitu para ga yakin sama jalan rezekinya percaya sama main dukun usaha," tulis akun Instagram @dwi_prabowo26.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Tercebur Saat Bantu Teman Hanyut, Pemuda Asal Bantul Hilang di Sungai Progo

Tercebur Saat Bantu Teman Hanyut, Pemuda Asal Bantul Hilang di Sungai Progo

Selasa, 21 Mei 2024 22:38 WIB
Pembangunan JJLS dan Kelok 18 Diharapkan Mampu Tingkatkan Pariwisata dan Ekonomi Gunungkidul

Pembangunan JJLS dan Kelok 18 Diharapkan Mampu Tingkatkan Pariwisata dan Ekonomi Gunungkidul

Selasa, 21 Mei 2024 21:58 WIB
Demi Kepuasan Diri, Ibu Tega Rekam Anak Disetubuhi Pacarnya

Demi Kepuasan Diri, Ibu Tega Rekam Anak Disetubuhi Pacarnya

Selasa, 21 Mei 2024 19:55 WIB
Kustini-Heroe Purwadi Kantongi Rekomendasi DPP PAN, Siap Maju di Pilkada Sleman dan Kota ...

Kustini-Heroe Purwadi Kantongi Rekomendasi DPP PAN, Siap Maju di Pilkada Sleman dan Kota ...

Selasa, 21 Mei 2024 18:35 WIB
Kenalkan Keunikan dan Kekayaan Budaya, Pemkab Sleman Luncurkan Buku “Sleman Memang Beda”

Kenalkan Keunikan dan Kekayaan Budaya, Pemkab Sleman Luncurkan Buku “Sleman Memang Beda”

Selasa, 21 Mei 2024 17:44 WIB
51 Penerbangan Jamaah Haji Indonesia 2024 ke Tanah Suci Terlambat, Didominasi oleh Maskapai ...

51 Penerbangan Jamaah Haji Indonesia 2024 ke Tanah Suci Terlambat, Didominasi oleh Maskapai ...

Selasa, 21 Mei 2024 16:42 WIB
Masuki Musim Kemarau, Warga Di Gunungkidul Mulai Beli Air

Masuki Musim Kemarau, Warga Di Gunungkidul Mulai Beli Air

Selasa, 21 Mei 2024 15:04 WIB
Presiden Iran Meninggal, Jokowi: Semoga Tidak Berdampak pada Ekonomi Global

Presiden Iran Meninggal, Jokowi: Semoga Tidak Berdampak pada Ekonomi Global

Selasa, 21 Mei 2024 14:49 WIB
Jokowi Kunjungi Lokasi Bencana Sumbar, Singgung Relokasi dan Santunan untuk Korban

Jokowi Kunjungi Lokasi Bencana Sumbar, Singgung Relokasi dan Santunan untuk Korban

Selasa, 21 Mei 2024 14:16 WIB
Peringati Hari Raya Waisak, Polisi Berlakukan Ganjil Genap di Puncak Bogor Mulai Besok

Peringati Hari Raya Waisak, Polisi Berlakukan Ganjil Genap di Puncak Bogor Mulai Besok

Selasa, 21 Mei 2024 13:43 WIB